Gerak Cepat Pemkab Lingga: Wakil Bupati Novrizal Tinjau Perbaikan Darurat Jalan Roro Penarik

Avatar photo

- Jurnalis

Sabtu, 26 April 2025 - 12:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Bupati Lingga, Novrizal, didampingi Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (PUTR), turun langsung meninjau proses perbaikan darurat di lokasi tersebut, Kamis (24/4) | f. Ist

Wakil Bupati Lingga, Novrizal, didampingi Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (PUTR), turun langsung meninjau proses perbaikan darurat di lokasi tersebut, Kamis (24/4) | f. Ist

Wabup Lingga menegaskan bahwa kewenangan perbaikan menyeluruh, termasuk pengaspalan, ada di tangan Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau.

Namun, sambil menunggu realisasi dari provinsi yang dijadwalkan pada Juni mendatang, Pemkab Lingga tak tinggal diam.

Baca Juga:  Jaga Kebugaran Tubuh, Dinsos PPPA Lingga Gelar Senam Pagi

“Kita lakukan tindakan darurat untuk menjaga keselamatan pengguna jalan. Semoga ini bisa meringankan akses masyarakat, meski sifatnya sementara,” tambahnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pemkab Lingga bersama Dinas PUTR berkomitmen terus memberikan pelayanan terbaik, termasuk dalam hal infrastruktur dasar seperti akses jalan menuju pelabuhan vital.

Baca Juga:  Laka Tunggal, Warga Dabo Meninggal Dunia Usai Tabrak Pohon Cempedak

Tindakan ini menunjukkan keseriusan pemerintah daerah dalam merespons cepat kebutuhan dan keselamatan warganya.

Penulis : Cahyo Aji

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Masyarakat Benan Tolak Rencana Kapal Oceana 9 Mundur: Ancaman Serius Bagi Pariwisata dan Ekonomi Desa
Dukung Investasi Masuk: Pemuda Pancasila Lingga Dorong Pemkab Bentuk Tim Khusus
Polemik Kapal Laut di Lingga: Dishub Tegas Berada di Tengah, Fokus Utama Pelayanan Terbaik untuk Masyarakat
Dishub Lingga Tegas: Tak Punya Wewenang di Sei Tenam, Solusi Konflik Kapal Harus dari Provinsi
BUP Kepri Respons Polemik Trayek Kapal Oceana 9 dan Lintas Kepri: Komitmen Cari Solusi Tanpa Merugikan Pihak Manapun
Joki Absen ASN di Barenlitbang Terkuak, BKPSDM: Ini Akan Jadi Catatan Serius Kami
Diduga Ada Joki Absen di Barenlitbang, 2 Tahun Tak Ngantor, Gaji dan Tunjangan Tetap Dapat, Halo BKPSDM?
Peringati Hari Otonomi Daerah ke-29, Pemkab Lingga Tegaskan Komitmen Bangun Daerah Mandiri dan Bertanggung Jawab
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 26 April 2025 - 21:31 WIB

Masyarakat Benan Tolak Rencana Kapal Oceana 9 Mundur: Ancaman Serius Bagi Pariwisata dan Ekonomi Desa

Sabtu, 26 April 2025 - 21:10 WIB

Dukung Investasi Masuk: Pemuda Pancasila Lingga Dorong Pemkab Bentuk Tim Khusus

Sabtu, 26 April 2025 - 19:29 WIB

Polemik Kapal Laut di Lingga: Dishub Tegas Berada di Tengah, Fokus Utama Pelayanan Terbaik untuk Masyarakat

Sabtu, 26 April 2025 - 12:38 WIB

Gerak Cepat Pemkab Lingga: Wakil Bupati Novrizal Tinjau Perbaikan Darurat Jalan Roro Penarik

Sabtu, 26 April 2025 - 12:22 WIB

Dishub Lingga Tegas: Tak Punya Wewenang di Sei Tenam, Solusi Konflik Kapal Harus dari Provinsi

Berita Terbaru

Ketua Majelis Pimpinan Cabang (MPC) PP Lingga, Armanto Arsyad | f. Wndy

Berita Harian Lingga

Dukung Investasi Masuk: Pemuda Pancasila Lingga Dorong Pemkab Bentuk Tim Khusus

Sabtu, 26 Apr 2025 - 21:10 WIB