Efisiensi Anggaran Rp 7,27 Triliun, Target Peserta PPG 2025 Dikurangi

Avatar photo

- Jurnalis

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu'ti menyampaikan keterangan persnya di Istana Kepresidenan Jakarta, Selasa (26/11/2024). (Foto: BPMI Setpres)

Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu'ti menyampaikan keterangan persnya di Istana Kepresidenan Jakarta, Selasa (26/11/2024). (Foto: BPMI Setpres)

Ihand.id – Jakarta – Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Abdul Mu’ti, mengungkapkan adanya efisiensi anggaran sebesar Rp 7,27 triliun dalam pemaparan di hadapan Komisi X DPR RI di Gedung Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (12/02/2025).

Dengan adanya penyesuaian ini, pagu anggaran yang tersisa bagi kementeriannya menjadi Rp 26,27 triliun.

Baca Juga:  DLH Lingga Anggarkan Rp. 50 Juta untuk Perbaikan Dua Unit Bak Kontainer Sampah di Dabo Singkep

Mu’ti menjelaskan bahwa efisiensi ini dilakukan sesuai dengan arahan Presiden Prabowo, yang menekankan efektivitas penggunaan anggaran negara.

Salah satu dampak dari kebijakan ini adalah pengurangan target peserta Pendidikan Profesi Guru (PPG). Dari rencana awal sebanyak 806 ribu guru, hanya sekitar 400 ribu yang dapat mengikuti program tersebut pada tahun 2025.

Penulis : Redaksi

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Peringati Hari Pahlawan 2025, Bupati Lingga M. Nizar Ajak Warga Teladani Semangat Juang Para Pahlawan
“Pahlawanku Teladanku”: Kajati Kepri Serukan Semangat Juang dan Ketulusan Para Pahlawan di Hari Pahlawan 2025
Hari Pahlawan 2025 di Lingga, Ketua DPRD Maya Sari: Esensi Hari Pahlawan Adalah Refleksi Diri
Bunda PAUD Kab. Lingga Hadiri Peringatan HUT ke-20 Himpaudi: Ajak Guru dan Orang Tua Awasi Penggunaan Gadget Anak
Asah Bakat Sejak Dini, Pelajar SD 008 Dabo Singkep Antusias Gelar Latihan Futsal Bersama di Lapangan One Futsal
Johari Resmi Dilantik Sebagai Ketua PGRI Kecamatan Kepulauan Posek, Siap Jalankan Amanah Bersama Majukan Dunia Pendidikan
Warga Pulau Lalang Heboh, Sesosok Mayat Pria Ditemukan Mengapung di Laut
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo Tegas: Anggota Polri Terlibat Judi Online Akan Dipecat Tidak Hormat!
Berita ini 55 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 15:06 WIB

Peringati Hari Pahlawan 2025, Bupati Lingga M. Nizar Ajak Warga Teladani Semangat Juang Para Pahlawan

Senin, 10 November 2025 - 14:51 WIB

“Pahlawanku Teladanku”: Kajati Kepri Serukan Semangat Juang dan Ketulusan Para Pahlawan di Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 November 2025 - 14:02 WIB

Hari Pahlawan 2025 di Lingga, Ketua DPRD Maya Sari: Esensi Hari Pahlawan Adalah Refleksi Diri

Senin, 10 November 2025 - 13:52 WIB

Bunda PAUD Kab. Lingga Hadiri Peringatan HUT ke-20 Himpaudi: Ajak Guru dan Orang Tua Awasi Penggunaan Gadget Anak

Minggu, 9 November 2025 - 15:39 WIB

Asah Bakat Sejak Dini, Pelajar SD 008 Dabo Singkep Antusias Gelar Latihan Futsal Bersama di Lapangan One Futsal

Berita Terbaru