Polresta Tanjungpinang Respon Kabar Warga yang di Sekap di Kamboja

Avatar photo

- Jurnalis

Minggu, 29 Desember 2024 - 21:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polresta Tanjungpinang gelar Konferensi pers rilis akhir tahun 2024 | f. Cahyo

Polresta Tanjungpinang gelar Konferensi pers rilis akhir tahun 2024 | f. Cahyo

Ihand.id – Tanjungpinang – Polresta Tanjungpinang merespons kabar seorang warga Tanjungpinang yang mengaku disekap dan dijual ke Kamboja.

Kapolresta Tanjungpinang, Kombes Pol Budi Santosa, menyatakan pihaknya telah mengetahui laporan tersebut dan segera melakukan langkah-langkah penanganan.

Baca Juga:  Polresta Tanjungpinang Ungkap Peredaran 2.079 Butir Ekstasi

“Sudah menjadi atensi kami. Tim Reskrim dan Intel sudah melakukan pemetaan serta komunikasi dengan pihak keluarga,” ujar Kombes Pol Budi saat memberikan keterangan, Sabtu (28/12/2024).

Kapolresta Tanjungpinang menjelaskan bahwa pihaknya akan berkoordinasi dengan BP3MI serta kepolisian di tingkat pusat, Malaysia, hingga Kamboja untuk menangani kasus ini.

Penulis : Cahyo Aji

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Rembuk Stunting 2025: Pemkab. Lingga Kerahkan Seluruh Perangkat, Dorong Kearifan Lokal dan Konvergensi Nyata
Gerakan Ayah Antar Anak Sekolah Dari Program GATI BKKBN Bangkitkan Harapan Anak-anak yang Merindukan Kehadiran Ayah
Sentra IKM Kelapa Resang Siap Bangkit: Pemkab Lingga Matangkan Kerja Sama Strategis Pemanfaatan Aset Daerah
Bapenda Lingga Dorong Sinergi Lewat Pajak Hiburan: Bukan Membebani, Tapi Membangun Daerah
Merayakan Syukur di Pelukan Alam: LMG Berkemah di Pantai Dabo Singkep, Satukan Jiwa dan Gaungkan Wisata Lingga
Dulu THL dan PTT, Kini Jadi PPPK: Pegawai DisperindagKop Lingga Gelar Syukuran Penuh Haru dan Doa
Sidak Bupati dan Wabup Lingga ke Sejumlah Instansi: Soroti Langsung Kualitas Pelayanan Publik
Lansia Ditemukan Tergeletak di Hutan Air Panas Singkep, Meninggal Setelah Dilarikan ke RS
Berita ini 37 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 Juli 2025 - 12:44 WIB

Rembuk Stunting 2025: Pemkab. Lingga Kerahkan Seluruh Perangkat, Dorong Kearifan Lokal dan Konvergensi Nyata

Selasa, 15 Juli 2025 - 12:35 WIB

Gerakan Ayah Antar Anak Sekolah Dari Program GATI BKKBN Bangkitkan Harapan Anak-anak yang Merindukan Kehadiran Ayah

Selasa, 15 Juli 2025 - 12:17 WIB

Sentra IKM Kelapa Resang Siap Bangkit: Pemkab Lingga Matangkan Kerja Sama Strategis Pemanfaatan Aset Daerah

Senin, 14 Juli 2025 - 13:44 WIB

Bapenda Lingga Dorong Sinergi Lewat Pajak Hiburan: Bukan Membebani, Tapi Membangun Daerah

Sabtu, 12 Juli 2025 - 18:26 WIB

Merayakan Syukur di Pelukan Alam: LMG Berkemah di Pantai Dabo Singkep, Satukan Jiwa dan Gaungkan Wisata Lingga

Berita Terbaru