Ramadhan Penuh Berkah, CCL Lingga Berbagi Puluhan Paket Sembako Pada Warga Kurang Mampu

Avatar photo

- Jurnalis

Minggu, 16 April 2023 - 20:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ihand.id – Tidak hanya disibukkan dengan balap motor dan bongkar pasang mesin motor, Classic Custom Lingga (CCL) menyempatkan waktu pada momen saling berbagi Rasa di Bulan Ramadhan tahun ini.

Dimotori oleh Budiyansyah Ketua CCL, barisan anak-anak Classic Custom Lingga ini berbagi rezeki ke warga kurang mampu yang ada disekitar Kecamatan Singkep Tepatnya di Kelurahan Dabo pada Minggu (16/04/2023) tadi.

Baca Juga:  Wakapolres Lingga Hadiri Prosesi Duka Warga dan Bantu Pemakaman Almarhumah Ibu Ma Endah

Adapun sebanyak 25 paket bantuan pun telah dipersiapkan oleh pihak Classic Custom Lingga.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Anggota CCL saat menyerahkan bantuan paket sembako pada warga disekitaran Kelurahan Dabo (foto: ist)

Ketua CCL Budiyansyah saat menyerahkan paket sembako kepada warga mengatakan kalau kegiatan yang ada merupakan rangkaian dari kegiatan rutin.

Baca Juga:  Kunyit: Si Kuning Ajaib Penangkal Penyakit, Begini Cara Konsumsinya yang Benar

“Jadi sebenarnya ini merupakan kegiatan rutin kita, dimana kegiatan ini senantiasa kita gelar setiap tahunnya dengan cara menyisihkan sebagian rezeki kita untuk berbagi kepada warga yang kurang mampu. Kegiatan ini juga senantiasa kita laksanakan pada tahun-tahun sebelumnya,” terang Budi.

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Perempuan Masa Kini: Bukan Lagi Bayang-Bayang, Tapi Cahaya Perubahan
Langkah Serius Pemerintah: Kepala BKK Kunjungi Kab. Lingga Bahas Strategi Pertahankan Eliminasi Malaria
Cegah Stunting Dimulai dari Desa: Ketua PKK Lingga Kunjungi Desa Kudung
Disperindagkop Lingga Sukses Bentuk 100% Koperasi Merah Putih, Kini Fokus Tuntaskan Akta Notaris
Dishub Lingga Patuh Regulasi Kemenhub, Rute DAMRI Bergeser ke Dabo–Jagoh
Breaking News: Teror Hewan Ternak di Jalan Raya, Anak Lembu Tabrak Pengendara Motor hingga Terpental
Crystal Palace FC: Dari Akar Istana Kristal hingga Menjadi Kekuatan Stabil di Liga Premier Inggris
Dalam Diam Daging Dibagi, Dalam Tindakan Hati Terpanggil: Keteladanan Kapolres Lingga di Hari Raya Kurban
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 13 Juni 2025 - 14:06 WIB

Perempuan Masa Kini: Bukan Lagi Bayang-Bayang, Tapi Cahaya Perubahan

Kamis, 12 Juni 2025 - 14:20 WIB

Langkah Serius Pemerintah: Kepala BKK Kunjungi Kab. Lingga Bahas Strategi Pertahankan Eliminasi Malaria

Rabu, 11 Juni 2025 - 17:38 WIB

Cegah Stunting Dimulai dari Desa: Ketua PKK Lingga Kunjungi Desa Kudung

Selasa, 10 Juni 2025 - 23:37 WIB

Disperindagkop Lingga Sukses Bentuk 100% Koperasi Merah Putih, Kini Fokus Tuntaskan Akta Notaris

Senin, 9 Juni 2025 - 22:50 WIB

Dishub Lingga Patuh Regulasi Kemenhub, Rute DAMRI Bergeser ke Dabo–Jagoh

Berita Terbaru

Ketua TP PKK Kabupaten Lingga, Maratusholiha Nizar | f. Red

Berita Harian Lingga

Cegah Stunting Dimulai dari Desa: Ketua PKK Lingga Kunjungi Desa Kudung

Rabu, 11 Jun 2025 - 17:38 WIB

Dishub Lingga Patuh Regulasi Kemenhub, Rute DAMRI Bergeser ke Dabo–Jagoh | f. Red

Berita Harian Lingga

Dishub Lingga Patuh Regulasi Kemenhub, Rute DAMRI Bergeser ke Dabo–Jagoh

Senin, 9 Jun 2025 - 22:50 WIB