Jauh Dimata Dekat Dihati: Apri Fajar Hermanto Salurkan Puluhan Paket Sembako untuk Warga di Sungai Buluh

Avatar photo

- Jurnalis

Rabu, 19 November 2025 - 17:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jauh Dimata Dekat Dihati: Apri Fajar Hermanto Salurkan Puluhan Paket Sembako untuk Warga di Sungai Buluh | f. Redaksi

Jauh Dimata Dekat Dihati: Apri Fajar Hermanto Salurkan Puluhan Paket Sembako untuk Warga di Sungai Buluh | f. Redaksi

“Meski jauh di mata, warga Lingga, khususnya di Singkep Barat selalu dekat di hati,” ujar Apri, Rabu (19/11/2025).

Apri berharap, pemberian paket sembako ini dapat membantu memenuhi kebutuhan harian warga, terutama mereka yang membutuhkan uluran tangan di tengah situasi ekonomi yang belum stabil.

Ia menilai, aksi-aksi sosial seperti ini bukan hanya memberi manfaat langsung, tetapi juga menjadi simbol perhatian dan semangat kebersamaan.

Ia mengajak seluruh warga untuk tidak melupakan doa dan penghormatan kepada para leluhur yang telah menjaga dan mewariskan nilai-nilai kebaikan di Bunda Tanah Melayu.

“Hal itu agar kita selalu ingat dan mendoakan para leluhur pendiri dan penjaga Bunda Tanah Melayu,” pungkasnya.

Baca Juga:  Presiden Jokowi Salurkan BLT El Nino Untuk Dorong Daya Beli Masyarakat

Warga Kampung Baru pun mengucapkan terima kasih atas bantuan yang diberikan.

Bagi mereka, kehadiran Apri bukan sekadar membawa paket sembako, tetapi juga harapan baru serta bukti adanya kepedulian dari sosok yang tetap ingat kepada masyarakatnya.

Selain bantuan, aksi sosial ini menurut Apri juga menjadi bentuk penghormatan terhadap tradisi dan kultur masyarakat Lingga.

Penulis : Vatawari

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bupati Lingga Paparkan Monev KIP 2025, Tegaskan Komitmen Transparansi Informasi Publik
Dekranasda Lingga Matangkan Festival Warisan Bunda 2026 untuk Penguatan UMKM dan Budaya Lokal
Pemerintah Dabo Lama, BPBD dan BMKG Gelar Sosialisasi Mitigasi Banjir Rob untuk Warga Pesisir
Warga Kampung Baru, Muri, Ditemukan Meninggal di Rumahnya: Rekan Kerja dan Keluarga Kaget
Pembangunan Rusun ASN Pemkab Lingga Masih Tunggu Persetujuan Pusat
Lingga Raih Peringkat 2 Terbaik Nasional dalam Pemantauan Kebutuhan Pokok 2025
Malam Hiburan Pertunjukan Kesenian Meriahkan Hari Jadi Kabupaten Lingga ke-22 Tahun 2025
Pertunjukan Kesenian Pelajar Resmi Membuka Rangkaian Acara Peringatan Hari Jadi Lingga
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 18:19 WIB

Bupati Lingga Paparkan Monev KIP 2025, Tegaskan Komitmen Transparansi Informasi Publik

Rabu, 19 November 2025 - 17:52 WIB

Dekranasda Lingga Matangkan Festival Warisan Bunda 2026 untuk Penguatan UMKM dan Budaya Lokal

Rabu, 19 November 2025 - 17:45 WIB

Pemerintah Dabo Lama, BPBD dan BMKG Gelar Sosialisasi Mitigasi Banjir Rob untuk Warga Pesisir

Rabu, 19 November 2025 - 17:40 WIB

Jauh Dimata Dekat Dihati: Apri Fajar Hermanto Salurkan Puluhan Paket Sembako untuk Warga di Sungai Buluh

Rabu, 19 November 2025 - 17:17 WIB

Warga Kampung Baru, Muri, Ditemukan Meninggal di Rumahnya: Rekan Kerja dan Keluarga Kaget

Berita Terbaru