Lapangan One Futsal Dabo Singkep Bergema: Turnamen Liga Futsal Kabupaten Lingga Resmi Dimulai

Avatar photo

- Jurnalis

Minggu, 12 Januari 2025 - 18:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dabo Singkep – Lapangan One Futsal Dabo Singkep dipenuhi semangat kompetisi dan kebersamaan saat Turnamen Liga Futsal Kabupaten Lingga resmi dimulai pada Minggu (12/01/2025) sore.

Lapangan One Futsal Dabo Singkep Bergema: Turnamen Liga Futsal Kabupaten Lingga Resmi Dimulai | f. Cahyo
Lapangan One Futsal Dabo Singkep Bergema: Turnamen Liga Futsal Kabupaten Lingga Resmi Dimulai | f. Cahyo

 

Turnamen ini digelar oleh Komunitas Pencinta Futsal Kabupaten Lingga sebagai bagian dari upaya mengembangkan olahraga futsal di daerah tersebut.

Mengusung format liga semi-turnamen, kompetisi ini berlangsung dari Januari hingga Februari 2025 dengan melibatkan sejumlah tim futsal lokal.

Tiga tokoh penting dalam komunitas futsal Lingga, yaitu Benjamin Prana Jaya, Dimas Arsvendi, dan Diva Sakti Septian, menjadi motor penggerak acara ini.

Baca Juga:  Camat Singkep Barat Pantau Langsung Proyek Perbaikan Jalan Jagoh - Sungai Buluh

Ketua panitia, Benjamin Prana Jaya, yang akrab disapa Beni, menyatakan bahwa meskipun hari pertama sempat terkendala hujan, seluruh tim tetap menunjukkan semangat bertanding.

“Kami mulai pertandingan pukul 14.30 WIB, meskipun sempat molor karena hujan sejak pagi,” ujar Beni.

Penulis : Ivantri Gustianda

Editor : Cahyo Aji

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pengadilan Tinggi Jakarta Perberat Hukuman Harvey Moeis dalam Kasus Korupsi Timah, Divonis 20 Tahun Penjara
Iptu. Maidir Salurkan Bantuan Sembako dari Kapolres kepada Warga Kurang Mampu di Dabo Singkep
Efisiensi Anggaran Rp 7,27 Triliun, Target Peserta PPG 2025 Dikurangi
KBB Bintan Laporkan Bawaslu Bintan ke DKPP RI atas Dugaan Pelanggaran Kode Etik
Kelurahan Dabo Gelar Rakor dan Pembinaan Pengurus Masjid Jelang Ramadhan 1446 H
Hasil Survei: Jembatan Babin Layak Dibangun, BPJN Kepri Serahkan Laporan ke Pemprov
Pemuda Pancasila Lingga Bersama TNI-Polri Gelar Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis di SD 016 Lingga Utara
Pemdes Teluk Apresiasi PT. CSA dan TTU atas Perbaikan Jalan dan Jembatan
Berita ini 28 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 16:33 WIB

Pengadilan Tinggi Jakarta Perberat Hukuman Harvey Moeis dalam Kasus Korupsi Timah, Divonis 20 Tahun Penjara

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:24 WIB

Iptu. Maidir Salurkan Bantuan Sembako dari Kapolres kepada Warga Kurang Mampu di Dabo Singkep

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:01 WIB

Efisiensi Anggaran Rp 7,27 Triliun, Target Peserta PPG 2025 Dikurangi

Jumat, 14 Februari 2025 - 14:40 WIB

KBB Bintan Laporkan Bawaslu Bintan ke DKPP RI atas Dugaan Pelanggaran Kode Etik

Kamis, 13 Februari 2025 - 20:06 WIB

Kelurahan Dabo Gelar Rakor dan Pembinaan Pengurus Masjid Jelang Ramadhan 1446 H

Berita Terbaru

Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu'ti menyampaikan keterangan persnya di Istana Kepresidenan Jakarta, Selasa (26/11/2024). (Foto: BPMI Setpres)

Berita Nasional

Efisiensi Anggaran Rp 7,27 Triliun, Target Peserta PPG 2025 Dikurangi

Jumat, 14 Feb 2025 - 15:01 WIB

Kelurahan Dabo Gelar Rakor dan Pembinaan Pengurus Masjid Jelang Ramadhan 1446 H | f. Ist

Berita Harian Lingga

Kelurahan Dabo Gelar Rakor dan Pembinaan Pengurus Masjid Jelang Ramadhan 1446 H

Kamis, 13 Feb 2025 - 20:06 WIB