Kabupaten Lingga Laksanakan Vaksinasi Booster Dosis ke-3

Avatar photo

- Jurnalis

Kamis, 13 Januari 2022 - 22:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Syamsudi menuturkan, bahwa pihaknya sudah melakukan kordinasi dengan forkopimda bersama Dinas Kesehatan Lingga yang mana dengan kekuatan tenaga medisnya mereka akan melaksanakan sesuai dengan prosedur dan akan melakukan inovasi bekerjasama dengan camat dan desa.

“Serta puskesmas di 13 Kecamatan, mudah-mudahan vaksin booster dosis tiga ini dapat berjalan dengan lancar walaupun ada lagi tanggung jawab kita melaksanakan vaksin untuk anak usia 6-11 tahun maupun vaksin dosis kedua,” ujarnya.

Baca Juga:  Belasan Tahun Tanpa Perhatian Pemerintah, Kondisi jembatan dan Jalan Dusun Sereteh Memprihatinkan

Dikatakan Syamsudi bahwa target hari ini untuk Kabupaten Lingga sebanyak kurang lebih 300 sasaran.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Untuk hari ini kita targetkan 300 untuk se-Kabupaten Lingga. Dengan sasaran lansia dan masyarakat umum,” bebernya.

Baca Juga:  Tingkatkan Imun Tubuh Personil, Polres Lingga Gelar Vaksinasi Booster 3 dan 4

Untuk kendala dijelaskan Syamsudi bahwa Lingga ini merupakan daerah yang banyak pulau ditambah cuaca sangat mempengaruhi.

“Karena kita ini daerah pulau dan cuaca sangat mempengaruhi kemudian rentang kendali jadi itu bisa menghambat. Tetapi dengan semangat tenaga medis mudah-mudahan sesuai dengan apa yang telah ditargetkan capaiannya,” harapnya. (DY/icoel)

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Investasi Smelter di Lingga Masih Berlanjut, Kemhan Bentuk Tim Terpadu
Sekda Lingga Akui APBD Berat Jika Harus Biayai Gaji PPPK, Harap Tetap Didukung APBN
Pemkab Lingga Tegaskan Perpanjangan Kontrak Tidak Berlaku untuk Semua PPPK, Ini Penjelasan Sekda
Pemkab Lingga Rencanakan Perpanjangan Kontrak PPPK Selama 4 Tahun hingga 2030
Lantik Aspidum Baru, Kajati Kepri J. Devy Sudarso Tekankan Profesionalitas dan Integritas Penegakan Hukum
Ketua Dekranasda Lingga Hadiri Pembukaan Pengajian Dhuha Rajab, Sya’ban, dan Ramadhan BKMT Singkep
Gerakan Bersama Anak Kepri Kecam Pernyataan Endipat Wijaya: Dinilai Cederai Adab dan Marwah Melayu
Rimpang Kopi & Herbal Hadir di Tanjungpinang, Tawarkan Minuman Sehat Berbasis Rimpang dan Herbal Alami
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 15:09 WIB

Investasi Smelter di Lingga Masih Berlanjut, Kemhan Bentuk Tim Terpadu

Senin, 15 Desember 2025 - 16:14 WIB

Sekda Lingga Akui APBD Berat Jika Harus Biayai Gaji PPPK, Harap Tetap Didukung APBN

Senin, 15 Desember 2025 - 15:57 WIB

Pemkab Lingga Tegaskan Perpanjangan Kontrak Tidak Berlaku untuk Semua PPPK, Ini Penjelasan Sekda

Senin, 15 Desember 2025 - 15:40 WIB

Pemkab Lingga Rencanakan Perpanjangan Kontrak PPPK Selama 4 Tahun hingga 2030

Senin, 15 Desember 2025 - 15:07 WIB

Lantik Aspidum Baru, Kajati Kepri J. Devy Sudarso Tekankan Profesionalitas dan Integritas Penegakan Hukum

Berita Terbaru

Inisiator Aliansi Masyarakat Kabupaten Lingga, Armanto Arsyad | f. Redaksi

Berita Harian Lingga

Investasi Smelter di Lingga Masih Berlanjut, Kemhan Bentuk Tim Terpadu

Senin, 5 Jan 2026 - 15:09 WIB

Pemkab Lingga Rencanakan Perpanjangan Kontrak PPPK Selama 4 Tahun hingga 2030 | f. Wandy

Berita Harian Lingga

Pemkab Lingga Rencanakan Perpanjangan Kontrak PPPK Selama 4 Tahun hingga 2030

Senin, 15 Des 2025 - 15:40 WIB