Wakil Bupati Lingga Tinjau Lokasi Revitalisasi Sungai di Wilayah Singkep

Avatar photo

- Jurnalis

Kamis, 10 Februari 2022 - 08:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ihand.id / Lingga -Pemukiman padat penduduk di Kota Dabo Singkep seperti di Lorong Fajar, Sungai Lumpur maupun wilayah di kota Singkep sangat rentan terhadap resiko banjir.

Guna mengantisipasi hal tersebut Pemkab Lingga lakukan berbagai upaya, salah satunya dengan melakukan revitalisasi atau pendalaman sungai yang proses pengerjaannya telah selesai pada tahun 2021 lalu.

Baca Juga:  Warga Antusias Hadiri STQH II Tingkat Desa Batu Kacang

Wakil Bupati Lingga Neko Wesha Pawelloy turun langsung kelapangan guna meninjau lokasi pendalaman sungai yang berada di Desa Batu Kacang.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu Neko juga terlihat berkeliling ke beberapa wilayah pemukiman padat penduduk untuk melihat drainase yang berada di daerah rawan banjir.

Baca Juga:  Warga Singkep Barat Kecewa Listrik Padam Jelang Buka Puasa dan Shalat Tarawih

“Untuk sementara jika terjadi hujan lebat keberadaan sungai yang telah dilakukan pendalaman sedikitnya mengurangi dampak atau tingkat kebanjiran,” kata Neko.

Namun ia tidak serta merta berpuas hati, dan seakan kembali melakukan terobosan-terobosan penting guna mengurangi dampak banjir kota Singkep.

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Joki Absen ASN di Barenlitbang Terkuak, BKPSDM: Ini Akan Jadi Catatan Serius Kami
Diduga Ada Joki Absen di Barenlitbang, 2 Tahun Tak Ngantor, Gaji dan Tunjangan Tetap Dapat, Halo BKPSDM?
Peringati Hari Otonomi Daerah ke-29, Pemkab Lingga Tegaskan Komitmen Bangun Daerah Mandiri dan Bertanggung Jawab
Transformasi Posyandu Dimulai, Tim Pembina Lingga Siapkan Lompatan Layanan Publik
Projo Lingga Tegas: Tak Ada Toleransi Terkait Disiplin, Dari Mulai Honorer Hingga ke Pimpinan OPD Akan Kami Pantau Bersama
Projo Lingga Dukung Penuh Langkah Tegas Bupati: ASN Duduk di Kedai Kopi Saat Jam Kerja, Detik Itu Juga VIRAL
BKPSDM Lingga Ancam Tindak Tegas ASN Tak Disiplin, Warga: Jangan Tajam ke Bawah, Tumpul ke Atas!
Bupati Lingga Ancam Pecat ASN Indisipliner: “Dua Tahun Tak Ngantor, Absensi Jalan Terus!”
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 17:33 WIB

Joki Absen ASN di Barenlitbang Terkuak, BKPSDM: Ini Akan Jadi Catatan Serius Kami

Jumat, 25 April 2025 - 16:12 WIB

Diduga Ada Joki Absen di Barenlitbang, 2 Tahun Tak Ngantor, Gaji dan Tunjangan Tetap Dapat, Halo BKPSDM?

Jumat, 25 April 2025 - 15:26 WIB

Peringati Hari Otonomi Daerah ke-29, Pemkab Lingga Tegaskan Komitmen Bangun Daerah Mandiri dan Bertanggung Jawab

Jumat, 25 April 2025 - 15:14 WIB

Transformasi Posyandu Dimulai, Tim Pembina Lingga Siapkan Lompatan Layanan Publik

Kamis, 24 April 2025 - 19:30 WIB

Projo Lingga Tegas: Tak Ada Toleransi Terkait Disiplin, Dari Mulai Honorer Hingga ke Pimpinan OPD Akan Kami Pantau Bersama

Berita Terbaru