Polres Lingga Bersama Dinkes Gelar Vaksinasi Anak Usia 6 s/d 11 Tahun

Avatar photo

- Jurnalis

Kamis, 6 Januari 2022 - 00:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ihand.id (Lingga) –Dalam rangka mensukseskan kegiatan vaksinasi merdeka, Polres Lingga bersama Dinkes Kabupaten Lingga gelar vaksinasi terhadap anak usia 6 s/d 11 tahun di SDN 002 Kecamatan Singkep, Kabupaten Lingga, Rabu (5/01/2022).

Kegiatan vaksinasi merdeka di hadiri Waka Polres Lingga Kompol Karyono, S.H. Kepala Dinas Kesehatan PPKB Kabupaten Lingga, Recky Sarman Timur, S.STP, Pejabat Utama Polres Lingga , Kapolsek Singkep IPTU Akmadi, Kabid P2P Dinkes PPKB Kabupaten Lingga Fazinawati, A.Md.Keb, Kepala sekolah SD Negeri 002 Singkep M. Suhaeni, S.Pd dan Tim Vaksinasi UPT Puskesmas Dabo Lama.

Baca Juga:  Masyarakat Apresiasi Pelayanan SKCK Polres Lingga di Hari Libur, Dukung Kelancaran Pemberkasan PPPK

Wakapolres Lingga Kompol Karyono SH, mengatakan bahwa Vaksinasi merdeka ini adalah gagasan Kapolri, Jenderal Polisi Listyo Sigit, guna membantu Pemerintah dalam Percepatan Vaksinasi di Masyarakat, Kegiatan ini dilakukan oleh Polda dan Polres seluruh Indonesia secara serentak serta di pantau langsung oleh Kapolri secara Virtual.

Vaksinasi Merdeka ini sebagai wujud kepedulian Polri agar anak usia 6 s/d 11 tahun supaya terhindar dari COVID-19 dan terciptanya ‘herd immunity’ agar bisa melaksanakan proses belajar mengajar melalui tatap muka dengan aman,” jelas Kompol Karyono.

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kabar Baik! Wings Air Kembali Layani Rute Dabo Singkep–Batam Mulai 30 Maret 2025
Bripka Irwansyah Berikan Bantuan Kipas Angin ke Masjid As-Salam dalam Program “1 Polisi 1 Perbuatan Baik”
Viral Minyak Goreng MinyaKita, Satreskrim Polres Lingga Lakukan Pengecekan Langsung ke Lapangan
Kerja Nyata: Pemkab Lingga Segera Realisasikan Skema Outsourcing untuk Tenaga Kebersihan
Pengurus Masjid Jamii’ Al-Aula Gelar Buka Puasa Bersama Warga Binaan Lapas Dabo Singkep, Akhiri Rangkaian Safari Ramadan 2025
AKBP. Apri Fajar Hermanto Pimpin Upacara PTDH In Absentia Terhadap Satu Personel Polres Lingga
Dishub Lingga Upayakan Solusi Keterbatasan Lahan Parkir di Pelabuhan Jagoh
Jelang Arus Mudik Lebaran 2025, Dishub Lingga Siapkan Strategi Kelancaran di Pelabuhan Jagoh
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 18:00 WIB

Kabar Baik! Wings Air Kembali Layani Rute Dabo Singkep–Batam Mulai 30 Maret 2025

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:43 WIB

Bripka Irwansyah Berikan Bantuan Kipas Angin ke Masjid As-Salam dalam Program “1 Polisi 1 Perbuatan Baik”

Kamis, 13 Maret 2025 - 14:48 WIB

Viral Minyak Goreng MinyaKita, Satreskrim Polres Lingga Lakukan Pengecekan Langsung ke Lapangan

Rabu, 12 Maret 2025 - 15:41 WIB

Kerja Nyata: Pemkab Lingga Segera Realisasikan Skema Outsourcing untuk Tenaga Kebersihan

Rabu, 12 Maret 2025 - 15:01 WIB

Pengurus Masjid Jamii’ Al-Aula Gelar Buka Puasa Bersama Warga Binaan Lapas Dabo Singkep, Akhiri Rangkaian Safari Ramadan 2025

Berita Terbaru

Ketua DPRD Kepri, Iman Sutiawan | f. Cahyo

Seputar KEPRI

DPRD Kepri Dukung Pembentukan Provinsi Kepulauan Natuna Anambas

Jumat, 14 Mar 2025 - 21:51 WIB