Realisasi Pendapatan Daerah Lingga 2024 Capai Rp1 Triliun, Target 2025 Naik

Avatar photo

- Jurnalis

Kamis, 6 Februari 2025 - 14:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabid Pendataan dan Penetapan Bapenda Lingga, Wahyudi Eka Putra | f. Wandy

Kabid Pendataan dan Penetapan Bapenda Lingga, Wahyudi Eka Putra | f. Wandy

Ihand.id – Lingga – Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Lingga mencatat realisasi Pendapatan Daerah (PD) tahun 2024 mencapai Rp1 triliun atau 97,05 persen dari target yang ditetapkan sebesar Rp1,07 triliun.

Sementara itu, Pendapatan Asli Daerah (PAD) terealisasi sebesar Rp112 miliar atau 93,82 persen dari target Rp119 miliar.

Baca Juga:  Presiden Prabowo Luncurkan Danantara, Wujud Komitmen Pengelolaan Investasi Berkelanjutan

Kabid Pendataan dan Penetapan Bapenda Lingga, Wahyudi Eka Putra, mengungkapkan bahwa pencapaian ini merupakan hasil dari tiga sektor utama, yakni PAD, Dana Pendapatan Transfer, dan Lain-lain Pendapatan Daerah Transfer.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pendapatan daerah kita untuk tahun 2024 hampir mencapai target Rp1,07 triliun dengan realisasi Rp1 triliun. Tiga sektor utama menjadi penyumbang utama pendapatan ini,” ujarnya, Kamis (6/2/2025).

Baca Juga:  Aksi Pencurian Pisang Berujung Pembinaan: Remaja di Pati Jadi Anak Asuh Polisi

Lebih lanjut, Wahyudi menjelaskan bahwa PAD tahun 2024 didukung oleh empat sektor utama, yaitu Pajak Daerah, Retribusi Daerah, Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan, serta Lain-lain PAD yang Sah.

Penulis : Ivantri Gustianda

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pelindo Tangani Bagasi Penumpang Internasional Secara Gratis Mulai 15 Maret
Kerja Nyata: Pemkab Lingga Segera Realisasikan Skema Outsourcing untuk Tenaga Kebersihan
Pengurus Masjid Jamii’ Al-Aula Gelar Buka Puasa Bersama Warga Binaan Lapas Dabo Singkep, Akhiri Rangkaian Safari Ramadan 2025
Presiden Prabowo Undang Pandawara Group ke Istana: Bahas Masalah Sampah dan Lingkungan
AKBP. Apri Fajar Hermanto Pimpin Upacara PTDH In Absentia Terhadap Satu Personel Polres Lingga
Polisi Bongkar Produksi Minyak Goreng Ilegal di Bogor, Tersangka Raup Rp 600 Juta per Bulan
Dishub Lingga Upayakan Solusi Keterbatasan Lahan Parkir di Pelabuhan Jagoh
Jelang Arus Mudik Lebaran 2025, Dishub Lingga Siapkan Strategi Kelancaran di Pelabuhan Jagoh
Berita ini 70 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 15:58 WIB

Pelindo Tangani Bagasi Penumpang Internasional Secara Gratis Mulai 15 Maret

Rabu, 12 Maret 2025 - 15:41 WIB

Kerja Nyata: Pemkab Lingga Segera Realisasikan Skema Outsourcing untuk Tenaga Kebersihan

Rabu, 12 Maret 2025 - 15:01 WIB

Pengurus Masjid Jamii’ Al-Aula Gelar Buka Puasa Bersama Warga Binaan Lapas Dabo Singkep, Akhiri Rangkaian Safari Ramadan 2025

Rabu, 12 Maret 2025 - 14:54 WIB

Presiden Prabowo Undang Pandawara Group ke Istana: Bahas Masalah Sampah dan Lingkungan

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:11 WIB

AKBP. Apri Fajar Hermanto Pimpin Upacara PTDH In Absentia Terhadap Satu Personel Polres Lingga

Berita Terbaru