Kapolres Lingga Resmikan Lapangan Tembak, Volly dan Tenis Tantya Sudhirajati Polres Lingga

Avatar photo

- Jurnalis

Selasa, 24 Oktober 2023 - 10:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ihand.id – Guna melengkapi sarana prasarana, Kapolres Lingga meresmikan Lapangan Tembak, Lapangan Volly, dan Lapangan Tennis Tantya Sudhirajati di Mako Polres Lingga, Minggu (22/10/2023) pagi.

Kapolres Lingga, AKBP Fadli Agus, S.I.K, M.H mengatakan, pembangunan lapangan Tembak, Lapangan Volly dan Lapangan Tennis Tantya Sudhirajati ini diharapkan dapat memberikan manfaat kepada personel Polres Lingga dan masyarakat.

Baca Juga:  Ribuan Pelajar Ikuti Taptu dan Pawai Obor Semarakkan Hari Kemerdekaan RI ke-79 di Dabo Singkep

“Pembangunan lapangan ini diharapkan dapat memberikan manfaat kepada personel Polres Lingga dan masyarakat pada umumnya yang dapat digunakan secara terbuka sebagai sarana olahraga dalam rangka mempererat hubungan silaturahmi,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Lingga juga berharap, kedepannya dari lapangan ini Polres Lingga bisa muncul bibit atlet terbaik kabupaten Lingga yang mampu mengukir prestasi di masa mendatang ke tingkat Nasional.

Baca Juga:  DPRD Lingga Gelar Paripurna Rekomendasi LKPJ Bupati Lingga Tahun 2021

“Saya juga berharap, ke depannya dari lapangan Tembak, Lapangan Volly dan Lapangan Tennis ini Polres Lingga bisa memunculkan bibit atlet terbaik Kabupaten Lingga yang mampu mengukir prestasi di masa mendatang ke tingkat Nasional,” tutupnya. (Red)

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kades di Lingga Resah, Dana ADD Belum Bisa Dicairkan: DPMD Sebut BPKAD Tunggu Transfer dari Pusat
Perubahan Nomenklatur Jadi Kendala, Gaji Guru di Lingga Belum Cair hingga hari ini
Wabup Lingga Buka Turnamen Sepakbola Pekaka Cup IV 2025: Ajang Pencarian Bibit Unggul dan Wujud Sportivitas
Lingga Siap Jadi Tuan Rumah MTQH XI Provinsi Kepri 2025, Pemkab Gelar Rapat Koordinasi Matangkan Persiapan
Kadishub Lingga Ungkap Misteri Proyek Terbengkalai di Samping Pelabuhan Roro Jagoh
Joki Terungkap, Dugaan SPPD Fiktif DPRD Lingga Disorot Publik, Begini Modusnya
Halo Kejari Lingga, Apa Kabar Kasus SPPD Fiktif Anggota DPRD Lingga, Menguapkah?
Tambak Udang Vaname Tanpa Izin di Lingga Jadi Sorotan, Pemuda Pancasila Desak Pemkab Ambil Tindakan
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 09:51 WIB

Kades di Lingga Resah, Dana ADD Belum Bisa Dicairkan: DPMD Sebut BPKAD Tunggu Transfer dari Pusat

Jumat, 18 April 2025 - 13:21 WIB

Perubahan Nomenklatur Jadi Kendala, Gaji Guru di Lingga Belum Cair hingga hari ini

Kamis, 17 April 2025 - 18:39 WIB

Wabup Lingga Buka Turnamen Sepakbola Pekaka Cup IV 2025: Ajang Pencarian Bibit Unggul dan Wujud Sportivitas

Kamis, 17 April 2025 - 18:32 WIB

Lingga Siap Jadi Tuan Rumah MTQH XI Provinsi Kepri 2025, Pemkab Gelar Rapat Koordinasi Matangkan Persiapan

Rabu, 16 April 2025 - 14:20 WIB

Kadishub Lingga Ungkap Misteri Proyek Terbengkalai di Samping Pelabuhan Roro Jagoh

Berita Terbaru