Dinsos PPPA Lingga Gelar Sosialisasi Terkait Peran Orang Tua Dalam Mengasuh dan Melindungi Anak

Avatar photo

- Jurnalis

Kamis, 27 Juli 2023 - 11:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ihand.id – Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kab. Lingga menggelar kegiatan sosialisasi mengenai peran orang tua dalam mengasuh dan melindungi anak dari korban kekerasan. Kegiatan digelar di gedung serbaguna kantor camat Singkep Barat, Kec. Singkep Barat, kamis (27/07/2023).

Sekretaris Dinsos PPPA Kabupaten Lingga, Lians Dwi Santy mengatakan bahwa dari Januari hingga Juli 2023 telah terjadi sebanyak 34 kasus kekerasan terhadap anak di Kabupaten Lingga.

Baca Juga:  Vaksinasi Booster Baru Mencapai 18,44%, Dinkes Lingga Rakor Lintas Kecamatan

“Dari 34 kasus itu yang tertinggi adalah kasus pelecehan seksual. Jadi kenakalan dan kekerasan terhadap anak ini bukan hanya tugas Dinsos PPPA tapi adalah tugas kita semua untuk mencegah hal itu agar tidak terjadi,” kata Santi.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dinsos PPPA Lingga gelar Sosialisasi pencegahan kekerasan terhadap perempuan dan anak di Kecamatan Singkep Barat (foto: ist)

Sekretaris Dinsos PPPA Kab. Lingga ini menambahkan bahwa untuk mecegah terjadinya kasus yang melibatkan anak-anak maka semua elemen masyarakat dapat berpartisipasi langsung.

Baca Juga:  Kecamatan Singkep Barat Gelar Upacara HUT RI Ke-77

“Kita jangan menyalahkan orang lain terlebih dahulu, tapi keluarga kita yang perlu kita koreksi dahulu, sebab dalam hal mendidik dan pribadi seorang anak itu tergantung dari lingkungan keluarga masing-masing,” jelas Santi.

Di tempat yang sama, Eka Suryani Ahli Muda dari Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Provinsi Kepri dalam sambutannya mengatakan bahwa kasus kekerasan terhadap anak dan perempuan merupakan yang tertinggi di Indonesia.

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Lingga Diperpanjang hingga 15 Desember 2025
LAM Kepri Anugerahkan Gelar Kebesaran Adat kepada Ketua MPR RI, H. Ahmad Muzani
Dekranasda Lingga Hadiri Rakerda Kepri 2025, Dorong Penguatan Produk Kerajinan Daerah
Ketua PKK Lingga Supervisi Posyandu ILP dan Serahkan APE untuk PAUD di Senayang
Pemkab Lingga Gelar Penilaian Lomba Videografi “Explore Lingga 2025” Tingkat Pelajar
Ketua Dekranasda Lingga Serahkan APE untuk PAUD se-Kecamatan Singkep
Dinkes P2KB Lingga Gelar Sosialisasi Deteksi Dini Kanker Serviks Melalui HPV DNA Co-Testing dan IVA Test
Peringati Hari Pahlawan 2025, Bupati Lingga M. Nizar Ajak Warga Teladani Semangat Juang Para Pahlawan
Berita ini 24 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 16 November 2025 - 10:09 WIB

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Lingga Diperpanjang hingga 15 Desember 2025

Sabtu, 15 November 2025 - 09:51 WIB

LAM Kepri Anugerahkan Gelar Kebesaran Adat kepada Ketua MPR RI, H. Ahmad Muzani

Sabtu, 15 November 2025 - 09:41 WIB

Dekranasda Lingga Hadiri Rakerda Kepri 2025, Dorong Penguatan Produk Kerajinan Daerah

Jumat, 14 November 2025 - 09:35 WIB

Ketua PKK Lingga Supervisi Posyandu ILP dan Serahkan APE untuk PAUD di Senayang

Kamis, 13 November 2025 - 09:28 WIB

Pemkab Lingga Gelar Penilaian Lomba Videografi “Explore Lingga 2025” Tingkat Pelajar

Berita Terbaru

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Lingga Diperpanjang hingga 15 Desember 2025 | f. Redaksi

Berita Harian Lingga

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Lingga Diperpanjang hingga 15 Desember 2025

Minggu, 16 Nov 2025 - 10:09 WIB

Ketua PKK Lingga Supervisi Posyandu ILP dan Serahkan APE untuk PAUD di Senayang | f. Diskominfo Lingga

Berita Harian Lingga

Ketua PKK Lingga Supervisi Posyandu ILP dan Serahkan APE untuk PAUD di Senayang

Jumat, 14 Nov 2025 - 09:35 WIB