Ihand.id – Tanjungpinang – DPRD Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) mendukung pembentukan Provinsi Kepulauan Natuna Anambas demi kepentingan strategis nasional.
Natuna yang berbatasan langsung dengan negara tetangga dinilai memiliki nilai strategis dalam aspek pertahanan.
Ketua DPRD Kepri, Iman Sutiawan, mengungkapkan bahwa usulan pembentukan provinsi baru ini telah bergulir selama setahun terakhir.
ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT
Aspirasi tersebut disampaikan oleh perwakilan Kabupaten Natuna dan Kabupaten Kepulauan Anambas kepada DPRD Kepri.
“Sebetulnya, usulan ini sudah bergulir kurang lebih setahun lalu. Teman-teman dari Natuna dan Anambas telah menyampaikan aspirasi mereka ke DPRD,” ujar Iman Sutiawan.
Penulis : Cahyo Aji
Halaman : 1 2 Selanjutnya