Ini Sejumlah Nama Pada Alih Tugas Jabatan Personel Polda Kepri

Avatar photo

- Jurnalis

Senin, 16 Oktober 2023 - 11:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ihand.id – Sebanyak 3 personel Polda Kepri dan Polres jajaran alih tugas jabatan dan mutasi, berdasarkan Surat Telegram Kapolri Nomor : ST/2360/X/KEP/2023 tanggal 14 Oktober 2023 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan dalam Jabatan di Lingkungan Polri.

Hal tersebut disampaikan oleh Kabidhumas Polda Kepri Kombes.Pol. Zahwani Pandra Arsyad, S.H., M.Si., Minggu (15/10/2023).

“Surat Telegram Mutasi tersebut ditandatangani oleh Wakapolri Komjen. Pol. Drs. Agus Andrianto, S.H., M.H., atas nama Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si.,” jelas Kabidhumas Polda Kepri.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berikut beberapa daftar Pejabat Polda Kepri yang alih tugas jabatan berdasarkan surat telegram di atas. Pertama, AKBP Ryky Widya Muharam, S.H., S.I.K., dimutasikan sebagai Kapolres Lampung Barat Polda Lampung yang sebelumnya menjabat sebagai Kapolres Karimun Polda Kepri.

Baca Juga:  Masyarakat Apresiasi Pelayanan SKCK Polres Lingga di Hari Libur, Dukung Kelancaran Pemberkasan PPPK

AKBP Fadli Agus, S.I.K., M.H., dimutasikan sebagai Kapolres Karimun Polda Kepri yang sebelumnya menjabat sebagai Kapolres Lingga Polda Kepri.

AKBP Robby Topan Manusiwa, S.I.K., dimutasikan sebagai Kapolres Lingga Polda Kepri yang sebelumnya menjabat Kasubdit 3 Ditreskrimum Polda Kepri.

Kabidhumas Polda Kepri Kombes. Pol. Zahwani Pandra Arsyad, S.H., M.Si., menuturkan bahwa mutasi personil Polda Kepri dan Polres/ta jajaran merupakan hal biasa di tubuh Polri yang mana tidak lain untuk melakukan penyegaran di tubuh Polri serta juga dalam rangka kesiapan kesatuan wilayah dalam menghadapi Natal dan Tahun Baru 2024.

Selain itu mutasi itu juga sebagai persiapan pengamanan Pemilu 2024 yang tinggal beberapa bulan lagi sesuai dengan perintah Kapolri Jenderal. Pol. Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si.

Baca Juga:  Polda Kepri Tangkap 88 WNA China Pelaku Love Scam di Batam

” Tour of duty dan Tour of area dilihat sebagai kebutuhan organisasi yang biasa dan wajar. dalam rangka penyegaran dalam organisasi sekaligus promosi jabatan sehingga mutasi atau alih tugas merupakan suatu hal yang dilakukan secara berkala yang bertujuan sebagai pedoman dalam pelaksanaan tugas guna penyamaan pola pikir dan pola tindak dalam penyelenggaraan mutasi Polri. Salah satunya sebagai bagian dari persiapan Polri dalam menghadapi agenda nasional pengamanan perayaan Natal 2023 dan Tahun 2024 serta pengamanan rangkaian kegiatan pesta demokrasi tahun 2024,” tutup Kabidhumas Polda Kepri Kombes.Pol. Zahwani Pandra Arsyad, S.H., M.Si. (red)

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pasca Banjir ROB, Kelurahan Daik Sepincan Gelar Gotong Royong Bersihkan Lingkungan
1.000 Lebih Lampion Terangi Kota Dabo Singkep Sambut Imlek 2576
Kodim 0315 Tanjungpinang Salurkan Makan Bergizi Gratis untuk 67 Siswa SD 010 Dabo Singkep
MA Al-Barakah Singkep Gelar Yasinan Mingguan, Tingkatkan Kualitas Ruhiyah Siswa
Kapolres Lingga Lakukan Pengecatan Makam Tokoh Bersejarah, Wujud Kepedulian terhadap Leluhur dan Pejuang Lingga
100 Talam Sehidang Meriahkan Doa Bersama di Singkep Barat: Pelestarian Budaya dan Wujud Rasa Syukur
PCNU Lingga Gelar Tabligh Akbar Peringati Isra’ Mi’raj 2025 dan Haul NU ke-102
SMA Negeri 1 Singkep Pesisir Kenalkan Tradisi Mandi Safar Melalui Program P5
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 24 Januari 2025 - 22:53 WIB

Pasca Banjir ROB, Kelurahan Daik Sepincan Gelar Gotong Royong Bersihkan Lingkungan

Jumat, 24 Januari 2025 - 03:39 WIB

1.000 Lebih Lampion Terangi Kota Dabo Singkep Sambut Imlek 2576

Jumat, 24 Januari 2025 - 03:36 WIB

Kodim 0315 Tanjungpinang Salurkan Makan Bergizi Gratis untuk 67 Siswa SD 010 Dabo Singkep

Jumat, 24 Januari 2025 - 03:32 WIB

MA Al-Barakah Singkep Gelar Yasinan Mingguan, Tingkatkan Kualitas Ruhiyah Siswa

Jumat, 24 Januari 2025 - 03:29 WIB

Kapolres Lingga Lakukan Pengecatan Makam Tokoh Bersejarah, Wujud Kepedulian terhadap Leluhur dan Pejuang Lingga

Berita Terbaru

Ketua Panitia Imlek 2025, Dennis Tai | f. Wandy

Berita Harian Lingga

1.000 Lebih Lampion Terangi Kota Dabo Singkep Sambut Imlek 2576

Jumat, 24 Jan 2025 - 03:39 WIB

MA Al-Barakah Singkep Gelar Yasinan Mingguan, Tingkatkan Kualitas Ruhiyah Siswa | f. Ari

Berita Harian Lingga

MA Al-Barakah Singkep Gelar Yasinan Mingguan, Tingkatkan Kualitas Ruhiyah Siswa

Jumat, 24 Jan 2025 - 03:32 WIB