Nelayan Desa Pekajang yang Dilaporkan Hilang Saat Melaut Akhirnya ditemukan Dalam Kondisi Selamat

Avatar photo

- Jurnalis

Kamis, 2 Januari 2025 - 18:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nelayan Desa Pekajang yang Dilaporkan Hilang Saat Melaut Akhirnya ditemukan Dalam Kondisi Selamat | f. Ist

Nelayan Desa Pekajang yang Dilaporkan Hilang Saat Melaut Akhirnya ditemukan Dalam Kondisi Selamat | f. Ist

Sementara itu, Bupati Lingga, Muhammad Nizar, mengucapkan terimakasih kepada Pemerintah Kabupaten Bangka dan tim SAR Unit Blinyu.

Dan seluruh warga Desa Pekajang atas kerja keras dan dedikasinya dalam proses pencarian korban hilang di laut. Bantuan dan kerjasama yang luar biasa dari masyarakat Desa Pekajang telah menjadi kunci dalam keberhasilan pencarian ini.

Baca Juga:  Angin Ribut, Pohon Besar Tumbang Timpa Rumah Warga Penuba

“Tak lupa, kami juga menyampaikan apresiasi yang mendalam kepada Pemerintah Kabupaten Bangka dan tim SAR Unit Blinyu atas dukungan yang diberikan selama proses pencarian,” ucap Nizar.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kolaborasi antar daerah dan instansi ini membuktikan bahwa semangat kebersamaan dan gotong royong mampu mengatasi tantangan besar.

Baca Juga:  Pjs. Kades Persiapan Kebun Nyiur Rencanakan Pembangunan Jalan Todak

“Alhamdulillah, berkat doa dan usaha kita bersama, korban berhasil ditemukan dalam keadaan selamat. Semoga kerja sama yang terjalin ini menjadi inspirasi untuk terus menjaga solidaritas dalam menghadapi berbagai situasi di masa depan,” tutupnya.

Penulis : Cahyo Aji

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Investasi Smelter di Lingga Masih Berlanjut, Kemhan Bentuk Tim Terpadu
Sekda Lingga Akui APBD Berat Jika Harus Biayai Gaji PPPK, Harap Tetap Didukung APBN
Pemkab Lingga Tegaskan Perpanjangan Kontrak Tidak Berlaku untuk Semua PPPK, Ini Penjelasan Sekda
Pemkab Lingga Rencanakan Perpanjangan Kontrak PPPK Selama 4 Tahun hingga 2030
Lantik Aspidum Baru, Kajati Kepri J. Devy Sudarso Tekankan Profesionalitas dan Integritas Penegakan Hukum
Ketua Dekranasda Lingga Hadiri Pembukaan Pengajian Dhuha Rajab, Sya’ban, dan Ramadhan BKMT Singkep
Gerakan Bersama Anak Kepri Kecam Pernyataan Endipat Wijaya: Dinilai Cederai Adab dan Marwah Melayu
Rimpang Kopi & Herbal Hadir di Tanjungpinang, Tawarkan Minuman Sehat Berbasis Rimpang dan Herbal Alami
Berita ini 77 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 15:09 WIB

Investasi Smelter di Lingga Masih Berlanjut, Kemhan Bentuk Tim Terpadu

Senin, 15 Desember 2025 - 16:14 WIB

Sekda Lingga Akui APBD Berat Jika Harus Biayai Gaji PPPK, Harap Tetap Didukung APBN

Senin, 15 Desember 2025 - 15:57 WIB

Pemkab Lingga Tegaskan Perpanjangan Kontrak Tidak Berlaku untuk Semua PPPK, Ini Penjelasan Sekda

Senin, 15 Desember 2025 - 15:40 WIB

Pemkab Lingga Rencanakan Perpanjangan Kontrak PPPK Selama 4 Tahun hingga 2030

Senin, 15 Desember 2025 - 15:07 WIB

Lantik Aspidum Baru, Kajati Kepri J. Devy Sudarso Tekankan Profesionalitas dan Integritas Penegakan Hukum

Berita Terbaru

Inisiator Aliansi Masyarakat Kabupaten Lingga, Armanto Arsyad | f. Redaksi

Berita Harian Lingga

Investasi Smelter di Lingga Masih Berlanjut, Kemhan Bentuk Tim Terpadu

Senin, 5 Jan 2026 - 15:09 WIB

Pemkab Lingga Rencanakan Perpanjangan Kontrak PPPK Selama 4 Tahun hingga 2030 | f. Wandy

Berita Harian Lingga

Pemkab Lingga Rencanakan Perpanjangan Kontrak PPPK Selama 4 Tahun hingga 2030

Senin, 15 Des 2025 - 15:40 WIB