Arab Melayu Kembali Masuk Kurikulum SD dan SMP di Kabupaten Lingga Mulai 2026

Avatar photo

- Jurnalis

Jumat, 26 September 2025 - 22:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Arab Melayu Kembali Masuk Kurikulum SD dan SMP di Kabupaten Lingga Mulai 2026 | f. Diskominfo Lingga

Arab Melayu Kembali Masuk Kurikulum SD dan SMP di Kabupaten Lingga Mulai 2026 | f. Diskominfo Lingga

Lembaga Adat Melayu (LAM) Kabupaten Lingga mencanangkan pengajaran Arab Melayu kembali masuk kurikulum SD dan SMP. Program ini ditargetkan terealisasi pada 2026 sebagai upaya melestarikan budaya Melayu untuk generasi muda.

Ihand.id – Lingga – Upaya pelestarian budaya Melayu kembali mendapat perhatian serius di Kabupaten Lingga.

Arab Melayu Kembali Masuk Kurikulum SD dan SMP di Kabupaten Lingga Mulai 2026 | f. Diskominfo Lingga
Arab Melayu Kembali Masuk Kurikulum SD dan SMP di Kabupaten Lingga Mulai 2026 | f. Diskominfo Lingga

Lembaga Adat Melayu (LAM) Kabupaten Lingga secara resmi mencanangkan rencana untuk mengembalikan Arab Melayu sebagai bagian dari mata pelajaran di jenjang Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP) mulai tahun 2026.

Rencana tersebut disampaikan dalam Diskusi Terpumpun yang digelar di Gedung LAM Kabupaten Lingga pada Kamis (25/09/2025).

Ketua LAM Kabupaten Lingga, Azmi, menegaskan bahwa inisiatif ini berangkat dari aspirasi masyarakat yang menginginkan agar Arab Melayu kembali menjadi bagian penting dalam pembelajaran generasi muda.

“Kami dari LAM Kabupaten Lingga hanya menjadi corong masyarakat. Keinginan besar masyarakat adalah agar Arab Melayu kembali diajarkan di sekolah-sekolah sebagai wujud pelestarian budaya daerah,” jelas Azmi pada Jumat (26/09/2025).

Baca Juga:  LAM Kepri Desa Sungai Buluh Dikukuhkan, Marjuandi Sebagai Ketua Terpilih Diminta Lestarikan Adat Istiadat Melayu

Menurut Azmi, pengajaran Arab Melayu bukan hanya sekadar materi tambahan, tetapi juga strategi untuk memperkenalkan identitas budaya Melayu kepada anak-anak di Kabupaten Lingga.

Ia berharap, langkah ini mampu memperkuat pemahaman generasi muda terhadap sejarah, budaya, dan tradisi leluhur.

Penulis : Cahyo Aji

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Lingga Diperpanjang hingga 15 Desember 2025
LAM Kepri Anugerahkan Gelar Kebesaran Adat kepada Ketua MPR RI, H. Ahmad Muzani
Dekranasda Lingga Hadiri Rakerda Kepri 2025, Dorong Penguatan Produk Kerajinan Daerah
Ketua PKK Lingga Supervisi Posyandu ILP dan Serahkan APE untuk PAUD di Senayang
Pemkab Lingga Gelar Penilaian Lomba Videografi “Explore Lingga 2025” Tingkat Pelajar
Ketua Dekranasda Lingga Serahkan APE untuk PAUD se-Kecamatan Singkep
Dinkes P2KB Lingga Gelar Sosialisasi Deteksi Dini Kanker Serviks Melalui HPV DNA Co-Testing dan IVA Test
Peringati Hari Pahlawan 2025, Bupati Lingga M. Nizar Ajak Warga Teladani Semangat Juang Para Pahlawan
Berita ini 29 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 16 November 2025 - 10:09 WIB

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Lingga Diperpanjang hingga 15 Desember 2025

Sabtu, 15 November 2025 - 09:51 WIB

LAM Kepri Anugerahkan Gelar Kebesaran Adat kepada Ketua MPR RI, H. Ahmad Muzani

Sabtu, 15 November 2025 - 09:41 WIB

Dekranasda Lingga Hadiri Rakerda Kepri 2025, Dorong Penguatan Produk Kerajinan Daerah

Jumat, 14 November 2025 - 09:35 WIB

Ketua PKK Lingga Supervisi Posyandu ILP dan Serahkan APE untuk PAUD di Senayang

Kamis, 13 November 2025 - 09:28 WIB

Pemkab Lingga Gelar Penilaian Lomba Videografi “Explore Lingga 2025” Tingkat Pelajar

Berita Terbaru

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Lingga Diperpanjang hingga 15 Desember 2025 | f. Redaksi

Berita Harian Lingga

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Lingga Diperpanjang hingga 15 Desember 2025

Minggu, 16 Nov 2025 - 10:09 WIB

Ketua PKK Lingga Supervisi Posyandu ILP dan Serahkan APE untuk PAUD di Senayang | f. Diskominfo Lingga

Berita Harian Lingga

Ketua PKK Lingga Supervisi Posyandu ILP dan Serahkan APE untuk PAUD di Senayang

Jumat, 14 Nov 2025 - 09:35 WIB