Danlanal Dabo Singkep Pimpin Apel Kehormatan dan Renungan Suci Tahun 2023

Avatar photo

- Jurnalis

Kamis, 17 Agustus 2023 - 02:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ihand.id – Letkol Laut Pelaut Faruq Dedi Subiantoro menjadi inspektur upacara pada Apel Kehormatan dan Renungan Suci yang bertempat di Taman Makam Pahlawan Dabo Singkep, tepat pukul 24.00 WIB. Rabu (16/08/2023).

Unsur Forkopimda hadir pada acara Apel Kehormatan dan Renungan Suci di Taman Makam Pahlawan Dabo Singkep (foto: ist)

Apel Kehormatan dan Renungan Suci ini merupakan bagian dari rangkaian kegiatan yang digelar dalam rangka menyambut dan memperingati Hari Ulang Tahun Ke-78 Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia dengan Komandan Upacara Kapten Laut Budi Suharyanto.

Baca Juga:  Pemerintah Percepat Pengangkatan CASN 2024: CPNS Diangkat Paling Lambat Juni 2025, PPPK Oktober 2025

Kegiatan ini diikuti oleh anggota TNI/Polri dan ASN. Apel diawali dengan laporan dari Komandan Upacara bahwa apel siap dilaksanakan yang dilanjutkan dengan penyalaan Obor Utama.

Peserta Apel Kehormatan dan Renungan Suci di Taman Makam Pahlawan Dabo Singkep (foto: ist)

Acara dilanjutkan dengan pembacaan teks Apel Kehormatan yang dibacakan oleh Inspektur Upacara yang menyatakan penghormatan yang sebesar-besarnya, atas keikhlasan dan kesucian pengorbanan para pahlawan, dalam mengabdikan diri pada perjuangan demi negara dan bangsa Indonesia.

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketupat Berbentuk Burung Warnai Idul Fitri 1446 H: Tradisi Lebaran yang Kreatif dari Dabo Singkep 
Baba Parfum Hadir di Dabo Singkep: Aroma Premium Terjangkau, Sambutan Masyarakat Luar Biasa!
Polresta Tanjungpinang dan Bareskrim Polri Ringkus Dua Pengedar Narkoba Jaringan Internasional
PT Hermina Jaya Diduga Abaikan Putusan Pengadilan, Tetap Lakukan Aktivitas Loading Bauksit 180.000 Ton
Kabupaten Lingga Pacu Revitalisasi Posyandu, Siap Berlomba di Tingkat Provinsi dengan Integrasi Layanan Multisektor
72 Napi Lapas Dabo Singkep Terima Remisi Idulfitri 1446 H, Mayoritas Dapat Potongan 1 Bulan
Pastikan Pelayanan Maksimal, Kapolres Lingga Cek Pos Pelayanan Ops Ketupat Seligi 2025
Proyek Pansimas Desa Marok Tua Gagal Berfungsi, Kabid Cipta Karya Tak Tahu Jumlah Anggaran
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 30 Maret 2025 - 13:05 WIB

Ketupat Berbentuk Burung Warnai Idul Fitri 1446 H: Tradisi Lebaran yang Kreatif dari Dabo Singkep 

Sabtu, 29 Maret 2025 - 13:52 WIB

Baba Parfum Hadir di Dabo Singkep: Aroma Premium Terjangkau, Sambutan Masyarakat Luar Biasa!

Jumat, 28 Maret 2025 - 18:13 WIB

Polresta Tanjungpinang dan Bareskrim Polri Ringkus Dua Pengedar Narkoba Jaringan Internasional

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:49 WIB

PT Hermina Jaya Diduga Abaikan Putusan Pengadilan, Tetap Lakukan Aktivitas Loading Bauksit 180.000 Ton

Jumat, 28 Maret 2025 - 15:30 WIB

Kabupaten Lingga Pacu Revitalisasi Posyandu, Siap Berlomba di Tingkat Provinsi dengan Integrasi Layanan Multisektor

Berita Terbaru