PDAM Tirta Lingga Gelar Syukuran Secara Sederhana Pada Usia 12 Tahun

Avatar photo

- Jurnalis

Sabtu, 1 Oktober 2022 - 10:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Salah satunya perubahan yang dilakukan yakni dengan sistem online mulai dari cek tagihan, pembayaran, pengaduan dan beberapa hal lainnya yang berkaitan dengan PDAM Lingga.

“Kita tetap bergegas dan bertransformasi dan memberikan pelayanan terbaik untuk pelanggan, kemarin kita sudah melaunching sistem pembayaran online kemudian terintegrasi terhadap cabang dan unit, dari sistem keuangannya, pelayanan dan pengaduan,” ujarnya.

Perumda Air Minum Tirta Lingga juga memberikan bantuan pada pelaku usaha kecil menengah, santunan pada pensiunan Perumda Air Minum Tirta Lingga serta memberikan bantuan tenda pemakaman.

“Kami buat sederhana hanya sekedar silaturahmi bersama para pensiunan tokoh-tokoh dan para karyawan. Agendanya berupa pembagian santunan kepada Usaha Kecil Menengah, kemudian pemberian bantuan tenda pemakaman dan pemberian santunan kepada para pensiunan,” ungkapnya.

Baca Juga:  Dinsos PPPA Lingga Bersama Lurah Dabo Kunjungi Orang Terlantar

Irfan berharap semoga bantuan yang diberikan oleh Perumda Air Minum Tirta Lingga dapat bermanfaat bagi penerimanya dan masyarakat Kabupaten Lingga pada umumnya.

“Santunan untuk usaha kecil menengah ada 10 penerima, tenda sebanyak 4 unit, ada di Dabo, Daik dan di Penuba. Kami berharap dengan bantuan yang kami berikan dapat bermanfaat untuk pelaku usaha kecil,” harapnya. (Wn)

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ansar Pastikan Insentif Hari Raya PTK Non-ASN Dicairkan Paling Lambat Dua Hari
Kapolres Lingga Hadiri Halal Bihalal Gubernur Ansar: Pererat Sinergi dan Kebersamaan di Dabo Singkep
Masyarakat Marok Tua Audiensi dengan PT Hermina Jaya dan UPP Dabo, Tuntut Penghentian Aktivitas Loading Bauksit
Masalah Lama Tak Terselesaikan: Pelabuhan Roro Penarik Tenggelam Lumpur Era ke Era, Kadishub Lingga Dinilai Tak Bisa Kerja
Kebakaran di Senayang Hanguskan Enam Rumah, Tidak Ada Korban Jiwa
Proyek Jembatan Marok Kecil Terganjal Anggaran: PLT Kadis PUTR Lingga Beberkan Penyebab dan Upaya Penyelesaian
Pesta Pernikahan Berujung Tragedi: Pelabuhan Tua Desa Baran Ambruk, Puluhan Tamu Tercebur ke Laut
Kapal MV Arena 2 Kandas di Perairan Lingga, 40 Penumpang Selamat Berkat Evakuasi Warga Lokal
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 13:40 WIB

Ansar Pastikan Insentif Hari Raya PTK Non-ASN Dicairkan Paling Lambat Dua Hari

Rabu, 9 April 2025 - 13:22 WIB

Kapolres Lingga Hadiri Halal Bihalal Gubernur Ansar: Pererat Sinergi dan Kebersamaan di Dabo Singkep

Selasa, 8 April 2025 - 14:55 WIB

Masyarakat Marok Tua Audiensi dengan PT Hermina Jaya dan UPP Dabo, Tuntut Penghentian Aktivitas Loading Bauksit

Selasa, 8 April 2025 - 11:46 WIB

Masalah Lama Tak Terselesaikan: Pelabuhan Roro Penarik Tenggelam Lumpur Era ke Era, Kadishub Lingga Dinilai Tak Bisa Kerja

Selasa, 8 April 2025 - 10:55 WIB

Kebakaran di Senayang Hanguskan Enam Rumah, Tidak Ada Korban Jiwa

Berita Terbaru

Kebakaran hebat terjadi di Kelurahan Senayang, Kabupaten Lingga, pada Selasa pagi, 8 April 2025. | f. Ist

Berita Harian Lingga

Kebakaran di Senayang Hanguskan Enam Rumah, Tidak Ada Korban Jiwa

Selasa, 8 Apr 2025 - 10:55 WIB