Polres Lingga Tanam 300 Pohon di Dabo Singkep, Gaungkan Gerakan Hijau dan Aksi Nyata Hadapi Perubahan Iklim

Avatar photo

- Jurnalis

Minggu, 20 April 2025 - 23:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Lingga Tanam 300 Pohon di Dabo Singkep, Gaungkan Gerakan Hijau dan Aksi Nyata Hadapi Perubahan Iklim | f. Humas Polres Lingga

Polres Lingga Tanam 300 Pohon di Dabo Singkep, Gaungkan Gerakan Hijau dan Aksi Nyata Hadapi Perubahan Iklim | f. Humas Polres Lingga

Ihand.id – Lingga – Polres Lingga menunjukkan komitmen nyata terhadap pelestarian lingkungan dan upaya menghadapi perubahan iklim global melalui program Gerakan Hijau Polres Lingga.

Polres Lingga Tanam 300 Pohon di Dabo Singkep, Gaungkan Gerakan Hijau dan Aksi Nyata Hadapi Perubahan Iklim | f. Humas Polres Lingga
Polres Lingga Tanam 300 Pohon di Dabo Singkep, Gaungkan Gerakan Hijau dan Aksi Nyata Hadapi Perubahan Iklim | f. Humas Polres Lingga

Dipimpin langsung oleh Kapolres Lingga, AKBP. Pahala Martua Nababan, sebanyak 300 batang pohon ditanam serentak di kawasan Implasmen Dabo Singkep, Kecamatan Singkep, pada Minggu pagi (20/4/2025).

Baca Juga:  Warga RW 04 Sekop Laut Gelar Permainan Rakyat Memeriahkan HUT RI ke-77

Dalam kegiatan yang sarat semangat kolaborasi ini, Polres Lingga melibatkan berbagai elemen penting, mulai dari Pejabat Utama (PJU) Polres, Bhayangkari Cabang Lingga, Pemerintah Daerah Kabupaten Lingga, hingga personel kepolisian setempat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tiga jenis pohon yang ditanam yakni Ketapang Kencana (50 batang), Pule (50 batang), dan Pucuk Merah (200 batang), dipilih sebagai simbol keseimbangan ekosistem dan keindahan ruang terbuka hijau.

Baca Juga:  Ansar Pastikan Insentif Hari Raya PTK Non-ASN Dicairkan Paling Lambat Dua Hari

“Gerakan Hijau ini bukan sekadar seremonial, tapi bentuk nyata komitmen jangka panjang Polres Lingga dalam menjaga lingkungan dan memperkuat kedekatan dengan masyarakat. Menanam pohon adalah investasi masa depan,” ujar AKBP Pahala Martua Nababan dalam sambutannya.

Penulis : Cahyo Aji

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sekda Lingga H. Armia Ikuti Senam Sehat dan Sambut Pawai Pendidikan Hari Guru Nasional 2025
Sekda Armia Resmi Tutup Seluruh Rangkaian Peringatan Hari Jadi Kabupaten Lingga 2025
Turnamen Mini Soccer Desa Sekanah Resmi Dibuka: Ketua DPRD Maya Sari Tekankan Pembinaan Atlet Muda dan Persatuan Warga
Perhelatan Kenduri Silat Alam Melayu Warnai Hari Jadi Lingga ke-22: Momentum Menyatukan Jati Diri Budaya Melayu
Wabup Lingga Hadiri “Sembang Stunting” di Posek: Perkuat Kolaborasi Tekan Angka Stunting 2025
Pentas Seni PGRI Meriahkan Malam Hiburan Hari Jadi Kabupaten Lingga ke-22
LMG Sampaikan Ucapan Selamat Hari Jadi Kabupaten Lingga ke-22: Dua Dekade Lebih Menjunjung Budaya dan Membangun Negeri
Asisten Ekonomi Setda Lingga Hadiri Rapat Evaluasi BUMD: Dorong Tata Kelola dan Kontribusi Daerah Lebih Baik
Berita ini 36 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 23 November 2025 - 15:00 WIB

Sekda Lingga H. Armia Ikuti Senam Sehat dan Sambut Pawai Pendidikan Hari Guru Nasional 2025

Minggu, 23 November 2025 - 14:40 WIB

Sekda Armia Resmi Tutup Seluruh Rangkaian Peringatan Hari Jadi Kabupaten Lingga 2025

Sabtu, 22 November 2025 - 18:42 WIB

Turnamen Mini Soccer Desa Sekanah Resmi Dibuka: Ketua DPRD Maya Sari Tekankan Pembinaan Atlet Muda dan Persatuan Warga

Sabtu, 22 November 2025 - 18:19 WIB

Perhelatan Kenduri Silat Alam Melayu Warnai Hari Jadi Lingga ke-22: Momentum Menyatukan Jati Diri Budaya Melayu

Sabtu, 22 November 2025 - 18:02 WIB

Wabup Lingga Hadiri “Sembang Stunting” di Posek: Perkuat Kolaborasi Tekan Angka Stunting 2025

Berita Terbaru