Lanal Dabo Singkep Gelar Olahraga Bersama Instansi Jelang HUT TNI Ke-78 dan HUT Lanal Dabo Singkep Ke-31

Avatar photo

- Jurnalis

Senin, 25 September 2023 - 15:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ihand.id – Jelang Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 TNI dan hari jadi Pangkalan TNI Angkatan Laut Dabo Singkep ke – 31, Lanal Dabo Singkep menggelar olahraga bersama dan Bakti Sosial Kesehatan yang berlangsung di Lapangan Mako Lanal DBS Jl. Yos Sudarso No.1 Singkep, Kabupaten Lingga, Minggu (24/9/2023).

Rangkaian kegiatan olahraga bersama kali ini diawali dengan doa, sambutan Danlanal DBS, senam aerobic, jalan santai mengelilingi komplek Mako Lanal DBS, ramah tamah, pembagian hadiah kepada para pemenang lomba bola voli, tenis lapangan dan menembak senapan angin serta diakhiri dengan pemberian sembako kepada para pekerja hari lepas (PHL) Lanal DBS dan para guru-guru TK. Hang Tuah Lanal DBS.

Baca Juga:  Lapangan Kerja Sulit dan BBM Naik, KNPI dan HNSI Serukan Seluruh Pihak Duduk Bersama Cari Solusi
Lanal Dabo Singkep gelar Olahraga bersama instansi (foto: ist)

Komandan Lanal DBS (Danlanal DBS) Letkol Laut (P) Faruq Dedy Subiantoro, S.T., M.Tr. Oplsa mengatakan, “Kegiatan olah raga bersama TNI-Polri dan instansi sengaja diadakan di Lanal DBS, dikarenakan bertepatan dengan hari jadi Lanal Dabo Singkep ke-31 dan jelang HUT ke-78 TNI”, ujarnya.

Danlanal DBS juga menuturkan, bahwa maksud dan tujuan lain dari kegiatan ini adalah untuk mempererat tali silaturahmi antara TNI-Polri dan instansi lainnya.

“Agar semakin solid, kompak dan terjalin kerjasama yang baik dalam membangun Kabupaten Lingga menjadi lebih baik,” pungkasnya. (Ca)

 

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Alakadar FC Mantap Bidik Juara LMG CUP II, Andalkan 100 Persen Pemain Lokal
LMG Cup II 2025 Resmi Dibuka: Febrizal Taufik Sampaikan Pesan Sportivitas Semangat Muda
Resmi Ditutup! 35 Tim Siap Panaskan Laga Open Turnamen LMG CUP II di Dabo Singkep
Pemkab Lingga Gelar Upacara HUT PGRI ke-80 dan Hari Guru Nasional 2025, Bupati Nizar Jadi Inspektur Upacara
DWP Kabupaten Lingga Gelar Bakti Sosial di SLB Negeri Singkep, Wujud Kepedulian untuk Anak Berkebutuhan Khusus
Sekda Lingga H. Armia Ikuti Senam Sehat dan Sambut Pawai Pendidikan Hari Guru Nasional 2025
Sekda Armia Resmi Tutup Seluruh Rangkaian Peringatan Hari Jadi Kabupaten Lingga 2025
Turnamen Mini Soccer Desa Sekanah Resmi Dibuka: Ketua DPRD Maya Sari Tekankan Pembinaan Atlet Muda dan Persatuan Warga
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 November 2025 - 10:25 WIB

Alakadar FC Mantap Bidik Juara LMG CUP II, Andalkan 100 Persen Pemain Lokal

Jumat, 28 November 2025 - 09:30 WIB

LMG Cup II 2025 Resmi Dibuka: Febrizal Taufik Sampaikan Pesan Sportivitas Semangat Muda

Rabu, 26 November 2025 - 00:47 WIB

Resmi Ditutup! 35 Tim Siap Panaskan Laga Open Turnamen LMG CUP II di Dabo Singkep

Selasa, 25 November 2025 - 22:44 WIB

Pemkab Lingga Gelar Upacara HUT PGRI ke-80 dan Hari Guru Nasional 2025, Bupati Nizar Jadi Inspektur Upacara

Senin, 24 November 2025 - 22:36 WIB

DWP Kabupaten Lingga Gelar Bakti Sosial di SLB Negeri Singkep, Wujud Kepedulian untuk Anak Berkebutuhan Khusus

Berita Terbaru

Tim futsal Alakadar FC | f. Redaksi

Berita Harian Lingga

Alakadar FC Mantap Bidik Juara LMG CUP II, Andalkan 100 Persen Pemain Lokal

Jumat, 28 Nov 2025 - 10:25 WIB