DLH Lingga Evakuasi 102 Ekor Buaya ke BKSDA Wilayah II Batam

Avatar photo

- Jurnalis

Rabu, 6 September 2023 - 14:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ihand.id – Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Lingga melalui Satgas Penanggulangan Satwa Liar melakukan evakuasi satwa liar (Buaya) yang dilindungi ke Balai Besar konservasi sumber daya alam (wilayah II batam), Selasa (5/9/2023) lalu.

Kabid Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan Hidup, Ernawati yang juga selaku Wakil Ketua Tim Satgas Pengendalian Satwa Liar menyampaikan bahwa evakuasi buaya tersebut menggunakan kapal laut yang di berangkatkan melalui pelabuhan Sungai Tenam.

Baca Juga:  Pimpinan DPRD Kepri Janji Kawal Aspirasi Mahasiswa Hingga ke Pemerintah Pusat
Buaya Lingga yang akan dievakuasi ke BKSDA Wilayah II Batam (foto: ist)

“Evakuasi terkait buaya tersebut menggunakan kapal laut yang diberangkatkan melalui pelabuhan sungai Tenam dilengkapi dengan Dokumen surat angkut tumbuhan dan satwa liar dalam negeri yang dikeluarkan oleh seksi wilayah II Batam KSDA dengan nomor 242/SATS-DN/BBKSDARIAU/SKW-II/IX/2023 tanggal 4 September 2023,” jelas Ernawati.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Untuk jumlahnya, Ernawati menjelaskan bahwa ada sebanyak 102 ekor buaya.

“Adapun buaya yang dikirimkan berjumlah 102 ekor (ukuran 30 cm-1 meter = 84 ekor, ukuran 1,1-3, 7 meter =18 ekor),” terangnya.

Baca Juga:  DLH Lingga Anggarkan Rp. 50 Juta untuk Perbaikan Dua Unit Bak Kontainer Sampah di Dabo Singkep

Diketahui, Jumlah populasi buaya di Kabupaten Lingga semakin meningkat, wilayah sungai yang merupakan habitat binatang buas buaya tersebut berada di sungai desa Mepar, Kerandin, dan sekitar Daik Lingga. Oleh sebab itu Dalam upaya mengurangi jumlah populasi buaya tersebut DLH Lingga bekerjasama dengan dengan BKSDA Wilayah II Kota Batam. (Ca)

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sekda Lingga H. Armia Ikuti Senam Sehat dan Sambut Pawai Pendidikan Hari Guru Nasional 2025
Sekda Armia Resmi Tutup Seluruh Rangkaian Peringatan Hari Jadi Kabupaten Lingga 2025
Turnamen Mini Soccer Desa Sekanah Resmi Dibuka: Ketua DPRD Maya Sari Tekankan Pembinaan Atlet Muda dan Persatuan Warga
Perhelatan Kenduri Silat Alam Melayu Warnai Hari Jadi Lingga ke-22: Momentum Menyatukan Jati Diri Budaya Melayu
Wabup Lingga Hadiri “Sembang Stunting” di Posek: Perkuat Kolaborasi Tekan Angka Stunting 2025
Pentas Seni PGRI Meriahkan Malam Hiburan Hari Jadi Kabupaten Lingga ke-22
LMG Sampaikan Ucapan Selamat Hari Jadi Kabupaten Lingga ke-22: Dua Dekade Lebih Menjunjung Budaya dan Membangun Negeri
Asisten Ekonomi Setda Lingga Hadiri Rapat Evaluasi BUMD: Dorong Tata Kelola dan Kontribusi Daerah Lebih Baik
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 23 November 2025 - 15:00 WIB

Sekda Lingga H. Armia Ikuti Senam Sehat dan Sambut Pawai Pendidikan Hari Guru Nasional 2025

Minggu, 23 November 2025 - 14:40 WIB

Sekda Armia Resmi Tutup Seluruh Rangkaian Peringatan Hari Jadi Kabupaten Lingga 2025

Sabtu, 22 November 2025 - 18:42 WIB

Turnamen Mini Soccer Desa Sekanah Resmi Dibuka: Ketua DPRD Maya Sari Tekankan Pembinaan Atlet Muda dan Persatuan Warga

Sabtu, 22 November 2025 - 18:19 WIB

Perhelatan Kenduri Silat Alam Melayu Warnai Hari Jadi Lingga ke-22: Momentum Menyatukan Jati Diri Budaya Melayu

Sabtu, 22 November 2025 - 18:02 WIB

Wabup Lingga Hadiri “Sembang Stunting” di Posek: Perkuat Kolaborasi Tekan Angka Stunting 2025

Berita Terbaru