Lapas Dabo Buka Layanan Video Call Bagi Keluarga WBP

Avatar photo

- Jurnalis

Senin, 2 Mei 2022 - 09:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ihand.id -Lembaga pemasyarakatan kelas III Dabo Singkep, mulai tahun 2020 hingga kini belum memperbolehkan kunjungan dari keluarga warga binaan pada hari raya Idul Fitri 1443 tahun ini.

Kendati demikian Lapas Dabo Singkep mensiasati kondisi tersebut dengan membuka layanan video call untuk keluarga binaan.

Baca Juga:  Camat Singkep Barat Panen Buah Terong Ungu Hasil Budidaya Tim Penggerak PKK

Dan juga membuka penitipan barang jika ada keluarga warga binaan yang akan mengirimkan makanan atau barang kepada sanak keluarga yang berada di lapas kelas III Dabo Singkep.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Lapas Kelas III Dabo Singkep Dewanto, mengatakan, bahwa layanan video call tersebut baru dibuka secara perdana.

Baca Juga:  Bawaslu Lingga Sampaikan Laporan Akhir Pemilu ke Bawaslu RI

“Video call ini kita buka pertama di tahun 2022 ini, hal ini dilakukan memudahkan keluarga dari warga binaan lapas dabo dapat berbicara,” kata Dewanto, Senin (2/5/2022).

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Warga Pulau Lalang Heboh, Sesosok Mayat Pria Ditemukan Mengapung di Laut
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo Tegas: Anggota Polri Terlibat Judi Online Akan Dipecat Tidak Hormat!
Malam Haru Pisah Sambut Kajari Lingga: Bupati Nizar Ucapkan Terima Kasih dan Sambut Hangat Rully Affandi
Warga Binaan Lapas Dabo Singkep Ubah Lahan Kosong Jadi Kebun Kangkung Produktif, Panen 100 Ikat per Hari
Perkuat Sinergi dan Kepastian Hukum, Kejati Kepri dan Bank Mandiri Jalin Kerja Sama Bidang Perdata dan TUN
Wakil Bupati Lingga Pimpin Rapat Satgas Makan Bergizi Gratis, Targetkan 41 Titik Dapur Rampung Akhir 2025
Fantastis! Disperindagkop UMKM Lingga Catat Panen ke-5 Cabai Rawit Mencapai 60 Kg
Pemkab Lingga Gelar Sosialisasi Perpres No. 46 Tahun 2025: Dorong Transparansi dan Digitalisasi Pengadaan Barang/Jasa
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 10:34 WIB

Warga Pulau Lalang Heboh, Sesosok Mayat Pria Ditemukan Mengapung di Laut

Sabtu, 8 November 2025 - 23:57 WIB

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo Tegas: Anggota Polri Terlibat Judi Online Akan Dipecat Tidak Hormat!

Jumat, 7 November 2025 - 23:49 WIB

Malam Haru Pisah Sambut Kajari Lingga: Bupati Nizar Ucapkan Terima Kasih dan Sambut Hangat Rully Affandi

Kamis, 6 November 2025 - 22:31 WIB

Warga Binaan Lapas Dabo Singkep Ubah Lahan Kosong Jadi Kebun Kangkung Produktif, Panen 100 Ikat per Hari

Kamis, 6 November 2025 - 22:05 WIB

Perkuat Sinergi dan Kepastian Hukum, Kejati Kepri dan Bank Mandiri Jalin Kerja Sama Bidang Perdata dan TUN

Berita Terbaru

Warga Pulau Lalang Heboh, Sesosok Mayat Pria Ditemukan Mengapung di Laut | f. Red

Berita Harian Lingga

Warga Pulau Lalang Heboh, Sesosok Mayat Pria Ditemukan Mengapung di Laut

Minggu, 9 Nov 2025 - 10:34 WIB