Pemkab. Lingga Kunjungi BPJN Kepri

Avatar photo

- Jurnalis

Kamis, 13 Januari 2022 - 22:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ihand.id (Lingga) –Pemerintah Kabupaten Lingga, berkunjung ke kantor Balai Pelaksana Jalan Nasional (BPJN) Kepri, di Kota Batam, Rabu (12/01/2022). Adapun maksud dan tujuan kesana adalah upaya memperkuat program-program kegiatan yang menjadi wewenang Kementerian PUPR di wilayah Kabupaten Lingga.

Bupati Lingga dalam hal ini didampingi langsung olah Plt Kepala Dinas PUPR Kabupaten Lingga mengatakan selain melaporkan terkait rencana penataan pedestrian trotoar di Kota Dabo yang sudah dilakukannya FGD bersama tokoh dan perwakilan masyarakat, beberapa waktu lalu di di Gendung Daerah. Kedatangannya, juga berupaya menjemput anggaran di Kementerian PUPR melalui BPJN Kepri pada APBN 2023.

Berapa usulan yang disampaikan yakni tentang penataan dua kota di Kabupaten Lingga. Seperti usulan penataan trotoar Kota Daik, mulai dari simpang Dealer Honda menuju Laman Hangtuah. Penata9 tersebut dipandang perlu mengingat Kota Daik yang notabene sebagai pusat pemerintahan.

Baca Juga:  Fandy Ikut Pilkades Modal Pinjaman Namun Kalah, Ujung-ujungnya Malah Dikejar Hutang

Selanjutnya usulan kelanjutan penataan trotoar Kota Dabo, mulai dari Wisma Ria menuju Bandara Dabo.

Sebagaimana diketahui pada tahun 2022 ini, Kementerian PUPR lewat BPJN Kepri menganggarkan sebanyak Rp 1 Miliar untuk penataan trotoar dimulai dari titik nol kilometer di bundaran taman Dabo sampai ke Wisma Ria.

“Sinkronisasi beberapa usulan daerah dengan peluang ketersediaan angggaran APBN. Kami berharap ada kucuran dana APBN yang diperuntukkan untuk Kabupaten Lingga. Mudah-mudahan untuk DED penataan trotoar di kota Daik dan kelanjutan trotoar di Kota Dabo dapat terselesaikan pada APBP-P 2022 ini,” papar Nizar.

Pemerintah Nizar-Neko saat ini memang tengah fokus pada pembangunan. Sempat terkendala pandemi satu tahun belakangan, tahun 2022 adalah waktu mereka untuk membenah Kabupaten Lingga dengan berbagai upaya. Namun keduanya perlu mendapat dukungan dari seluruh masyarakat Kabupaten Lingga.

Baca Juga:  Polres Lingga Masih Menyelidiki Kasus Penyalahgunaan BBM Solar di Desa Rejai

Tahun 2022 ini, pemerintah daerah tengah serius pada penataan kota, upaya dan rencana penataan Laman Hangtuah yang bakal dipusatkan sebagai alun-alun kota Daik, dan rencana penatan trotoar di kawasan Bundaran Taman Kota Dabo. Selanjutnya upaya-upaya itu terus berkelanjutan dengan serangkaian usulan-usulan prioritas yang disampaikan ke kementerian terkait.

“Terimakasih kepada BPJN atas anggaran yang telah dibantu dalam penataan trotoar Kota Dabo ditahun ini. Semoga kedepannya dapat terus berlanjut sebagaimana usulan yang telah disampaikan,” harap Bupati.

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Isi Libur Akhir Pekan dengan Kegiatan Menyenangkan: Mencari Remis di Pantai Desa Tanjung Harapan
Kompol. Andi Sutrisno Pimpin Patroli Ops Pekat Seligi 2024 untuk Ciptakan Lingkungan Aman dan Kondusif
Peringati HUT Ke-25, DWP Kabupaten Lingga Gelar Syukuran dan Sosialisasi Kekeluargaan
Bupati Nizar Beserta Istri Terima Gelar Kehormatan Kebangsawanan dari Keraton Kesunanan Surakarta Hadiningrat
Pemandu Wisata di Lingga Dapat Pelatihan: Semakin Profesional
Wakapolres Lingga dan Kapolsek Dabo Singkep Sambangi Rumah Duka di Kelurahan Sungai Lumpur
Komunitas Bakti Bangsa Ajukan Gugatan Hasil Pilkada Bupati Bintan ke MK
Kebaya Diakui sebagai Warisan Budaya Tak Benda UNESCO: Pemkab Lingga Konsisten Melestarikan Kebaya Labuh
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 8 Desember 2024 - 22:42 WIB

Isi Libur Akhir Pekan dengan Kegiatan Menyenangkan: Mencari Remis di Pantai Desa Tanjung Harapan

Minggu, 8 Desember 2024 - 22:06 WIB

Kompol. Andi Sutrisno Pimpin Patroli Ops Pekat Seligi 2024 untuk Ciptakan Lingkungan Aman dan Kondusif

Minggu, 8 Desember 2024 - 21:58 WIB

Peringati HUT Ke-25, DWP Kabupaten Lingga Gelar Syukuran dan Sosialisasi Kekeluargaan

Minggu, 8 Desember 2024 - 12:48 WIB

Bupati Nizar Beserta Istri Terima Gelar Kehormatan Kebangsawanan dari Keraton Kesunanan Surakarta Hadiningrat

Minggu, 8 Desember 2024 - 12:43 WIB

Pemandu Wisata di Lingga Dapat Pelatihan: Semakin Profesional

Berita Terbaru

Pemkab. Lingga Gelar pelatihan intensif untuk pemandu wisata gunung | f. Dispar Lingga

Berita Harian Lingga

Pemandu Wisata di Lingga Dapat Pelatihan: Semakin Profesional

Minggu, 8 Des 2024 - 12:43 WIB