Hari Terakhir Pondok Ramadan MA Al-Barakah Singkep Ditutup dengan Khatam Al-Qur’an

Avatar photo

- Jurnalis

Sabtu, 8 Maret 2025 - 21:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Hari Terakhir Pondok Ramadan MA Al-Barakah Singkep Ditutup dengan Khatam Al-Qur'an | f. Vatawari

Hari Terakhir Pondok Ramadan MA Al-Barakah Singkep Ditutup dengan Khatam Al-Qur'an | f. Vatawari

Ihand.id – Singkep – Pondok Ramadan 1446 Hijriah yang diselenggarakan oleh Madrasah Aliyah (MA) Al-Barakah Singkep, Kabupaten Lingga, resmi berakhir pada Sabtu (08/03/2025).

Mengakhiri rangkaian kegiatan yang berlangsung selama tiga hari, seluruh siswa-siswi peserta Pondok Ramadan bersama-sama menggelar Khatam Al-Qur’an di musholla madrasah.

Baca Juga:  Sat Reskrim Polres Lingga Salurkan Sembako dari Kapolres untuk Masyarakat Kurang Mampu

Ketua pelaksana Pondok Ramadan, Sri Sudiharti, menjelaskan bahwa selama dua hari sebelumnya, seluruh peserta diwajibkan untuk melakukan tilawah Al-Qur’an sesuai dengan juz yang telah ditetapkan panitia.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sistem ini diterapkan agar setiap peserta fokus dalam membaca Al-Qur’an hingga khatam dalam waktu yang telah ditentukan.

Baca Juga:  Bulog Tanjungpinang Kembali Salurkan Beras SPHP

“Kami lebih menekankan pembacaan Al-Qur’an pada Pondok Ramadan ini. Setiap peserta diberikan target tilawah masing-masing agar bisa menyelesaikan 30 juz secara kolektif,” ujar Sri Sudiharti.

Penulis : Vatawari

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Buah Ciplukan: Si Kecil Kaya Manfaat untuk Kesehatan, Ini Cara Menyajikan dan Kandungan Istimewanya
Manfaat Jahe Merah untuk Kesehatan Tubuh: Rahasia Alam yang Kaya Khasiat
Manfaat Jahe untuk Kesehatan Tubuh: Rahasia Alami yang Kaya Kandungan Gizi
Kapolres Lingga Pimpin Apel Gelar Pasukan, Pastikan Keamanan May Day 2025
Waka Polres Lingga Kompol Andi Sutrisno Turun Tangan Bantu Pemakaman Warga, Wujudkan Kehadiran Polri di Tengah Duka
Solusi Adil atas Kisruh Oceanna 9 dan Lintas Kepri Oleh Dishub Lingga
Masyarakat Benan Tolak Rencana Kapal Oceana 9 Mundur: Ancaman Serius Bagi Pariwisata dan Ekonomi Desa
Dukung Investasi Masuk: Pemuda Pancasila Lingga Dorong Pemkab Bentuk Tim Khusus
Berita ini 14 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 14:52 WIB

Buah Ciplukan: Si Kecil Kaya Manfaat untuk Kesehatan, Ini Cara Menyajikan dan Kandungan Istimewanya

Senin, 28 April 2025 - 14:38 WIB

Manfaat Jahe Merah untuk Kesehatan Tubuh: Rahasia Alam yang Kaya Khasiat

Senin, 28 April 2025 - 14:28 WIB

Manfaat Jahe untuk Kesehatan Tubuh: Rahasia Alami yang Kaya Kandungan Gizi

Senin, 28 April 2025 - 13:52 WIB

Kapolres Lingga Pimpin Apel Gelar Pasukan, Pastikan Keamanan May Day 2025

Minggu, 27 April 2025 - 21:06 WIB

Waka Polres Lingga Kompol Andi Sutrisno Turun Tangan Bantu Pemakaman Warga, Wujudkan Kehadiran Polri di Tengah Duka

Berita Terbaru

Kapolres Lingga Pimpin Apel Gelar Pasukan, Pastikan Keamanan May Day 2025 | f. Humas Polres Lingga

Berita Harian Lingga

Kapolres Lingga Pimpin Apel Gelar Pasukan, Pastikan Keamanan May Day 2025

Senin, 28 Apr 2025 - 13:52 WIB