Atlet Lingga di Fighting Camp Berlatih Keras Targetkan Kejurnas

Avatar photo

- Jurnalis

Kamis, 25 Agustus 2022 - 19:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ihand.id- Atlet Lingga Fighting Camp yang juga merupakan anggota dari Puslatpurmar 9 Dabo Singkep Kabupaten Lingga, berlatih keras kejar kejuaraan Nasional. Batam. Kamis (25/8/2022).

Atlet Kickboxing Kabupaten Lingga yang juga merupakan anggota dari Pusat Latihan Tempur Marinir 9 (Puslatpurmar) Dabo Singkep terus berlatih keras, guna mengejar target dalam kejuaraan Nasional.

Baca Juga:  Milenial Natuna, Sandi Pamungkas, Raih Penghargaan Internasional Lewat Inovasi MooApps

Komandan Puslatpurmar 9 Dabo Singkep, Mayor Adid mengatakan bahwa dirinya optimis dengan kemajuan dan semangat berlatih dari para anggotanya yang mengikuti pelatihan di fighting camp batam.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kalau kita lihat dari perkembangan dan semangat anggota kita yang juga menjadi atlit Kick Boxing dari Kabupaten Lingga, yang sejak bulan lalu mengikut latihan pemusatan di Batam Camp Fighting Club, kita targetkan untuk tembus ke kejuaraan Nasional,” Ungkap Mayor Adid.

Baca Juga:  SMA Negeri 1 Singkep Dukung Penuh Prestasi Para Siswa, Cavin dan Tian Raih Medali Emas di 2ND Batam Pencak Silat Open Championship 2024

Kegiatan latihan pemusatan yang berlangsung sejak bulan Juni lalu merupakan bentuk persiapan dari Atlit Kick Boxing Kabupaten Lingga yang akan mengikuti Kompetisi Porprov nantinya.

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sekda Lingga H. Armia Ikuti Senam Sehat dan Sambut Pawai Pendidikan Hari Guru Nasional 2025
Sekda Armia Resmi Tutup Seluruh Rangkaian Peringatan Hari Jadi Kabupaten Lingga 2025
Turnamen Mini Soccer Desa Sekanah Resmi Dibuka: Ketua DPRD Maya Sari Tekankan Pembinaan Atlet Muda dan Persatuan Warga
Perhelatan Kenduri Silat Alam Melayu Warnai Hari Jadi Lingga ke-22: Momentum Menyatukan Jati Diri Budaya Melayu
Wabup Lingga Hadiri “Sembang Stunting” di Posek: Perkuat Kolaborasi Tekan Angka Stunting 2025
Pentas Seni PGRI Meriahkan Malam Hiburan Hari Jadi Kabupaten Lingga ke-22
LMG Sampaikan Ucapan Selamat Hari Jadi Kabupaten Lingga ke-22: Dua Dekade Lebih Menjunjung Budaya dan Membangun Negeri
Asisten Ekonomi Setda Lingga Hadiri Rapat Evaluasi BUMD: Dorong Tata Kelola dan Kontribusi Daerah Lebih Baik
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 23 November 2025 - 15:00 WIB

Sekda Lingga H. Armia Ikuti Senam Sehat dan Sambut Pawai Pendidikan Hari Guru Nasional 2025

Minggu, 23 November 2025 - 14:40 WIB

Sekda Armia Resmi Tutup Seluruh Rangkaian Peringatan Hari Jadi Kabupaten Lingga 2025

Sabtu, 22 November 2025 - 18:42 WIB

Turnamen Mini Soccer Desa Sekanah Resmi Dibuka: Ketua DPRD Maya Sari Tekankan Pembinaan Atlet Muda dan Persatuan Warga

Sabtu, 22 November 2025 - 18:19 WIB

Perhelatan Kenduri Silat Alam Melayu Warnai Hari Jadi Lingga ke-22: Momentum Menyatukan Jati Diri Budaya Melayu

Sabtu, 22 November 2025 - 18:02 WIB

Wabup Lingga Hadiri “Sembang Stunting” di Posek: Perkuat Kolaborasi Tekan Angka Stunting 2025

Berita Terbaru