UMRAH Gelar Pengukuhan dan Pengambilan Sumpah Profesi Guru Bagi Lulusan PPG Prajab

Avatar photo

- Jurnalis

Selasa, 4 Februari 2025 - 14:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

UMRAH Gelar Pengukuhan dan Pengambilan Sumpah Profesi Guru Bagi Lulusan PPG Prajab | f. Cahyo

UMRAH Gelar Pengukuhan dan Pengambilan Sumpah Profesi Guru Bagi Lulusan PPG Prajab | f. Cahyo

Ihand.id – Tanjungpinang – Universitas Maritim Raja Ali Haji (UMRAH) menggelar pengukuhan dan pengambilan sumpah profesi guru profesional bagi lulusan Pendidikan Profesi Guru (PPG) Prajabatan yang berlangsung di Auditorium UMRAH.

Kegiatan ini diikuti oleh 38 guru prajabatan yang telah menyelesaikan program PPG di FKIP UMRAH.

Baca Juga:  Jokowi Cabut Ribuan Izin Pemanfaatan Lahan Negara, 2 Diantaranya SPP dan CSA di Lingga

Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan, Dr. Drs. Encik Abdul Hajar, M.M., menekankan pentingnya profesionalisme bagi para guru di era modernisasi.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia menyatakan bahwa guru harus mampu beradaptasi dengan perkembangan zaman serta memiliki komitmen untuk terus mengasah keilmuan mereka.

Baca Juga:  Gubernur Kepri Buka Secara Resmi STQH Ke-X Tingkat Kabupaten Lingga

“Dengan ilmu yang diperoleh selama proses pembelajaran, guru-guru harus siap mengikuti perkembangan zaman dan menjadi pendidik yang berbakti. Mereka juga harus menyikapi berbagai kendala di lapangan dengan bijak, termasuk fenomena yang ramai diperbincangkan di media sosial terkait profesi guru,” ujarnya.

Penulis : Ismail

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Lingga Diperpanjang hingga 15 Desember 2025
LAM Kepri Anugerahkan Gelar Kebesaran Adat kepada Ketua MPR RI, H. Ahmad Muzani
Dekranasda Lingga Hadiri Rakerda Kepri 2025, Dorong Penguatan Produk Kerajinan Daerah
Ketua PKK Lingga Supervisi Posyandu ILP dan Serahkan APE untuk PAUD di Senayang
Pemkab Lingga Gelar Penilaian Lomba Videografi “Explore Lingga 2025” Tingkat Pelajar
Ketua Dekranasda Lingga Serahkan APE untuk PAUD se-Kecamatan Singkep
Dinkes P2KB Lingga Gelar Sosialisasi Deteksi Dini Kanker Serviks Melalui HPV DNA Co-Testing dan IVA Test
Peringati Hari Pahlawan 2025, Bupati Lingga M. Nizar Ajak Warga Teladani Semangat Juang Para Pahlawan
Berita ini 43 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 16 November 2025 - 10:09 WIB

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Lingga Diperpanjang hingga 15 Desember 2025

Sabtu, 15 November 2025 - 09:51 WIB

LAM Kepri Anugerahkan Gelar Kebesaran Adat kepada Ketua MPR RI, H. Ahmad Muzani

Sabtu, 15 November 2025 - 09:41 WIB

Dekranasda Lingga Hadiri Rakerda Kepri 2025, Dorong Penguatan Produk Kerajinan Daerah

Jumat, 14 November 2025 - 09:35 WIB

Ketua PKK Lingga Supervisi Posyandu ILP dan Serahkan APE untuk PAUD di Senayang

Kamis, 13 November 2025 - 09:28 WIB

Pemkab Lingga Gelar Penilaian Lomba Videografi “Explore Lingga 2025” Tingkat Pelajar

Berita Terbaru

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Lingga Diperpanjang hingga 15 Desember 2025 | f. Redaksi

Berita Harian Lingga

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Lingga Diperpanjang hingga 15 Desember 2025

Minggu, 16 Nov 2025 - 10:09 WIB

Ketua PKK Lingga Supervisi Posyandu ILP dan Serahkan APE untuk PAUD di Senayang | f. Diskominfo Lingga

Berita Harian Lingga

Ketua PKK Lingga Supervisi Posyandu ILP dan Serahkan APE untuk PAUD di Senayang

Jumat, 14 Nov 2025 - 09:35 WIB