Pererat Tali Silahturahmi, Pengda IJTI Kepri Gelar Audiensi dengan Kapolda Kepri

Avatar photo

- Jurnalis

Rabu, 5 April 2023 - 13:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dalam kegiatan tersebut, Kapolda Kepri mengapresiasi atas kehadiran Pengda IJTI Kepri beserta pengurus di Polda Kepri.

“Audiensi dan Silaturahmi ini bertujuan untuk lebih mengenal dan bersinergi serta memberikan kontribusi bersama-sama untuk menciptakan situasi yang kondusif di Kepri. Seperti yang kita ketahui bersama, media merupakan corong untuk menyampaikan informasi ke masyarakat,” kata Tabana Bangun.

“Saya mengharapkan kolaborasi terjalin dengan baik antara Polda Kepri dan rekan-rekan media, karena kita sama-sama bekerja untuk melayani masyarakat serta memberikan informasi yang aktual kepada masyarakat khususnya di Provinsi Kepri,” imbuhnya.

Sementara itu, Paur Mitra Subbid Penmas Bidhumas Polda Kepri AKP Melda Rahmi berharap, kerja sama antara media dan Polda Kepri terus terjalin dengan baik.

Baca Juga:  Kapolda Kepri Irjen Pol Yan Fitri Halimansyah Berikan Sorotan Positif pada Kunjungan ke Polres Lingga

“Kegiatan hari ini sangat penting artinya bagi kami, Media merupakan salah satu bagian penting dalam upaya pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas). Semoga hubungan Polda Kepri dengan IJTI Pengda Kepri ke depannya selalu harmonis dan terus bersinergi dengan memberitakan pemberitaan yang bisa menciptakan situasi yang aman, damai dan sejuk,” katanya singkat. (Jim/ihn)

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Resmikan Kampung Bebas Narkoba, Kapolres Lingga : Komitmen Polri Berantas Narkoba
Sekda Lingga Respons Cepat Sorotan Publik, Pembangunan Toilet SDN 005 Berlian Jadi Prioritas 2026
Singkep Barat Semarak Menyambut Tahun Baru Islam 1447 H: Pawai Ta’aruf hingga Lomba Keislaman Warnai Bukit Tumang
TPP Gaji 13 PNS Lingga Belum Cair, Sekda Pastikan Tetap Dibayarkan Setelah APBD-P Juli 2025
Menghidupkan Asa dari Sabut dan Kelapa: IKM Sentra Kelapa Dibangkitkan Kembali
LMG dan Kejari Berkolaborasi! Festival Edukasi Segera Digelar di Lingga
Pemerintah Kabupaten Lingga Matangkan Arah Pembangunan Lima Tahun ke Depan Lewat Musrenbang RPJMD 2025–2029
Lingga Kukuhkan Identitas Budaya Lewat Buku Muatan Lokal PAUD dan Nonformal: Langkah Nyata Menuju Generasi Cinta Daerah
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 30 Juni 2025 - 21:03 WIB

Resmikan Kampung Bebas Narkoba, Kapolres Lingga : Komitmen Polri Berantas Narkoba

Minggu, 29 Juni 2025 - 14:27 WIB

Sekda Lingga Respons Cepat Sorotan Publik, Pembangunan Toilet SDN 005 Berlian Jadi Prioritas 2026

Jumat, 27 Juni 2025 - 13:42 WIB

Singkep Barat Semarak Menyambut Tahun Baru Islam 1447 H: Pawai Ta’aruf hingga Lomba Keislaman Warnai Bukit Tumang

Kamis, 26 Juni 2025 - 21:55 WIB

TPP Gaji 13 PNS Lingga Belum Cair, Sekda Pastikan Tetap Dibayarkan Setelah APBD-P Juli 2025

Rabu, 25 Juni 2025 - 13:29 WIB

LMG dan Kejari Berkolaborasi! Festival Edukasi Segera Digelar di Lingga

Berita Terbaru