Penuh Dedikasi, Loyalitas dan Tanggung Jawab: Kapolres Lingga Berikan Penghargaan kepada 8 Personel Berprestasi

Avatar photo

- Jurnalis

Sabtu, 25 Januari 2025 - 20:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penuh Dedikasi, Loyalitas dan Tanggung Jawab: Kapolres Lingga Berikan Penghargaan kepada 8 Personel Berprestasi | f. Humas Polres Lingga

Penuh Dedikasi, Loyalitas dan Tanggung Jawab: Kapolres Lingga Berikan Penghargaan kepada 8 Personel Berprestasi | f. Humas Polres Lingga

Ihand.id – Lingga – Kapolres Lingga, AKBP Apri Fajar Hermanto, memberikan penghargaan kepada delapan personel Polres Lingga yang berprestasi dalam sebuah upacara yang digelar di Lapangan Upacara Tri Brata Polres Lingga, Sabtu (25/1/2025).

Penuh Dedikasi, Loyalitas dan Tanggung Jawab: Kapolres Lingga Berikan Penghargaan kepada 8 Personel Berprestasi | f. Humas Polres Lingga
Penuh Dedikasi, Loyalitas dan Tanggung Jawab: Kapolres Lingga Berikan Penghargaan kepada 8 Personel Berprestasi | f. Humas Polres Lingga

Penghargaan ini diberikan sebagai bentuk apresiasi atas dedikasi, loyalitas, dan tanggung jawab para personel dalam menjalankan tugasnya, serta kontribusi mereka dalam mendukung kemajuan organisasi Polri, khususnya di Polres Lingga.

Baca Juga:  Alias Wello Bangun Musholla Untuk Warga Kampung Hilir Desa Marok Tua

Dalam amanatnya, Kapolres Lingga menegaskan bahwa pemberian penghargaan ini merupakan realisasi komitmen Polres Lingga dalam memberikan apresiasi kepada personel yang telah menunjukkan kinerja dan prestasi yang luar biasa.

Ia berharap penghargaan ini dapat menjadi motivasi bagi seluruh anggota untuk terus berinovasi dan memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.

Adapun delapan personel yang menerima penghargaan adalah:

1. Aiptu Effendi Napitupulu, Ps. Kanit Intelkam Polsek Senayang

2. Bripka Mastur, Ps. Kanit Propam Polsek Daik Lingga

Penulis : Cahyo Aji

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kadishub Lingga Ungkap Misteri Proyek Terbengkalai di Samping Pelabuhan Roro Jagoh
Joki Terungkap, Dugaan SPPD Fiktif DPRD Lingga Disorot Publik, Begini Modusnya
Halo Kejari Lingga, Apa Kabar Kasus SPPD Fiktif Anggota DPRD Lingga, Menguapkah?
Tambak Udang Vaname Tanpa Izin di Lingga Jadi Sorotan, Pemuda Pancasila Desak Pemkab Ambil Tindakan
Proyek Tak Bertuan di Jagoh: ‘Tumpukan Batu, Banyak Pertanyaan, Tak Ada Jawaban’
Proyek Mangkrak di Samping Pelabuhan Roro Jagoh Jadi Tanda Tanya Warga
Kurangnya Transparansi Anggaran Publikasi di Sejumlah OPD Lingga Timbulkan Gejolak di Kalangan Insan Pers
Pemkab Lingga Siap Gelar Seleksi PPPK Tahap II, 536 Peserta Akan Ikuti Tes Awal Mei
Berita ini 110 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 14:20 WIB

Kadishub Lingga Ungkap Misteri Proyek Terbengkalai di Samping Pelabuhan Roro Jagoh

Rabu, 16 April 2025 - 11:50 WIB

Joki Terungkap, Dugaan SPPD Fiktif DPRD Lingga Disorot Publik, Begini Modusnya

Rabu, 16 April 2025 - 10:29 WIB

Halo Kejari Lingga, Apa Kabar Kasus SPPD Fiktif Anggota DPRD Lingga, Menguapkah?

Selasa, 15 April 2025 - 23:52 WIB

Tambak Udang Vaname Tanpa Izin di Lingga Jadi Sorotan, Pemuda Pancasila Desak Pemkab Ambil Tindakan

Selasa, 15 April 2025 - 15:08 WIB

Proyek Tak Bertuan di Jagoh: ‘Tumpukan Batu, Banyak Pertanyaan, Tak Ada Jawaban’

Berita Terbaru

Ilustrasi seorang Jaksa memburu joki dalam kasus dugaan SPPD fiktif anggota DPRD Lingga | f. Red

Berita Harian Lingga

Joki Terungkap, Dugaan SPPD Fiktif DPRD Lingga Disorot Publik, Begini Modusnya

Rabu, 16 Apr 2025 - 11:50 WIB