AKBP. Apri Fajar Hermanto Pimpin Upacara PTDH In Absentia Terhadap Satu Personel Polres Lingga

Avatar photo

- Jurnalis

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

AKBP. Apri Fajar Hermanto Pimpin Upacara PTDH In Absentia Terhadap Satu Personel Polres Lingga | f. Humas Polres Lingga

AKBP. Apri Fajar Hermanto Pimpin Upacara PTDH In Absentia Terhadap Satu Personel Polres Lingga | f. Humas Polres Lingga

Ia berharap peristiwa ini menjadi pembelajaran bagi seluruh anggota agar tidak melakukan pelanggaran hukum, disiplin, maupun kode etik yang dapat merugikan diri sendiri dan keluarga.

Karena BRIPTU RN tidak hadir dalam upacara, pelaksanaan PTDH dilakukan secara in absentia, dengan membawa foto yang bersangkutan ke depan Inspektur Upacara sebagai simbol pemberhentian resmi dari statusnya sebagai anggota Polri.

Baca Juga:  Bupati Lingga Muhammad Nizar Pimpin Apel Pagi Terakhir Sebelum Cuti Pilkada 2024

“Cukup satu personel kita yang di-PTDH hari ini. Saya berharap tidak ada lagi anggota Polres Lingga yang melakukan pelanggaran yang dapat berujung pada keputusan serupa. Hindari tindakan disersi, penyalahgunaan narkoba, dan perilaku lain yang mencoreng institusi. Sayangi profesi kita dan keluarga kita. Jika kita bekerja dengan baik, yakinlah yang terbaik akan datang kepada kita,” tegas Kapolres Lingga.

Upacara PTDH ini menjadi peringatan bagi seluruh personel Polres Lingga untuk tetap menjunjung tinggi disiplin dan kode etik kepolisian dalam menjalankan tugas demi masyarakat, bangsa, dan negara.

Penulis : Cahyo Aji

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pelindo Tangani Bagasi Penumpang Internasional Secara Gratis Mulai 15 Maret
Kerja Nyata: Pemkab Lingga Segera Realisasikan Skema Outsourcing untuk Tenaga Kebersihan
Pengurus Masjid Jamii’ Al-Aula Gelar Buka Puasa Bersama Warga Binaan Lapas Dabo Singkep, Akhiri Rangkaian Safari Ramadan 2025
Presiden Prabowo Undang Pandawara Group ke Istana: Bahas Masalah Sampah dan Lingkungan
Polisi Bongkar Produksi Minyak Goreng Ilegal di Bogor, Tersangka Raup Rp 600 Juta per Bulan
Dishub Lingga Upayakan Solusi Keterbatasan Lahan Parkir di Pelabuhan Jagoh
Jelang Arus Mudik Lebaran 2025, Dishub Lingga Siapkan Strategi Kelancaran di Pelabuhan Jagoh
Gubernur Kepri Kukuhkan Dewi Kumalasari sebagai Ketua TP-PKK 2025-2030, Fokus Wujudkan Asta Cita Nasional
Berita ini 146 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 15:58 WIB

Pelindo Tangani Bagasi Penumpang Internasional Secara Gratis Mulai 15 Maret

Rabu, 12 Maret 2025 - 15:41 WIB

Kerja Nyata: Pemkab Lingga Segera Realisasikan Skema Outsourcing untuk Tenaga Kebersihan

Rabu, 12 Maret 2025 - 15:01 WIB

Pengurus Masjid Jamii’ Al-Aula Gelar Buka Puasa Bersama Warga Binaan Lapas Dabo Singkep, Akhiri Rangkaian Safari Ramadan 2025

Rabu, 12 Maret 2025 - 14:54 WIB

Presiden Prabowo Undang Pandawara Group ke Istana: Bahas Masalah Sampah dan Lingkungan

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:11 WIB

AKBP. Apri Fajar Hermanto Pimpin Upacara PTDH In Absentia Terhadap Satu Personel Polres Lingga

Berita Terbaru