Fasilitas Wisata Pemandian Batu Ampar Kurang Mendapatkan Perhatian Pemkab Lingga

Avatar photo

- Jurnalis

Senin, 27 Januari 2025 - 16:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wisata Air Terjun Batu Ampar Dabo Singkep | f. Wn

Wisata Air Terjun Batu Ampar Dabo Singkep | f. Wn

Ia juga menambahkan bahwa petugas retribusi di kawasan wisata tersebut ditunjuk oleh Pemerintah Desa Batu Kacang, sementara honor mereka dibayarkan oleh Pemkab Lingga.

Selain itu, pungutan dari tiket masuk dan parkir di Pemandian Batu Ampar disetorkan terlebih dahulu ke kas daerah, kemudian dibagi hasil dengan skema 70 persen untuk Pemerintah Desa Batu Kacang dan 30 persen untuk Pemkab Lingga, yang nantinya akan digabung dalam Alokasi Dana Desa (ADD).

Baca Juga:  1000 Paket Sembako dan Layanan Kesehatan Gratis Untuk Masyarakat Lingga dari Polri

Namun demikian, meski telah dikelola secara resmi, kondisi fasilitas di kawasan wisata ini masih jauh dari memadai.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Beberapa sarana seperti kamar mandi, tempat duduk, dan area bermain pengunjung dikabarkan mengalami kerusakan dan belum tersentuh perbaikan.

Baca Juga:  Penataan Trotoar Dabo Singkep Dilaksanakan Tahun Ini

Kondisi ini tentunya dikhawatirkan dapat berdampak pada daya tarik wisatawan dan keberlanjutan sektor pariwisata di Kabupaten Lingga.

Masyarakat setempat berharap agar Pemkab Lingga segera mengambil langkah konkret untuk memperbaiki fasilitas di Wisata Pemandian Batu Ampar sehingga dapat terus menarik minat wisatawan dan memberikan manfaat ekonomi bagi warga sekitar.

Penulis : Cahyo Aji

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Api Keadilan Menyala di Lingga! Pemuda Pancasila Apresiasi Kejari Bongkar Korupsi Besar
Atlet Bulu Tangkis Asal Lingga Raih Prestasi Gemilang di Kejurprov PBSI Kepri 2025
Kasus Korupsi Terbesar di Lingga Terungkap! Tokoh Masyarakat Beri Apresiasi Tinggi untuk Kejari Lingga
Sekda Lingga Pimpin Rapat Persiapan Penyambutan Menko Kumham Imipas RI, Tunjukkan Sinergi dan Kesiapan Daerah
Bunda PAUD Lingga Dorong Wajib Belajar 13 Tahun Menuju Indonesia Emas 2045
BEM STISIP BTM Desak DPRD Lingga Segera Tanggapi Surat Audiensi Mahasiswa Terkait Tunjangan Dewan
Kejati Kepri Edukasi Pelajar SMAN 14 Batam: Hindari Napza, Stop Bullying, dan Bijak Bermedsos
Hebat! Disperindagkop UMKM Lingga Tiga Kali Panen Cabe Rawit, Hasil Terbaru Tembus 33 Kg
Berita ini 134 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 20 Oktober 2025 - 15:12 WIB

Api Keadilan Menyala di Lingga! Pemuda Pancasila Apresiasi Kejari Bongkar Korupsi Besar

Senin, 20 Oktober 2025 - 10:38 WIB

Atlet Bulu Tangkis Asal Lingga Raih Prestasi Gemilang di Kejurprov PBSI Kepri 2025

Senin, 20 Oktober 2025 - 01:44 WIB

Kasus Korupsi Terbesar di Lingga Terungkap! Tokoh Masyarakat Beri Apresiasi Tinggi untuk Kejari Lingga

Minggu, 19 Oktober 2025 - 22:22 WIB

Sekda Lingga Pimpin Rapat Persiapan Penyambutan Menko Kumham Imipas RI, Tunjukkan Sinergi dan Kesiapan Daerah

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 12:18 WIB

Bunda PAUD Lingga Dorong Wajib Belajar 13 Tahun Menuju Indonesia Emas 2045

Berita Terbaru