Komunitas LMG Ikut Serta Bersama TNI-Polri dan Warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Rusak di Batu Berdaun

Avatar photo

- Jurnalis

Kamis, 16 Januari 2025 - 11:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komunitas LMG Ikut Serta Bersama TNI-Polri dan Warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Rusak di Batu Berdaun

Komunitas LMG Ikut Serta Bersama TNI-Polri dan Warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Rusak di Batu Berdaun

Salah satu anggota Komunitas LMG, Deddy Saputra, mengungkapkan bahwa gotong royong ini menjadi bukti nyata semangat kebersamaan dan kepedulian berbagai pihak terhadap kondisi infrastruktur yang mendesak.

“Kita berupaya agar jalan ini bisa kembali dilalui, setidaknya untuk sementara waktu, hingga ada perbaikan permanen dari pihak terkait,” ujarnya.

Baca Juga:  Merayakan Syukur di Pelukan Alam: LMG Berkemah di Pantai Dabo Singkep, Satukan Jiwa dan Gaungkan Wisata Lingga

Diketahui, jalan beraspal yang menjadi akses utama masyarakat ini rusak parah akibat abrasi, sehingga menimbulkan kekhawatiran akan keselamatan para pengguna jalan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kerusakan jalan aspal akibat abrasi ini sebelumnya telah memicu keresahan di kalangan masyarakat, terutama pengguna jalan yang mengkhawatirkan keselamatan mereka.

Baca Juga:  Karantina Kepri Fasilitasi Ekspor 1.600 Ekor Ikan Kerapu ke Singapura

Dengan adanya gotong royong ini, diharapkan kondisi jalan dapat bertahan hingga pemerintah mengambil langkah penanganan permanen.

Semangat kolaborasi berbagai elemen masyarakat dalam gotong royong ini mencerminkan kepedulian bersama untuk menjaga aksesibilitas dan kenyamanan masyarakat.

Penulis : Cahyo Aji

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Investasi Smelter di Lingga Masih Berlanjut, Kemhan Bentuk Tim Terpadu
Sekda Lingga Akui APBD Berat Jika Harus Biayai Gaji PPPK, Harap Tetap Didukung APBN
Pemkab Lingga Tegaskan Perpanjangan Kontrak Tidak Berlaku untuk Semua PPPK, Ini Penjelasan Sekda
Pemkab Lingga Rencanakan Perpanjangan Kontrak PPPK Selama 4 Tahun hingga 2030
Lantik Aspidum Baru, Kajati Kepri J. Devy Sudarso Tekankan Profesionalitas dan Integritas Penegakan Hukum
Ketua Dekranasda Lingga Hadiri Pembukaan Pengajian Dhuha Rajab, Sya’ban, dan Ramadhan BKMT Singkep
Gerakan Bersama Anak Kepri Kecam Pernyataan Endipat Wijaya: Dinilai Cederai Adab dan Marwah Melayu
Rimpang Kopi & Herbal Hadir di Tanjungpinang, Tawarkan Minuman Sehat Berbasis Rimpang dan Herbal Alami
Berita ini 153 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 15:09 WIB

Investasi Smelter di Lingga Masih Berlanjut, Kemhan Bentuk Tim Terpadu

Senin, 15 Desember 2025 - 16:14 WIB

Sekda Lingga Akui APBD Berat Jika Harus Biayai Gaji PPPK, Harap Tetap Didukung APBN

Senin, 15 Desember 2025 - 15:57 WIB

Pemkab Lingga Tegaskan Perpanjangan Kontrak Tidak Berlaku untuk Semua PPPK, Ini Penjelasan Sekda

Senin, 15 Desember 2025 - 15:40 WIB

Pemkab Lingga Rencanakan Perpanjangan Kontrak PPPK Selama 4 Tahun hingga 2030

Senin, 15 Desember 2025 - 15:07 WIB

Lantik Aspidum Baru, Kajati Kepri J. Devy Sudarso Tekankan Profesionalitas dan Integritas Penegakan Hukum

Berita Terbaru

Inisiator Aliansi Masyarakat Kabupaten Lingga, Armanto Arsyad | f. Redaksi

Berita Harian Lingga

Investasi Smelter di Lingga Masih Berlanjut, Kemhan Bentuk Tim Terpadu

Senin, 5 Jan 2026 - 15:09 WIB

Pemkab Lingga Rencanakan Perpanjangan Kontrak PPPK Selama 4 Tahun hingga 2030 | f. Wandy

Berita Harian Lingga

Pemkab Lingga Rencanakan Perpanjangan Kontrak PPPK Selama 4 Tahun hingga 2030

Senin, 15 Des 2025 - 15:40 WIB