Bulog Tanjungpinang Mulai Salurkan 79 Ton Beras Untuk Masyarakat

Avatar photo

- Jurnalis

Rabu, 4 Desember 2024 - 21:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Cabang Bulog Tanjungpinang, Arief Alhadihaq | fotografer: Cahyo

Kepala Cabang Bulog Tanjungpinang, Arief Alhadihaq | fotografer: Cahyo

Ihand.id – Tanjungpinang – Bulog mulai menyalurkan bantuan pangan beras di Tanjungpinang, Kepri, Rabu (04/12/2024).

Kepala Cabang Bulog Tanjungpinang, Arief Alhadihaq, mengungkapkan bahwa bantuan ini merupakan program bantuan pangan di seluruh Indonesia.

Baca Juga:  Polresta Tanjungpinang Ungkap Peredaran 2.079 Butir Ekstasi

Arief menjelaskan bahwa di Kota Tanjungpinang, sebanyak 79 ton beras akan disalurkan kepada masyarakat, sementara untuk wilayah Lingga dan Anambas, penyaluran telah selesai dilakukan secara akumulasi pada Oktober lalu. Anambas 1.600 penerima, Lingga 10.500.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Bantuan yang tersalurkan sekarang merupakan tahap ketiga melalui kelurahan dengan data penerima dari Bapenas,” ujar Arief.

Penyaluran bantuan pangan dimulai di Kecamatan Tanjung Unggat, Kota Tanjungpinang, dan akan berlanjut ke kelurahan lain melalui transporter PT Pos Indonesia. Distribusi akan dilakukan di titik-titik yang telah ditentukan di setiap kelurahan.

“Bantuan ini berupa 10 kilogram beras medium per keluarga. Targetnya, penyaluran selesai dalam dua minggu mengingat waktu kerja di bulan Desember relatif pendek. Dengan begitu, masyarakat dapat mempersiapkan diri menjelang libur Natal dan Tahun Baru,” tambahnya. (aji)

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

MTQ Tingkat Kelurahan Daik Sepincan Resmi Dibuka, Wujud Syiar Islam dan Kecintaan terhadap Al-Qur’an
Realisasi Pendapatan Daerah Lingga 2024 Capai Rp1 Triliun, Target 2025 Naik
KPU Lingga Tetapkan Muhammad Nizar – Novrizal Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Periode 2025-2030
Sebuah Rumah di Jalan Teladan Tanjungpinang Roboh
Pemprov Kepri Upayakan Percepatan Penataan Sejumlah Fasilitas di Pulau Penyengat 2025
Faktor Pekerjaan, 1.842 Warga Lingga Pindah ke Luar Daerah Sepanjang 2024
Kunjungan Bersejarah Tengku Ampuan Pahang ke Lingga: Napak Tilas Warisan Melayu dan Tenun Tradisional  
Musrenbang Kecamatan Singkep Barat Angkat Budaya Melayu, Fokus pada Infrastruktur Jalan dan Pendidikan
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 Februari 2025 - 10:41 WIB

MTQ Tingkat Kelurahan Daik Sepincan Resmi Dibuka, Wujud Syiar Islam dan Kecintaan terhadap Al-Qur’an

Kamis, 6 Februari 2025 - 14:11 WIB

Realisasi Pendapatan Daerah Lingga 2024 Capai Rp1 Triliun, Target 2025 Naik

Kamis, 6 Februari 2025 - 12:38 WIB

KPU Lingga Tetapkan Muhammad Nizar – Novrizal Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Periode 2025-2030

Rabu, 5 Februari 2025 - 16:34 WIB

Sebuah Rumah di Jalan Teladan Tanjungpinang Roboh

Rabu, 5 Februari 2025 - 14:38 WIB

Pemprov Kepri Upayakan Percepatan Penataan Sejumlah Fasilitas di Pulau Penyengat 2025

Berita Terbaru

Kabid Pendataan dan Penetapan Bapenda Lingga, Wahyudi Eka Putra | f. Wandy

Berita Harian Lingga

Realisasi Pendapatan Daerah Lingga 2024 Capai Rp1 Triliun, Target 2025 Naik

Kamis, 6 Feb 2025 - 14:11 WIB

Sebuah Rumah di Jalan Teladan Tanjungpinang Roboh | f. Cahyo

Seputar KEPRI

Sebuah Rumah di Jalan Teladan Tanjungpinang Roboh

Rabu, 5 Feb 2025 - 16:34 WIB