Turnamen Volly Ball Kudung Cup 1 Resmi Ditutup, Hadiah Utama, Cincin Emas Hingga Sepeda Motor Bagi Penonton

Avatar photo

- Jurnalis

Selasa, 23 Agustus 2022 - 19:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ihand.id -Turnamen Bola Voli Kudung Cup 1 telah selesai, Penonton Kebanjiran Rezeki. Desa Kudung, Kecamatan Lingga Timur, Kabupaten Lingga. Selasa (23/8/2022).

Turnamen Bola Voli Cup 1 Desa Kudung yang digagas oleh pemuda karang taruna serta element masyarakat dalam bentuk memperingati hari jadi Desa Kudung yang ke 15 tahun.

Acara yang berlangsung sejak 17 Juli bulan lalu, hingga tadi malam (22/8/2022) beriringan dengan menyambut tujuh belasan Agustus, hari kemerdekaan Indonesia.

Dalam penutupan final turnamen Volly Ball Kudung Cup 1 tersebut dihadiri oleh Kapolsek Lingga, dan Babinsa, Wakil DPRD Lingga Ajis Martindas, dan anggota DPRD Kabupaten Lingga Drs. H. Said Agus Marli, Camat Lingga Timur, Kepala Dinas Kesbangpol, serta Kepala Dinas Kominfo.

Kepala Desa Kudung, Amran berterimakasih kepada element masyarakat, pemuda karang taruna dan Kapolsek serta Babinsa serta kepada semua yang hadir dalam acara tersebut.

Baca Juga:  Camat Singkep Apresiasi Kemeriahkan Pelaksanaan Pawai Pembangunan

“Ya Alhamdulillah malam ini telah selesainya acara turmamen Volly Ball Kudung Cup 1, yang mana acara tersebut digagas oleh pemuda karang tarurna Desa Kudung dalam memperingati hari jadi Desa Kudung yang ke 15 tahun,” ucapnya.

Dirinya mengatakan bahwa dengan berlangsungnya acara tersebut hingga ke hari final penutupan turnamen itu, menyebabkan peningkatan ekonomi masyarakat wilayah daerah tersebut.

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Prabowo Terbitkan Aturan Baru, Korban PHK Dapat 60% Gaji Selama 6 Bulan
Fenomena Langka: Ikan Laut Dalam Anglerfish Muncul di Permukaan Perairan Kepulauan Canary
AKBP. Apri Fajar Hermanto Pimpin Sertijab Kabag Ops Polres Lingga
Polres Lingga Bagikan Paket Makan Siang Bergizi untuk Anak Yatim Piatu di Panti Asuhan Kasih Ibu
Kapolres Lingga Tebar 10 Ribu Benih Ikan Nila untuk Perkuat Ketahanan Pangan
Polres Lingga Hentikan Penyidikan Kasus Narkoba Yanuar Hadinata Setelah Meninggal Dunia
Pengadilan Tinggi Jakarta Perberat Hukuman Harvey Moeis dalam Kasus Korupsi Timah, Divonis 20 Tahun Penjara
Iptu. Maidir Salurkan Bantuan Sembako dari Kapolres kepada Warga Kurang Mampu di Dabo Singkep
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 17 Februari 2025 - 01:42 WIB

Prabowo Terbitkan Aturan Baru, Korban PHK Dapat 60% Gaji Selama 6 Bulan

Minggu, 16 Februari 2025 - 01:19 WIB

Fenomena Langka: Ikan Laut Dalam Anglerfish Muncul di Permukaan Perairan Kepulauan Canary

Sabtu, 15 Februari 2025 - 13:01 WIB

AKBP. Apri Fajar Hermanto Pimpin Sertijab Kabag Ops Polres Lingga

Sabtu, 15 Februari 2025 - 12:30 WIB

Polres Lingga Bagikan Paket Makan Siang Bergizi untuk Anak Yatim Piatu di Panti Asuhan Kasih Ibu

Sabtu, 15 Februari 2025 - 12:10 WIB

Kapolres Lingga Tebar 10 Ribu Benih Ikan Nila untuk Perkuat Ketahanan Pangan

Berita Terbaru

Presiden RI, Prabowo Subianto | f. Ist

Berita Nasional

Prabowo Terbitkan Aturan Baru, Korban PHK Dapat 60% Gaji Selama 6 Bulan

Senin, 17 Feb 2025 - 01:42 WIB

AKBP. Apri Fajar Hermanto Pimpin Sertijab Kabag Ops Polres Lingga | f. Ist

Berita Harian Lingga

AKBP. Apri Fajar Hermanto Pimpin Sertijab Kabag Ops Polres Lingga

Sabtu, 15 Feb 2025 - 13:01 WIB

Kapolres Lingga Tebar 10 Ribu Benih Ikan Nila untuk Perkuat Ketahanan Pangan | f. Ist

Berita Harian Lingga

Kapolres Lingga Tebar 10 Ribu Benih Ikan Nila untuk Perkuat Ketahanan Pangan

Sabtu, 15 Feb 2025 - 12:10 WIB