Pjs. Bupati Lingga, Said Nursyahdu Pimpin Upacara Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun: Bersama Pemuda Wujudkan Cita-cita Bangsa

Avatar photo

- Jurnalis

Senin, 28 Oktober 2024 - 15:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 tahun (foto: ist)

Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 tahun (foto: ist)

Ihand.id – Lingga – Pjs. Bupati Lingga, Said Nursyahdu, memimpin upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 tingkat Kabupaten Lingga di Lapangan Merdeka Dabo Singkep, Kecamatan Singkep.

Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 tahun (foto: ist)

Upacara yang mengusung tema “Maju Bersama Indonesia Raya” ini dihadiri oleh berbagai elemen masyarakat dan instansi pemerintah.

Baca Juga:  Turnamen Futsal Terbesar dalam Sejarah Kabupaten Lingga, LMG CUP I 2024 Resmi Ditutup dengan Kemenangan Al-Ikhwah FC

Pjs Bupati membacakan amanat dari Menteri Pemuda dan Olahraga RI yang menekankan pentingnya peristiwa Sumpah Pemuda tahun 1928 sebagai momen bersejarah dalam perjuangan persatuan bangsa.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 tahun (foto: ist)

“Momentum ini adalah kesempatan bagi kita untuk memberikan perhatian lebih kepada pengembangan kepemudaan sebagai bagian penting dalam pembangunan Indonesia,” katanya, Senin (28/10/2024).

Said Nursyahdu juga menekankan bahwa pemuda harus menjadi subjek dan objek pembangunan, berperan aktif dalam mewujudkan cita-cita bangsa. Tema “Maju Bersama Indonesia Raya” diharapkan dapat mendorong semua elemen pelayanan kepemudaan untuk bekerja sama dan terkoordinasi, baik di tingkat pusat maupun daerah.

Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 tahun (foto: ist)

“Upaya pemajuan secara bersama, simultan, sinkron, dan terkoordinasikan sangat penting untuk mencapai Indonesia yang besar dan sejahtera,” jelasnya.

Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 tahun (foto: ist)

Peringatan ini diharapkan tidak hanya menjadi seremonial, tetapi juga sebagai dorongan bagi generasi muda untuk terus berkontribusi dalam pembangunan bangsa. (Ivn)

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Warga Binaan Lapas Dabo Singkep Ubah Lahan Kosong Jadi Kebun Kangkung Produktif, Panen 100 Ikat per Hari
Perkuat Sinergi dan Kepastian Hukum, Kejati Kepri dan Bank Mandiri Jalin Kerja Sama Bidang Perdata dan TUN
Wakil Bupati Lingga Pimpin Rapat Satgas Makan Bergizi Gratis, Targetkan 41 Titik Dapur Rampung Akhir 2025
Fantastis! Disperindagkop UMKM Lingga Catat Panen ke-5 Cabai Rawit Mencapai 60 Kg
Pemkab Lingga Gelar Sosialisasi Perpres No. 46 Tahun 2025: Dorong Transparansi dan Digitalisasi Pengadaan Barang/Jasa
Wakil Bupati Lingga Panen Perdana 1.700 Pohon Cabai Rawit di Marok Tua, Dorong Kemandirian Pangan dan Sinergi dengan Program MBG
Operator Desa di Lingga Minta Pemkab Kembalikan Insentif Seperti Tiga Tahun Lalu
Kunjungan Hj. Feby Sarianty di Posyandu Sukun, Desa Mepar: Fokus pada Pertumbuhan Balita dan Kesehatan Masyarakat
Berita ini 17 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 6 November 2025 - 22:31 WIB

Warga Binaan Lapas Dabo Singkep Ubah Lahan Kosong Jadi Kebun Kangkung Produktif, Panen 100 Ikat per Hari

Kamis, 6 November 2025 - 22:05 WIB

Perkuat Sinergi dan Kepastian Hukum, Kejati Kepri dan Bank Mandiri Jalin Kerja Sama Bidang Perdata dan TUN

Kamis, 6 November 2025 - 21:54 WIB

Wakil Bupati Lingga Pimpin Rapat Satgas Makan Bergizi Gratis, Targetkan 41 Titik Dapur Rampung Akhir 2025

Rabu, 5 November 2025 - 23:47 WIB

Fantastis! Disperindagkop UMKM Lingga Catat Panen ke-5 Cabai Rawit Mencapai 60 Kg

Rabu, 5 November 2025 - 20:37 WIB

Pemkab Lingga Gelar Sosialisasi Perpres No. 46 Tahun 2025: Dorong Transparansi dan Digitalisasi Pengadaan Barang/Jasa

Berita Terbaru