Bupati Nizar Tutup Turnamen Bola Voli Polsek Daik Lingga 2024

Avatar photo

- Jurnalis

Rabu, 6 Maret 2024 - 17:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

[metaslider id=9514]

Ihand.idPenutupan kejuaraan Bola Volly Polsek Daik Lingga Cup 2024 resmi di tutup, bertempat di lapangan Volly Sultan Mahmud Riayatsyah Daik Lingga Selasa, (5/3/2024), malam.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hadir dalam kegiatan tersebut Bupati Lingga, Kapolsek Daik Lingga, Anggota DPRD Kabupaten Lingga, Kepala BPJS Kesehatan dan Ketenagakerjaan Prov Kepri, Danramil 05 Daik Lingga, Personel Polsek Daik Lingga beserta masyarakat Kabupaten Lingga.

Bupati Lingga M. Nizar, S.Sos, sangat mengapresiasi dan berterima kasih atas ajang Turnamen Bola Volly yang dilaksanakan oleh Polsek Daik Lingga.

Baca Juga:  Pemkab. Lingga Gelar Lomba Permainan Tradisional 'Belon' Meriahkan Festival Warisan Bunda 2024 dan HUT RI ke-79

“Terimakasih banyak kepada Kapolsek yang telah menggelar kegiatan ini, Insya Allah pemerintah akan selalu bersama seluruh pecinta olahraga di Kabupaten Lingga,” jelasnya.

Diakhir sambutannya Bupati Lingga mengucapkan, “Selamat kepada para pemenang, semoga ini merupakan awal dari karir para Atlet untuk mengembangkan diri dan pada malam ini turnamen Bola Volly Polsek Daik Lingga Cup 2024 saya nyatakan resmi ditutup,” ucapnya.

Sementara itu, pada penutupan turnamen dan sekaligus pemberian hadiah bagi tim pemenang, Kapolsek Daik Lingga IPTU. Palti Simangunsong dalam sambutannya menyampaikan ucapan terimakasih kepada seluruh tim peserta atas partisipasi dalam acara turnamen Bola volly Polsek Daik Lingga Cup 2024.

Baca Juga:  Baznas Kabupaten Lingga Akan Salurkan Bantuan bagi Warga Terdampak Banjir di Dabo Lama

“Saya berharap kegiatan ini dapat berdampak positif Khusunya bagi atlet volly yang ada di Kabupaten Lingga dan berharap melalui kegiatan ini, menjadi ajang silaturahmi untuk meningkatkan dan mewujudkan sinergitas antara Polri, pemerintah dan masyarakat,” tegasnya.

Dari hasil pertandingan final turnamen Volly tersebut keluar sebagai Juara I tim Kecamatan Selayar, Juara II tim Rc. Sambau, Juara III SMAN 1 Lingga dan juara IV Tim Melayu Perkasa.(ca)

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Projo Lingga Desak APH Usut Tuntas Proyek Halte Bermasalah: Diduga Langgar Hukum dan Boroskan APBD 2024
Pembangunan Halte Serobot Bahu Jalan, Proyek Dishub Lingga Diduga Langgar Aturan dan Abaikan Keselamatan
Projo Lingga Desak Bupati Nizar Evaluasi Kinerja Kadishub: Pelabuhan Roro Penarik Terlantar, Keselamatan Warga Terancam
Ansar Pastikan Insentif Hari Raya PTK Non-ASN Dicairkan Paling Lambat Dua Hari
Kapolres Lingga Hadiri Halal Bihalal Gubernur Ansar: Pererat Sinergi dan Kebersamaan di Dabo Singkep
Masyarakat Marok Tua Audiensi dengan PT Hermina Jaya dan UPP Dabo, Tuntut Penghentian Aktivitas Loading Bauksit
Masalah Lama Tak Terselesaikan: Pelabuhan Roro Penarik Tenggelam Lumpur Era ke Era, Kadishub Lingga Dinilai Tak Bisa Kerja
Kebakaran di Senayang Hanguskan Enam Rumah, Tidak Ada Korban Jiwa
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 10 April 2025 - 14:57 WIB

Projo Lingga Desak APH Usut Tuntas Proyek Halte Bermasalah: Diduga Langgar Hukum dan Boroskan APBD 2024

Kamis, 10 April 2025 - 13:22 WIB

Pembangunan Halte Serobot Bahu Jalan, Proyek Dishub Lingga Diduga Langgar Aturan dan Abaikan Keselamatan

Rabu, 9 April 2025 - 16:29 WIB

Projo Lingga Desak Bupati Nizar Evaluasi Kinerja Kadishub: Pelabuhan Roro Penarik Terlantar, Keselamatan Warga Terancam

Rabu, 9 April 2025 - 13:40 WIB

Ansar Pastikan Insentif Hari Raya PTK Non-ASN Dicairkan Paling Lambat Dua Hari

Rabu, 9 April 2025 - 13:22 WIB

Kapolres Lingga Hadiri Halal Bihalal Gubernur Ansar: Pererat Sinergi dan Kebersamaan di Dabo Singkep

Berita Terbaru