Bantu Masyarakat Lingga, Gubernur Ansar Bagikan 1.300 Paket Sembako

Avatar photo

- Jurnalis

Minggu, 2 April 2023 - 18:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ihand.id – Kepri – Untuk membantu meringankan masyarakat dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari selama bulan Ramadan, Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad memberikan bantuan sembako di Gedung Nasional Dabo, Minggu (02/04/2023).

Penyerahan bantuan sembako kali ini dalam rangka penanganan inflasi di Kepulauan Riau, dan merupakan instruksi langsung dari Presiden Joko Widodo kepada Gubernur seluruh Indonesia.

“Sekaligus ini untuk pemenuhan kebutuhan sehari-hari selama puasa, saya harap bantuan sembako ini bisa meringankan beban masyarakat,” kata Gubernur Ansar.

Bantuan sembako yang diberikan Pemerintah Provinsi Kepri untuk masyarakat Kabupaten Lingga berjumlah sebanyak 1.300 KK penerima.

Untuk di Pulau Singkep, Pemprov Kepri menyediakan paket sembako sebanyak 500 KK, terdiri dari Kecamatan Singkep 240 KK, Kecamatan Singkep Barat 123 KK, Kecamatan Singkep Pesisir 120 KK, dan Kecamatan Singkep Selatan 17 KK. Lalu untuk di pulau Lingga yaitu Kecamatan Lingga 355 KK, Kecamatan Lingga Utara 325 KK, dan Kecamatan Lingga Timur 119 KK.

Baca Juga:  Siswa SMA N 1 Kepulauan Posek Terima Bantuan Transportasi Laut dari Pemprov. Kepri

Paket sembako tersebut berisikan kebutuhan pokok sehari-hari seperti Beras 5 Kg, Minyak Goreng 2 Liter, Gula Pasir 1 Kg, Tepung Terigu 1 Kg, Susu Kental Manis 2 Kaleng.

Gubernur Ansar serahkan bantuan paket sembako pada masyarakat Lingga di Gedung Nasional Dabo Singkep (foto:ihn)

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Belajar Hukum Membongkar Misteri P21: Perjalanan Berkas Perkara dari Kepolisian ke Meja Hijau Kejaksaan, Bisakah Kejati “Menyentuh” Kasus Kejari?
Ketua Tim Pembina Posyandu dan Ketua Dekranasda Kabupaten Lingga Gerak Cepat Cegah Stunting di Desa Kelumu
Kejari Lingga Tegaskan Kasus Investasi Bodong Belum P21
14 SPDP Masuk ke Kejari Lingga Semester Pertama 2025: Kasus Penipuan dan Pengancaman Paling Disorot
Korban Investasi Bodong Apresiasi Ketegasan Kejari Lingga Tolak P21: Jaksa Tak Gentar Bongkar Aliran Dana Rp7,3 Miliar Menggalir Kemana Saja
Kejari Lingga Tak Mau Asal P21: Kasus Investasi Bodong Rp7,3 M Belum Lolos Syarat Hukum
Bupati Nizar Pimpin Rapat Persiapan Sinergitas dengan TNI AD: Pemkab Lingga Serius Genjot Optimalisasi Sawah
Rapat Evaluasi Gerakan Tanam Cabai: Langkah Serius Pemkab Lingga Tekan Inflasi Pangan
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 9 Juli 2025 - 21:58 WIB

Belajar Hukum Membongkar Misteri P21: Perjalanan Berkas Perkara dari Kepolisian ke Meja Hijau Kejaksaan, Bisakah Kejati “Menyentuh” Kasus Kejari?

Rabu, 9 Juli 2025 - 20:30 WIB

Ketua Tim Pembina Posyandu dan Ketua Dekranasda Kabupaten Lingga Gerak Cepat Cegah Stunting di Desa Kelumu

Rabu, 9 Juli 2025 - 18:30 WIB

Kejari Lingga Tegaskan Kasus Investasi Bodong Belum P21

Rabu, 9 Juli 2025 - 15:43 WIB

14 SPDP Masuk ke Kejari Lingga Semester Pertama 2025: Kasus Penipuan dan Pengancaman Paling Disorot

Rabu, 9 Juli 2025 - 14:12 WIB

Korban Investasi Bodong Apresiasi Ketegasan Kejari Lingga Tolak P21: Jaksa Tak Gentar Bongkar Aliran Dana Rp7,3 Miliar Menggalir Kemana Saja

Berita Terbaru

Kasi Pidana Umum (Pidum) Kejari Lingga, Dhonny Armandos saat diwawancarai rekan media, Rabu 09 Juli 2025 | f. YKM

Berita Harian Lingga

Kejari Lingga Tegaskan Kasus Investasi Bodong Belum P21

Rabu, 9 Jul 2025 - 18:30 WIB