Kalahkan Lanal Fc, Linggatekini Fc Pakai Formasi Baru Untuk Pertandingan Selanjutnya

Avatar photo

- Jurnalis

Kamis, 10 Maret 2022 - 09:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sehingga peluang Linggaterkini fc untuk menang terbuka lebar. Hingga pada penendang penentuan lagi-lagi penjaga gawang Linggaterkini berhasil menahan bola tersebut dan menang dengan skor 6:5

Manager tim Linggaterkini Fc Ruslan mengatakan timnya bermain cukup baik meski sempat membuat blunder di babak pertama. Namun dirinya optimis bahwa timnya masih bisa melaju ke babak berikutnya.

“Alhamdulillah pertandingan kedua ini membuat jantung saya berdetak cukup kencang, namun akhirnya kami berhasil menang meski harus adu penalti,” kata Ruslan

Ruslan berharap dipertandingan berikut timnya bisa bermain lebih baik lagi, dan lebih tajam lagi dalam menciptakan peluang.

“Kita harapkan pertandingan berikutnya tim kita bermain lebih baik lagi,” ujarnya.

Ruslan juga mengatakan akan merubah pola permainan pada pertandingan berikutnya.

Baca Juga:  Jelang Tutup Tahun Namun Ada Proyek Yang Belum Lelang, Neko: Saya Khawatir Jadi Masalah Kemudian Hari

“Kita berencana akan merubah pola permainan, kemarin kita memakai formasi 4-3-3 namun rencana kedepannya mungkin kita akan menggunakan formasi 4-5-1 agar dapat melakukan penekanan dan juga bertahan. Dengan mengandalkan pemain wings kiri dan kanan, kita akan bermain dengan long pass dan lebih menekan lagi pada pertandingan berikutnya,” jelas Ruslan lagi. (icoel)

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Disperindagkop Lingga Gerak Cepat Dorong Legalitas UMKM: Sertifikat Halal dan NIB Jadi Kunci Kepercayaan Konsumen
Program Desa JUARA Diluncurkan di Lingga, Kajati Kepri Tegaskan Perang Total Terhadap Korupsi
Pemuda Dabo Singkep Suarakan Dukungan Penuh untuk PT. Thiansan: Harapan Baru bagi 3.000 Pekerja Lokal
Dari Tanah Dusun Malar, Tumbuh Harapan Baru Anak-Anak Lingga Lewat Sekolah Rakyat
BPKP Kepri Kawal Program Prioritas Daerah Lingga
Hari Bhayangkara ke-79 di Polres Lingga: Komitmen Tak Pernah Padam, Polisi untuk Masyarakat
Resmikan Kampung Bebas Narkoba, Kapolres Lingga : Komitmen Polri Berantas Narkoba
Sekda Lingga Respons Cepat Sorotan Publik, Pembangunan Toilet SDN 005 Berlian Jadi Prioritas 2026
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 4 Juli 2025 - 14:06 WIB

Disperindagkop Lingga Gerak Cepat Dorong Legalitas UMKM: Sertifikat Halal dan NIB Jadi Kunci Kepercayaan Konsumen

Kamis, 3 Juli 2025 - 17:22 WIB

Program Desa JUARA Diluncurkan di Lingga, Kajati Kepri Tegaskan Perang Total Terhadap Korupsi

Rabu, 2 Juli 2025 - 21:47 WIB

Pemuda Dabo Singkep Suarakan Dukungan Penuh untuk PT. Thiansan: Harapan Baru bagi 3.000 Pekerja Lokal

Rabu, 2 Juli 2025 - 21:28 WIB

Dari Tanah Dusun Malar, Tumbuh Harapan Baru Anak-Anak Lingga Lewat Sekolah Rakyat

Rabu, 2 Juli 2025 - 16:55 WIB

BPKP Kepri Kawal Program Prioritas Daerah Lingga

Berita Terbaru

BPKP Kepri kawal program prioritas daerah Lingga | f. Red

Berita Harian Lingga

BPKP Kepri Kawal Program Prioritas Daerah Lingga

Rabu, 2 Jul 2025 - 16:55 WIB