Efisiensi Anggaran Rp 7,27 Triliun, Target Peserta PPG 2025 Dikurangi

Avatar photo

- Jurnalis

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu'ti menyampaikan keterangan persnya di Istana Kepresidenan Jakarta, Selasa (26/11/2024). (Foto: BPMI Setpres)

Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu'ti menyampaikan keterangan persnya di Istana Kepresidenan Jakarta, Selasa (26/11/2024). (Foto: BPMI Setpres)

Ihand.id – Jakarta – Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Abdul Mu’ti, mengungkapkan adanya efisiensi anggaran sebesar Rp 7,27 triliun dalam pemaparan di hadapan Komisi X DPR RI di Gedung Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (12/02/2025).

Dengan adanya penyesuaian ini, pagu anggaran yang tersisa bagi kementeriannya menjadi Rp 26,27 triliun.

Baca Juga:  Bersama Team ISJ Batam, Atlet Jujitsu Lingga Raih Perunggu di Ajang Kejuaraan Terbuka Jujitsu Piala Ketum PBJI DKI

Mu’ti menjelaskan bahwa efisiensi ini dilakukan sesuai dengan arahan Presiden Prabowo, yang menekankan efektivitas penggunaan anggaran negara.

Salah satu dampak dari kebijakan ini adalah pengurangan target peserta Pendidikan Profesi Guru (PPG). Dari rencana awal sebanyak 806 ribu guru, hanya sekitar 400 ribu yang dapat mengikuti program tersebut pada tahun 2025.

Penulis : Redaksi

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Fantastis! Disperindagkop UMKM Lingga Catat Panen ke-5 Cabai Rawit Mencapai 60 Kg
Pemkab Lingga Gelar Sosialisasi Perpres No. 46 Tahun 2025: Dorong Transparansi dan Digitalisasi Pengadaan Barang/Jasa
Wakil Bupati Lingga Panen Perdana 1.700 Pohon Cabai Rawit di Marok Tua, Dorong Kemandirian Pangan dan Sinergi dengan Program MBG
Operator Desa di Lingga Minta Pemkab Kembalikan Insentif Seperti Tiga Tahun Lalu
Kunjungan Hj. Feby Sarianty di Posyandu Sukun, Desa Mepar: Fokus pada Pertumbuhan Balita dan Kesehatan Masyarakat
Dekranasda Lingga Dukung Pengrajin Tudung Saji Pandan di Desa Sekanah, Dorong Produk Lokal Jadi Komoditas Unggulan
PLN Targetkan Desa Pulau Lalang Nikmati Listrik 24 Jam pada 2026
Feby Sarianty Novrizal Tinjau Posyandu dan Sosialisasi 6 SPM di Singkep Pesisir, Dorong Kesehatan dan Pelayanan Publik Berkualitas
Berita ini 54 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 23:47 WIB

Fantastis! Disperindagkop UMKM Lingga Catat Panen ke-5 Cabai Rawit Mencapai 60 Kg

Rabu, 5 November 2025 - 20:37 WIB

Pemkab Lingga Gelar Sosialisasi Perpres No. 46 Tahun 2025: Dorong Transparansi dan Digitalisasi Pengadaan Barang/Jasa

Rabu, 5 November 2025 - 20:22 WIB

Wakil Bupati Lingga Panen Perdana 1.700 Pohon Cabai Rawit di Marok Tua, Dorong Kemandirian Pangan dan Sinergi dengan Program MBG

Rabu, 5 November 2025 - 16:26 WIB

Operator Desa di Lingga Minta Pemkab Kembalikan Insentif Seperti Tiga Tahun Lalu

Rabu, 5 November 2025 - 15:06 WIB

Kunjungan Hj. Feby Sarianty di Posyandu Sukun, Desa Mepar: Fokus pada Pertumbuhan Balita dan Kesehatan Masyarakat

Berita Terbaru