Dishub Lingga Akan Kembali Pantau Kendaraan Yang Parkir di Bahu Jalan Dabo Singkep

Avatar photo

- Jurnalis

Rabu, 15 Februari 2023 - 21:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ihand.id – Dinas Perhubungan Kabupaten Lingga akan memantau kendaraan roda 4 dan roda 2 yang parkir di badan jalan dan juga kendaraan yang melawan arah dijalan baru satu arah jalan: Perusahaan Dabo Singkep. Hal ini di karenakan adanya penyempitan ruas jalan akibat parkir terutama kendaraan roda empat.

“Meskipun jalan itu baru di baguskan di perlebar dan satu arah tapi semenjak selesai di kerjakan menjadi tempat parkir baik kendaraan roda 4 maupun kendaraan roda 2. Yang jadi pertanyaan jalan ini di bangun untuk tempat parkir atau apa..?,” kata seorang warga Dabo pengguna jalan mengeluhkan, Rabu (15/02).

Baca Juga:  Ketua Dekranasda Batam Erlita Amsakar Ahmad Kagumi Batik Lingga, Dorong Kolaborasi UMKM Naik Kelas

Bukan hanya pada siang hari, pada malam hari sampai saat ini masih terlihat kendaraan roda empat yang parkir di badan jalan baru di kota Dabo. Hal ini mengakibatkan ruas jalan menjadi sempit.

Hal ini juga di benarkah oleh Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Lingga Henry Efrizal. Kepada media jni dianya menjelaskan memang seharusnya jalan itu di peruntukan untuk pengguna jalan bukan untuk lahan parkir.

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Lingga Diperpanjang hingga 15 Desember 2025
LAM Kepri Anugerahkan Gelar Kebesaran Adat kepada Ketua MPR RI, H. Ahmad Muzani
Dekranasda Lingga Hadiri Rakerda Kepri 2025, Dorong Penguatan Produk Kerajinan Daerah
Ketua PKK Lingga Supervisi Posyandu ILP dan Serahkan APE untuk PAUD di Senayang
Pemkab Lingga Gelar Penilaian Lomba Videografi “Explore Lingga 2025” Tingkat Pelajar
Ketua Dekranasda Lingga Serahkan APE untuk PAUD se-Kecamatan Singkep
Dinkes P2KB Lingga Gelar Sosialisasi Deteksi Dini Kanker Serviks Melalui HPV DNA Co-Testing dan IVA Test
Peringati Hari Pahlawan 2025, Bupati Lingga M. Nizar Ajak Warga Teladani Semangat Juang Para Pahlawan
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 16 November 2025 - 10:09 WIB

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Lingga Diperpanjang hingga 15 Desember 2025

Sabtu, 15 November 2025 - 09:51 WIB

LAM Kepri Anugerahkan Gelar Kebesaran Adat kepada Ketua MPR RI, H. Ahmad Muzani

Sabtu, 15 November 2025 - 09:41 WIB

Dekranasda Lingga Hadiri Rakerda Kepri 2025, Dorong Penguatan Produk Kerajinan Daerah

Jumat, 14 November 2025 - 09:35 WIB

Ketua PKK Lingga Supervisi Posyandu ILP dan Serahkan APE untuk PAUD di Senayang

Kamis, 13 November 2025 - 09:28 WIB

Pemkab Lingga Gelar Penilaian Lomba Videografi “Explore Lingga 2025” Tingkat Pelajar

Berita Terbaru

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Lingga Diperpanjang hingga 15 Desember 2025 | f. Redaksi

Berita Harian Lingga

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Lingga Diperpanjang hingga 15 Desember 2025

Minggu, 16 Nov 2025 - 10:09 WIB

Ketua PKK Lingga Supervisi Posyandu ILP dan Serahkan APE untuk PAUD di Senayang | f. Diskominfo Lingga

Berita Harian Lingga

Ketua PKK Lingga Supervisi Posyandu ILP dan Serahkan APE untuk PAUD di Senayang

Jumat, 14 Nov 2025 - 09:35 WIB