Terseret Arus Laut Dua Warga Batam Hilang Saat Pergi Memancing

Avatar photo

- Jurnalis

Minggu, 15 Desember 2024 - 16:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Terseret Arus Laut Dua Warga Batam Hilang Saat Pergi Memancing | f. Ist

Terseret Arus Laut Dua Warga Batam Hilang Saat Pergi Memancing | f. Ist

Ihand.id – Batam – Dalam Mencari Informasi Pihak Basarnas Menemukan Data Terbaru bahwa, ada Dua warga Batam terseret arus laut saat hendak mancing, di Pantai Bahagia Nongsa Batam, Satu korban saat ini telah ditemukan pihak Tim SAR dalam kondisi meninggal dunia, dan satu lagi masih dalam tahap pencarian, kejadian ini terjadi pada hari minggu (15/12/2024).

Menurut keterangan Kepala Basarnas Kelas 1 A Tanjungpinang melalui Humas Ardilla dalam keterangan pers rilisnya menjelaskan bahwa satu korban telah ditemukan dalam keadaan meninggal dunia dan satu orang lagi masih dalam tahap pencarian.

Baca Juga:  Polres Lingga Lakukan Latihan Pra Operasi Patuh Seligi 2022

“Kejadian Laka Laut di Pantai Bahagia Kelurahan Sambau tanggal 15 Desember 2024, korban bersama 8 orang pemancing turun kelaut saat kondisi air sedang surut,” Tulis Ardilla pada minggu (15/12/2024).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adapun kronologi kejadian terjadi bahwa delapan orang pemancing turun kelaut pada hari minggu, tanggal 15 Desember 2024, pukul 09.30 Wib.

Baca Juga:  Kabupaten Lingga Pacu Revitalisasi Posyandu, Siap Berlomba di Tingkat Provinsi dengan Integrasi Layanan Multisektor

Kemudian pada jarak 50 meter dari bibir pantai 8 orang pergi memancing dan terbawa arus laut.

Adapun dalam pers rilis terbaru Basarnas pada pukul 15.00 WIB diketahui bahwa enam orang selamat, satu ditemukan dalam kondisi meninggal dunia, dan satu orang lagi masih dalam tahap pencarian.

Adapun Daftar nama Korban Selamat sebagai berikut:

1. M Dino ( 22 thn)

2. Andhika ( 24 thn)

3. Aris ( 21 thn )

Penulis : Budi Prasetyo

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kades di Lingga Resah, Dana ADD Belum Bisa Dicairkan: DPMD Sebut BPKAD Tunggu Transfer dari Pusat
Perubahan Nomenklatur Jadi Kendala, Gaji Guru di Lingga Belum Cair hingga hari ini
Wabup Lingga Buka Turnamen Sepakbola Pekaka Cup IV 2025: Ajang Pencarian Bibit Unggul dan Wujud Sportivitas
Lingga Siap Jadi Tuan Rumah MTQH XI Provinsi Kepri 2025, Pemkab Gelar Rapat Koordinasi Matangkan Persiapan
Kadishub Lingga Ungkap Misteri Proyek Terbengkalai di Samping Pelabuhan Roro Jagoh
Joki Terungkap, Dugaan SPPD Fiktif DPRD Lingga Disorot Publik, Begini Modusnya
Halo Kejari Lingga, Apa Kabar Kasus SPPD Fiktif Anggota DPRD Lingga, Menguapkah?
Tambak Udang Vaname Tanpa Izin di Lingga Jadi Sorotan, Pemuda Pancasila Desak Pemkab Ambil Tindakan
Berita ini 69 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 09:51 WIB

Kades di Lingga Resah, Dana ADD Belum Bisa Dicairkan: DPMD Sebut BPKAD Tunggu Transfer dari Pusat

Jumat, 18 April 2025 - 13:21 WIB

Perubahan Nomenklatur Jadi Kendala, Gaji Guru di Lingga Belum Cair hingga hari ini

Kamis, 17 April 2025 - 18:39 WIB

Wabup Lingga Buka Turnamen Sepakbola Pekaka Cup IV 2025: Ajang Pencarian Bibit Unggul dan Wujud Sportivitas

Kamis, 17 April 2025 - 18:32 WIB

Lingga Siap Jadi Tuan Rumah MTQH XI Provinsi Kepri 2025, Pemkab Gelar Rapat Koordinasi Matangkan Persiapan

Rabu, 16 April 2025 - 14:20 WIB

Kadishub Lingga Ungkap Misteri Proyek Terbengkalai di Samping Pelabuhan Roro Jagoh

Berita Terbaru