Danantara Resmi Diluncurkan, Rosan Roeslani Tegaskan Komitmen Tata Kelola yang Transparan dan Berintegritas

Avatar photo

- Jurnalis

Selasa, 25 Februari 2025 - 11:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Investasi dan Hilirisasi/Kepala BKPM Rosan Roeslani memberikan keterangan pers kepada awak media di kompleks Istana Kepresidenan Jakarta, pada Senin, 24 Februari 2025. Foto: BPMI Setpres/Cahyo

Menteri Investasi dan Hilirisasi/Kepala BKPM Rosan Roeslani memberikan keterangan pers kepada awak media di kompleks Istana Kepresidenan Jakarta, pada Senin, 24 Februari 2025. Foto: BPMI Setpres/Cahyo

“Danantara ini bisa menjadi instrumen pemerintah dalam rangka meningkatkan dan juga mempercepat pertumbuhan perekonomian Indonesia yang berkelanjutan, yang berkesinambungan, dan juga yang inklusif,” tegasnya.

Ia juga menekankan bahwa inisiatif ini bertujuan untuk memberikan dampak positif yang besar bagi masyarakat Indonesia.

“Kami meyakini tujuan yang sangat baik ini, yang sangat mulia ini, dan ini adalah suatu breakthrough, suatu inisiasi yang dilakukan oleh Bapak Presiden dalam rangka kita meningkatkan investasi dan yang paling penting adalah bagaimana kita bisa meningkatkan, menciptakan penciptaan lapangan pekerjaan yang berkualitas,” tambahnya.

Sebagai upaya menjaga transparansi dan akuntabilitas, Danantara telah membentuk struktur organisasi yang terdiri dari Dewan Pengawas, Dewan Penasehat, Oversight Committee, Komite Audit, Komite Investasi, serta Komite Etika.

Rosan juga menyatakan bahwa pihaknya terbuka terhadap masukan dari berbagai pihak, termasuk media, guna menyempurnakan tata kelola dan pelaksanaan investasi Danantara.

“Dalam kesempatan ini juga mohon kiranya mendapatkan juga masukan, inputan dari semua teman-teman media karena ini adalah inisiatif yang baru lahir ya tentunya dalam perjalanannya perlu ada penyempurnaan-penyempurnaan kita sangat terbuka karena di saat bersamaan kita ini mungkin karena Danantara ini adalah milik semua bangsa Indonesia,” ungkapnya.

Baca Juga:  Jadi Pembina Upacara di SMP N 2 Singkep, Kasat Lantas Lingga Sampaikan Hal ini

Ia berharap bahwa dengan sinergi yang kuat, Indonesia dapat mempercepat pertumbuhan ekonomi hingga 8 persen, sesuai dengan target pemerintah, serta menjadi negara dengan pendapatan tinggi di masa mendatang.

“Kami sangat meyakini dengan niat yang baik, dengan kerja yang baik, insyaallah Ini akan memberikan dampak yang sangat besar kepada seluruh rakyat Indonesia dengan kehadiran Danantara,” pungkas Rosan Roeslani.

Penulis : Redaksi

Sumber Berita : BPMI Setpres

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Waka Polres Lingga Kompol Andi Sutrisno Turun Tangan Bantu Pemakaman Warga, Wujudkan Kehadiran Polri di Tengah Duka
Solusi Adil atas Kisruh Oceanna 9 dan Lintas Kepri Oleh Dishub Lingga
Masyarakat Benan Tolak Rencana Kapal Oceana 9 Mundur: Ancaman Serius Bagi Pariwisata dan Ekonomi Desa
Dukung Investasi Masuk: Pemuda Pancasila Lingga Dorong Pemkab Bentuk Tim Khusus
Polemik Kapal Laut di Lingga: Dishub Tegas Berada di Tengah, Fokus Utama Pelayanan Terbaik untuk Masyarakat
Gerak Cepat Pemkab Lingga: Wakil Bupati Novrizal Tinjau Perbaikan Darurat Jalan Roro Penarik
Dishub Lingga Tegas: Tak Punya Wewenang di Sei Tenam, Solusi Konflik Kapal Harus dari Provinsi
BUP Kepri Respons Polemik Trayek Kapal Oceana 9 dan Lintas Kepri: Komitmen Cari Solusi Tanpa Merugikan Pihak Manapun
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 27 April 2025 - 21:06 WIB

Waka Polres Lingga Kompol Andi Sutrisno Turun Tangan Bantu Pemakaman Warga, Wujudkan Kehadiran Polri di Tengah Duka

Minggu, 27 April 2025 - 15:54 WIB

Solusi Adil atas Kisruh Oceanna 9 dan Lintas Kepri Oleh Dishub Lingga

Sabtu, 26 April 2025 - 21:31 WIB

Masyarakat Benan Tolak Rencana Kapal Oceana 9 Mundur: Ancaman Serius Bagi Pariwisata dan Ekonomi Desa

Sabtu, 26 April 2025 - 21:10 WIB

Dukung Investasi Masuk: Pemuda Pancasila Lingga Dorong Pemkab Bentuk Tim Khusus

Sabtu, 26 April 2025 - 19:29 WIB

Polemik Kapal Laut di Lingga: Dishub Tegas Berada di Tengah, Fokus Utama Pelayanan Terbaik untuk Masyarakat

Berita Terbaru

Gambar ilustrasi solusi adil dari Dishub Lingga terkait permasalahan Lintas Kepri dan Oceanna 9 | f. Red

Berita Harian Lingga

Solusi Adil atas Kisruh Oceanna 9 dan Lintas Kepri Oleh Dishub Lingga

Minggu, 27 Apr 2025 - 15:54 WIB

Ketua Majelis Pimpinan Cabang (MPC) PP Lingga, Armanto Arsyad | f. Wndy

Berita Harian Lingga

Dukung Investasi Masuk: Pemuda Pancasila Lingga Dorong Pemkab Bentuk Tim Khusus

Sabtu, 26 Apr 2025 - 21:10 WIB