Dua Tahun Tidak Masuk Kerja, Dua Oknum ASN Kecamatan Bakong Serumpun Santai Saja dan Masih Terima Gaji

Avatar photo

- Jurnalis

Sabtu, 8 Maret 2025 - 20:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sejumlah Pejabat Pemkab. Lingga saat mengikuti apel senin pagi di halaman kantor bupati Lingga | f. Diskominfo Lingga

Sejumlah Pejabat Pemkab. Lingga saat mengikuti apel senin pagi di halaman kantor bupati Lingga | f. Diskominfo Lingga

Ihand.id – Lingga – Dua orang Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kantor Camat Bakong Serumpun, Kabupaten Lingga, menjadi sorotan publik.

Pasalnya, meski sudah dua tahun tidak masuk kerja, mereka masih berstatus sebagai pegawai negeri sipil (PNS) dan tetap menerima gaji dari negara.

Budi Setiawan, Kepala Bidang Penilaian Kinerja Aparatur dan Pengembangan BKPSDM Lingga, mengonfirmasi bahwa pihaknya telah menerima laporan dari Kecamatan Bakong Serumpun terkait absensi pegawai tersebut.

“Dari data absensi yang kami terima, memang benar ada dua pegawai yang sudah tidak masuk kerja selama lebih kurang dua tahun. Kami juga telah menerima laporan dari pihak kecamatan,” ujar Budi saat dikonfirmasi, Jumat (07/03/2025).

Baca Juga:  LKKS Lingga Gelar Sosialisasi dan Pembinaan PSKS di Singkep Pesisir

Budi menjelaskan bahwa pihaknya telah menindaklanjuti masalah ini dengan memberikan teguran melalui surat dari Sekretaris Daerah kepada Camat Bakong Serumpun, agar segera memberikan sanksi kepada kedua ASN tersebut.

Penulis : Cahyo Aji

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

AKBP. Apri Fajar Hermanto Pimpin Upacara PTDH In Absentia Terhadap Satu Personel Polres Lingga
Polisi Bongkar Produksi Minyak Goreng Ilegal di Bogor, Tersangka Raup Rp 600 Juta per Bulan
Dishub Lingga Upayakan Solusi Keterbatasan Lahan Parkir di Pelabuhan Jagoh
Jelang Arus Mudik Lebaran 2025, Dishub Lingga Siapkan Strategi Kelancaran di Pelabuhan Jagoh
Gubernur Kepri Kukuhkan Dewi Kumalasari sebagai Ketua TP-PKK 2025-2030, Fokus Wujudkan Asta Cita Nasional
Pelindo Tanjungpinang Gelar Ngobrol Asik serta Buka Bersama SPMT dan Media
Menbud RI Bersama Gubernur dan Wakil Gubernur Kepri Buka Acara KURMA 2025
Safari Ramadhan di Rantau Panjang: Bupati dan Wakil Bupati Lingga Serap Aspirasi Warga dan Salurkan Bantuan
Berita ini 263 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:11 WIB

AKBP. Apri Fajar Hermanto Pimpin Upacara PTDH In Absentia Terhadap Satu Personel Polres Lingga

Rabu, 12 Maret 2025 - 11:48 WIB

Polisi Bongkar Produksi Minyak Goreng Ilegal di Bogor, Tersangka Raup Rp 600 Juta per Bulan

Rabu, 12 Maret 2025 - 10:03 WIB

Dishub Lingga Upayakan Solusi Keterbatasan Lahan Parkir di Pelabuhan Jagoh

Rabu, 12 Maret 2025 - 09:57 WIB

Jelang Arus Mudik Lebaran 2025, Dishub Lingga Siapkan Strategi Kelancaran di Pelabuhan Jagoh

Selasa, 11 Maret 2025 - 15:24 WIB

Gubernur Kepri Kukuhkan Dewi Kumalasari sebagai Ketua TP-PKK 2025-2030, Fokus Wujudkan Asta Cita Nasional

Berita Terbaru

Dishub Lingga Upayakan Solusi Keterbatasan Lahan Parkir di Pelabuhan Jagoh | f. Wn

Berita Harian Lingga

Dishub Lingga Upayakan Solusi Keterbatasan Lahan Parkir di Pelabuhan Jagoh

Rabu, 12 Mar 2025 - 10:03 WIB