Dua Pemotor Tewas dalam Kecelakaan Maut di Jalan Sei Carang, Tanjungpinang

Avatar photo

- Jurnalis

Senin, 10 Februari 2025 - 18:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dua Pemotor Tewas dalam Kecelakaan Maut di Jalan Sei Carang, Tanjungpinang | f. Ist

Dua Pemotor Tewas dalam Kecelakaan Maut di Jalan Sei Carang, Tanjungpinang | f. Ist

Ihand.id – Tanjungpinang – Kecelakaan maut terjadi di Jalan Sei Carang, Kota Tanjungpinang, Kepulauan Riau, pada Senin (10/2/2025) pagi.

Insiden yang melibatkan dua sepeda motor ini mengakibatkan dua pengendara meninggal dunia di lokasi kejadian, sementara tiga lainnya mengalami luka berat dan kini menjalani perawatan di rumah sakit terdekat.

Baca Juga:  BI Kepri Respon Terkait Uang Palsu Yang Beredar di Tanjungpinang

Peristiwa tragis yang terjadi sekitar pukul 06.35 WIB ini melibatkan lima orang. Dari informasi yang dihimpun, dua korban meninggal dunia diketahui sebagai seorang pengemudi ojek online dan seorang karyawan outsourcing di Pemko Tanjungpinang.

Saat kecelakaan terjadi, pengemudi ojek online tengah membawa penumpang.

Kapolresta Tanjungpinang, Kombes Pol Hamam Wahyudi, membenarkan adanya kecelakaan tersebut.

Penulis : Ismail

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Lingga Diperpanjang hingga 15 Desember 2025
LAM Kepri Anugerahkan Gelar Kebesaran Adat kepada Ketua MPR RI, H. Ahmad Muzani
Dekranasda Lingga Hadiri Rakerda Kepri 2025, Dorong Penguatan Produk Kerajinan Daerah
Ketua PKK Lingga Supervisi Posyandu ILP dan Serahkan APE untuk PAUD di Senayang
Pemkab Lingga Gelar Penilaian Lomba Videografi “Explore Lingga 2025” Tingkat Pelajar
Ketua Dekranasda Lingga Serahkan APE untuk PAUD se-Kecamatan Singkep
Dinkes P2KB Lingga Gelar Sosialisasi Deteksi Dini Kanker Serviks Melalui HPV DNA Co-Testing dan IVA Test
Peringati Hari Pahlawan 2025, Bupati Lingga M. Nizar Ajak Warga Teladani Semangat Juang Para Pahlawan
Berita ini 117 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 16 November 2025 - 10:09 WIB

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Lingga Diperpanjang hingga 15 Desember 2025

Sabtu, 15 November 2025 - 09:51 WIB

LAM Kepri Anugerahkan Gelar Kebesaran Adat kepada Ketua MPR RI, H. Ahmad Muzani

Sabtu, 15 November 2025 - 09:41 WIB

Dekranasda Lingga Hadiri Rakerda Kepri 2025, Dorong Penguatan Produk Kerajinan Daerah

Jumat, 14 November 2025 - 09:35 WIB

Ketua PKK Lingga Supervisi Posyandu ILP dan Serahkan APE untuk PAUD di Senayang

Kamis, 13 November 2025 - 09:28 WIB

Pemkab Lingga Gelar Penilaian Lomba Videografi “Explore Lingga 2025” Tingkat Pelajar

Berita Terbaru

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Lingga Diperpanjang hingga 15 Desember 2025 | f. Redaksi

Berita Harian Lingga

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Lingga Diperpanjang hingga 15 Desember 2025

Minggu, 16 Nov 2025 - 10:09 WIB

Ketua PKK Lingga Supervisi Posyandu ILP dan Serahkan APE untuk PAUD di Senayang | f. Diskominfo Lingga

Berita Harian Lingga

Ketua PKK Lingga Supervisi Posyandu ILP dan Serahkan APE untuk PAUD di Senayang

Jumat, 14 Nov 2025 - 09:35 WIB