Program Curhat Kamtibmas, Kapolres Lingga Tampung Keluhan Warga Desa Bakong

Avatar photo

- Jurnalis

Kamis, 9 Maret 2023 - 16:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menanggapi masukan dan keluhan warga, Kapolres Lingga AKBP Fadli Agus menyebutkan bahwa pihaknya akan mengoptimalkan berbagai pelayanan Kepolisian khususnya dalam menanggapi keluhan warga terkait Kamtibmas.

“Terimakasih buat pak Kades, pak Kadus serta seluruh masyarakat yang sudah hadir tentunya saran masukan dan keluhan yang kami terima ini akan dijadikan bahan evaluasi untuk mengoptimalkan pelayanan Kepolisian sehingga keluhan-keluhan tersebut dapat kami respon dengan cepat,” Ujar Kapolres.

Baca Juga:  Rumah Singgah Desa Bakong di Dabo Singkep Tak Bisa Diperpanjang Karena Kekurangan Anggaran

Lebih lanjut Kapolres Lingga juga berpesan agar ketika menemui kejadian yang dirasa perlu kehadiran Polri agar dapat segera menghubungi pihak Kepolisian terdekat.

“Lewat curhat kamtibmas ini sekalian Silaturahmi kami juga menghimbau jika ditemukan kejadian yang dirasa memerlukan kehadiran Polri agar tidak segan untuk melapor Kepada Bhabinkamtibmas atau bisa japri saya secara pribadi,” tutup Kapolres. (Ivntry)

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Menelusuri Sejarah Klub Fulham FC: Klub Tertua di London yang Bertahan Lewat Zaman dan Tetap Berjaya di Liga Inggris
Everton Football Club: Menelusuri Sejarah Panjang Klub Tertua di Liga Inggris yang Telah Mewarnai Dunia Sepak Bola Sejak 1878
Segarnya Buah Cantaloupe: Si Manis Beraroma yang Penuh Manfaat untuk Kesehatan Tubuh
Perempuan Masa Kini: Bukan Lagi Bayang-Bayang, Tapi Cahaya Perubahan
Langkah Serius Pemerintah: Kepala BKK Kunjungi Kab. Lingga Bahas Strategi Pertahankan Eliminasi Malaria
Cegah Stunting Dimulai dari Desa: Ketua PKK Lingga Kunjungi Desa Kudung
Disperindagkop Lingga Sukses Bentuk 100% Koperasi Merah Putih, Kini Fokus Tuntaskan Akta Notaris
Dishub Lingga Patuh Regulasi Kemenhub, Rute DAMRI Bergeser ke Dabo–Jagoh
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 14 Juni 2025 - 10:59 WIB

Menelusuri Sejarah Klub Fulham FC: Klub Tertua di London yang Bertahan Lewat Zaman dan Tetap Berjaya di Liga Inggris

Sabtu, 14 Juni 2025 - 10:33 WIB

Everton Football Club: Menelusuri Sejarah Panjang Klub Tertua di Liga Inggris yang Telah Mewarnai Dunia Sepak Bola Sejak 1878

Sabtu, 14 Juni 2025 - 10:11 WIB

Segarnya Buah Cantaloupe: Si Manis Beraroma yang Penuh Manfaat untuk Kesehatan Tubuh

Jumat, 13 Juni 2025 - 14:06 WIB

Perempuan Masa Kini: Bukan Lagi Bayang-Bayang, Tapi Cahaya Perubahan

Kamis, 12 Juni 2025 - 14:20 WIB

Langkah Serius Pemerintah: Kepala BKK Kunjungi Kab. Lingga Bahas Strategi Pertahankan Eliminasi Malaria

Berita Terbaru