Refleksi Jelang Satu Tahun Nizar-Neko, Neko : Nizar-Neko Adalah Pelayan Untuk Masyarakat Kabupaten Lingga

Avatar photo

- Jurnalis

Jumat, 7 Januari 2022 - 13:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ihand.id (Lingga) – Pemerintah Kabupaten Lingga menggelar acara Syukuran menjelang 1 tahun pemerintahan Nizar – Neko. Dalam kesempatan itu, wakil Bupati Lingga, Neko Wesha Pawelloy menegaskan, Nizar-Neko dilihat dari jabatannya merupakan bupati dan wakil bupati. Tetapi sebenarnya Nizar-Neko adalah pelayan bagi masyarakat Kabupaten Lingga untuk menjadikan Kabupaten Lingga lebih baik lagi.

Baca Juga:  Susi Yenty Kembali Terpilih Pimpin Ikatan Bidan Indonesia (IBI) Kab. Lingga

Kegiatan tersebut berlokasi di Implasemen Timah, Kecamatan Singkep, Kamis (06/01/2022). Sekaligus membubarkan tim-tim kemenangan Nizar-Neko pasca Pilkada lalu.

Diketahui pemerintah Nizar-Neko baru berjalan lebih kurang 10 bulan, sejak pelantikan pada 26 Februari 2021 lalu.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepiawaian menjalani masa jabatan ditengah hiruk pikuk pandemi, tidak mematahkan semangat kedua untuk berusaha berbuat demi kemajuan Kabupaten Lingga.

Baca Juga:  Mahasiswa BTP Deklarasikan Pemilu Damai dan Menolak Politisi Kampus

Dengan keadaan APBD Murni yang sudah disahkan sejak keduanya baru memimpin. Tahun 2021, secara sosial kemasyarakatan bahkan pembangunan fisik dapat terlihat. Seperti, beberapa peningkatan sarana dan prasarana pelayanan publik, pendidikan dan pembangunan dibidang pekerjaan umum, dapat diupayakan menjelang tahun 2022 ini.

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kejati Kepri Terima Pengembalian Kerugian Negara USD 272.497 dari Dirut PT BDP dalam Kasus Korupsi PNBP Pelabuhan Batam
Kejati Kepri Gaungkan Kampanye Anti Korupsi: “Bersatu Melawan Korupsi, Indonesia Maju”
Kader Posyandu Dahlia Desa Tanjung Harapan Wakili Kepri pada Penilaian Kader Posyandu Berprestasi Nasional 2025
Wakil Bupati Lingga Hadiri Rakor dan Evaluasi SPI 2024 Bersama KPK di Kepri: Dorong Penguatan Indeks Integritas Nasional 2025
TP Posyandu Kabupaten Lingga Bahas Penerapan Enam Standar Pelayanan Minimal (SPM) dalam Rapat Kerja 2025
UPBU Dabo Singkep dan Kejari Lingga Tandatangani MoU Pendampingan Hukum untuk Perkuat Tata Kelola Bandara
Pemkab. Lingga Matangkan Persiapan Sambut Kedatangan Menko Polhukam, Sekda Pimpin Rakor
Rotasi Besar Jaksa Agung Sentuh Kejari Lingga: Rully Affandi Resmi Jabat Kajari Lingga Gantikan Amriyata
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 15 Oktober 2025 - 14:27 WIB

Kejati Kepri Terima Pengembalian Kerugian Negara USD 272.497 dari Dirut PT BDP dalam Kasus Korupsi PNBP Pelabuhan Batam

Rabu, 15 Oktober 2025 - 14:15 WIB

Kejati Kepri Gaungkan Kampanye Anti Korupsi: “Bersatu Melawan Korupsi, Indonesia Maju”

Rabu, 15 Oktober 2025 - 13:54 WIB

Kader Posyandu Dahlia Desa Tanjung Harapan Wakili Kepri pada Penilaian Kader Posyandu Berprestasi Nasional 2025

Rabu, 15 Oktober 2025 - 13:27 WIB

Wakil Bupati Lingga Hadiri Rakor dan Evaluasi SPI 2024 Bersama KPK di Kepri: Dorong Penguatan Indeks Integritas Nasional 2025

Rabu, 15 Oktober 2025 - 13:18 WIB

TP Posyandu Kabupaten Lingga Bahas Penerapan Enam Standar Pelayanan Minimal (SPM) dalam Rapat Kerja 2025

Berita Terbaru