Hasil Audit Terkait Dugaan Tipikor Belanja BBM di Bagian Umum Sek. Daerah Lingga Selesai, Kejari Lingga Bakal Gelar Press Release

Avatar photo

- Jurnalis

Senin, 11 September 2023 - 18:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ihand.id – Terkait Dugaan Tindak Pidana Korupsi terhadap Kegiatan Belanja Bahan Bakar Minyak (BBM) Transportasi Laut dan Sungai Pada Bagian Umum Sekretariat Daerah Kabupaten Lingga Tahun Anggaran 2022, Kejari Lingga menggelar ekspose hasil perhitungan kerugian negara tersebut, senin (11/09/2023).

Kejaksaan Negeri Lingga telah memperoleh hasil perhitungan kerugian negara dari Tim Auditor yang dipimpin oleh Asisten Pengawasan Kejaksaan Tinggi Kepulauan Riau.

Saat dikonfirmasi ihand.id mengenai apakah hasil audit terkait kerugian negara tersebut telah keluar dan berapa jumlah kerugian negara pada kasus ini, Kasi Intel Kejaksaan Negeri Lingga, Ade Candra mengatakan bahwa informasi tersebut akan disampaikan pada saat press release nanti.

“Siap bang, untuk nilainya nanti kita press release, nanti kita akan sampaikan semuanya bang,” jelas Ade Candra.

Diketahui dalam pelaksanaan pemeriksaan, Kejaksaan Negeri Lingga telah memperoleh data dan keterangan dari 25 saksi pada Kegiatan Belanja Bahan Bakar Minyak (BBM) Transportasi Laut dan Sungai Pada Bagian Umum Sekretariat Daerah Kabupaten Lingga Tahun Anggaran 2022, dari Pagu Anggaran sebesar Rp.3.102.502.500,- (tiga miliar seratus dua juta lima ratus dua ribu lima ratus rupiah).

Baca Juga:  Ditunjuk Sebagai Pjs. Bupati Lingga, Said Nursyahdu Tegaskan ASN Jaga Netralitas dalam Pilkada 2024

Dari penetepan 4 kios BBM selaku Sub Penyalur, 3 diantaranya dilaksanakan secara fiktif sehingga Kabupaten Lingga atas kegiatan dimaksud mengalami kerugian Keuangan Negara. (Ca)

Baca juga : https://ihand.id/kejari-lingga-masih-tunggu-hasil-tim-audit-terkait-dugaan-tipikor-belanja-bbm-fiktif-di-bagian-umum-sekretariat-daerah-lingga/

Baca juga : https://ihand.id/kejari-lingga-bersama-tim-auditor-kejati-kepri-selidiki-dugaan-tipikor-belanja-bbm-fiktif-di-bagian-umum-sekretariat-daerah-lingga/2/

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

LMG Sampaikan Ucapan Selamat Hari Jadi Kabupaten Lingga ke-22: Dua Dekade Lebih Menjunjung Budaya dan Membangun Negeri
Asisten Ekonomi Setda Lingga Hadiri Rapat Evaluasi BUMD: Dorong Tata Kelola dan Kontribusi Daerah Lebih Baik
Malam Syukuran Hari Jadi ke-22 Kabupaten Lingga: Tradisi Makan Sehidang Berlima Jadi Simbol Kebersamaan dan Harmoni
Lingga Raih Prestasi Nasional di Momen Hari Jadi ke-22: Disperindagkop UKM Lingga Raih Peringkat Dua Nasional dalam Pelaporan Kebutuhan Pokok
Festival PAUD Kabupaten Lingga Meriahkan Hari Jadi Lingga ke-22
Bupati dan Wakil Bupati Lingga Ziarah ke Makam Sultan Mahmud Riayat Syah Usai Upacara Hari Jadi ke-22
Pemerintah Kabupaten Lingga Gelar Dzikir, Sholawat dan Doa Bersama Semarak Hari Jadi ke-22
Bupati Lingga Paparkan Monev KIP 2025, Tegaskan Komitmen Transparansi Informasi Publik
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 21 November 2025 - 18:45 WIB

LMG Sampaikan Ucapan Selamat Hari Jadi Kabupaten Lingga ke-22: Dua Dekade Lebih Menjunjung Budaya dan Membangun Negeri

Jumat, 21 November 2025 - 18:06 WIB

Asisten Ekonomi Setda Lingga Hadiri Rapat Evaluasi BUMD: Dorong Tata Kelola dan Kontribusi Daerah Lebih Baik

Jumat, 21 November 2025 - 17:59 WIB

Malam Syukuran Hari Jadi ke-22 Kabupaten Lingga: Tradisi Makan Sehidang Berlima Jadi Simbol Kebersamaan dan Harmoni

Kamis, 20 November 2025 - 18:07 WIB

Lingga Raih Prestasi Nasional di Momen Hari Jadi ke-22: Disperindagkop UKM Lingga Raih Peringkat Dua Nasional dalam Pelaporan Kebutuhan Pokok

Kamis, 20 November 2025 - 17:43 WIB

Festival PAUD Kabupaten Lingga Meriahkan Hari Jadi Lingga ke-22

Berita Terbaru

Festival PAUD Kabupaten Lingga Meriahkan Hari Jadi Lingga ke-22 | f. Diskominfo Lingga

Berita Harian Lingga

Festival PAUD Kabupaten Lingga Meriahkan Hari Jadi Lingga ke-22

Kamis, 20 Nov 2025 - 17:43 WIB