Dengan Gotong Royong, Akses Jalan Menuju 3 Desa di Singkep Barat Selesai Diperbaiki

Avatar photo

- Jurnalis

Sabtu, 10 Februari 2024 - 13:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ihand.idAkses jalan penghubung tiga desa di kecamatan Singkep Barat yang rusak sudah dilakukan perbaikan dengan menggunakan tiga unit alat berat. Kegiatan berlangsung pada hari Jumat (10/02/2024).

Perbaikan akses jalan sepanjang lebih kurang 100 meter itu dikerjakan atas kerja sama kepala desa Tanjung Irat, Danposbinpotmar, Babinsa,Babinkamtibmas serta masyarakat pada umumnya.

Kades Tanjung Irat, Yanto mengatakan bahwa tidak ada kendala dalam kegiatan gotong royong tersebut.

Gotong royong perbaikan jalan menuju 3 desa di Singkep Barat (foto: ist)

“Kegiatan berjalan dengan lancar, dilapangan ada 3 alat berat yang beroperasi ikut membantu proses perbaikan jalan itu,” ucap Yanto.

Kades Tanjung Irat mengucapkan terima kasih pada semua pihak atas kerjasama dan bantuan yang telah diberikan.

Baca Juga:  PCNU Lingga Gelar Tabligh Akbar Peringati Isra' Mi'raj 2025 dan Haul NU ke-102

“Terima kasih pada semua pihak yang telah turut membantu proses perbaikan jalan tersebut sehingga masyarakat 3 desa disini dapat menjalankan aktivitas sehari-hari seperti sediakala,” ucap Yanto.

Diketahui jalan tersebut merupakan akses utama bagi masyarakat tiga desa yakni Desa Langkap, Desa Tanjunga Irat dan Desa Bakong.(ca)

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Wabup Lingga Buka Turnamen Sepakbola Pekaka Cup IV 2025: Ajang Pencarian Bibit Unggul dan Wujud Sportivitas
Lingga Siap Jadi Tuan Rumah MTQH XI Provinsi Kepri 2025, Pemkab Gelar Rapat Koordinasi Matangkan Persiapan
Kadishub Lingga Ungkap Misteri Proyek Terbengkalai di Samping Pelabuhan Roro Jagoh
Joki Terungkap, Dugaan SPPD Fiktif DPRD Lingga Disorot Publik, Begini Modusnya
Halo Kejari Lingga, Apa Kabar Kasus SPPD Fiktif Anggota DPRD Lingga, Menguapkah?
Tambak Udang Vaname Tanpa Izin di Lingga Jadi Sorotan, Pemuda Pancasila Desak Pemkab Ambil Tindakan
Proyek Tak Bertuan di Jagoh: ‘Tumpukan Batu, Banyak Pertanyaan, Tak Ada Jawaban’
Proyek Mangkrak di Samping Pelabuhan Roro Jagoh Jadi Tanda Tanya Warga
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 18:39 WIB

Wabup Lingga Buka Turnamen Sepakbola Pekaka Cup IV 2025: Ajang Pencarian Bibit Unggul dan Wujud Sportivitas

Kamis, 17 April 2025 - 18:32 WIB

Lingga Siap Jadi Tuan Rumah MTQH XI Provinsi Kepri 2025, Pemkab Gelar Rapat Koordinasi Matangkan Persiapan

Rabu, 16 April 2025 - 14:20 WIB

Kadishub Lingga Ungkap Misteri Proyek Terbengkalai di Samping Pelabuhan Roro Jagoh

Rabu, 16 April 2025 - 11:50 WIB

Joki Terungkap, Dugaan SPPD Fiktif DPRD Lingga Disorot Publik, Begini Modusnya

Rabu, 16 April 2025 - 10:29 WIB

Halo Kejari Lingga, Apa Kabar Kasus SPPD Fiktif Anggota DPRD Lingga, Menguapkah?

Berita Terbaru

Ilustrasi seorang Jaksa memburu joki dalam kasus dugaan SPPD fiktif anggota DPRD Lingga | f. Red

Berita Harian Lingga

Joki Terungkap, Dugaan SPPD Fiktif DPRD Lingga Disorot Publik, Begini Modusnya

Rabu, 16 Apr 2025 - 11:50 WIB