Siswa SMA N 1 Singkep Kembali Torehkan Prestasi di Ajang Internasional Karya Ilmiah

Avatar photo

- Jurnalis

Jumat, 23 September 2022 - 20:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ihand.🆔 – Siswa SMA Negeri 1 Singkep kembali mengharumkan nama Kabupaten Lingga setelah sukses menorehkan prestasi Internasional di bidang karya ilmiah.

Tim SMAN 1 Singkep berhasil meraih medali perak (silver award) pada International Avicenna Youth Science Fair (IAYSF).

Internasional Avicenna Youth Science Fair (IAYSF) 2022 ini diselenggarakan di Teheran, Iran pada 7-9 September 2022 secara Hybrid (offline dan online). Diikuti 25 Tim Finalis dari 5 Negara yaitu Indonesia, Malaysia, Iran, dan Romania.

Kompetisi ini merupakan wadah yang tepat untuk membina para penemu muda berbakat, yang aktif, kreatif dan inovatif.

Pemenang kompetisi diumumkan lewat Youtube dan video yang di bagikan oleh panitia.

Pada IAYSF 2022 ini, SMAN 1 Singkep mengirimkan satu tim terdiri dari Muhammad Daffa Al-Ghaffar sebagai Ketua Tim, Tengku Alfaisal Hardian, Muhammad Rasya Abby, Syarifah Sadira, dan Andi Amalia Azzahra.

Baca Juga:  Polisi Bekuk Dua Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Dabo Singkep

Kepala SMAN 1 Singkep, Drs. Ravion Hendri, mengapresiasi prestasi internasional yang diraih siswanya.

“Sekolah merasa bangga karena siswa kita telah mengukir prestasi pada tahun ini di tingkat internasional,” ujarnya, Jumat (23/09/2022).

Menurutnya, prestasi itu memiliki arti penting bagi perkembangan SMAN 1 Singkep.

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Buah Surga Kaya Manfaat: Mengungkap Khasiat Buah Tin untuk Kesehatan Tubuh
Asam Jawa: Si Asam yang Kaya Manfaat, Rahasia Alami Kesehatan Tubuh
Segudang Manfaat Buah Anggur: Si Kecil yang Kaya Gizi untuk Kesehatan Tubuh
MA Al-Barakah Singkep Lepas 24 Siswa Kelas XII, Tekankan Nilai Keislaman dan Semangat Menggapai Cita
Manfaat Buah Alpukat untuk Kesehatan: Lezat, Bergizi, dan Mudah Disajikan
Apel: Buah Sejuta Manfaat untuk Kesehatan, Simpel Disajikan dan Kaya Nutrisi
Ketua MPC Pemuda Pancasila Lingga Minta Kepala BUP Kepri Instrospeksi Diri: “Jangan Rendahkan Martabat Kami Masyarakat Lingga!”
Pemkab Lingga Targetkan Penyerahan SK PPPK Serentak 1 Juni 2025: Tak Ada Pilih Kasih, Semua Diperlakukan Setara
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 30 April 2025 - 19:33 WIB

Buah Surga Kaya Manfaat: Mengungkap Khasiat Buah Tin untuk Kesehatan Tubuh

Rabu, 30 April 2025 - 16:51 WIB

Asam Jawa: Si Asam yang Kaya Manfaat, Rahasia Alami Kesehatan Tubuh

Rabu, 30 April 2025 - 16:19 WIB

Segudang Manfaat Buah Anggur: Si Kecil yang Kaya Gizi untuk Kesehatan Tubuh

Rabu, 30 April 2025 - 16:05 WIB

MA Al-Barakah Singkep Lepas 24 Siswa Kelas XII, Tekankan Nilai Keislaman dan Semangat Menggapai Cita

Rabu, 30 April 2025 - 14:57 WIB

Manfaat Buah Alpukat untuk Kesehatan: Lezat, Bergizi, dan Mudah Disajikan

Berita Terbaru