Dinsos PPPA Lingga Hadiri Kegiatan Sosialisasi Kesiapsiagaan / Penanggulangan Bencana Skala Lokal di Desa Sungai Harapan

Avatar photo

- Jurnalis

Senin, 20 Maret 2023 - 12:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ihand.id – Dinsos PPPA Kab. Lingga melalui Kabid Pemberdayaan Sosial dan Penanganan Fakir Miskin (Dayasos dan PFM) menghadiri sekaligus menyampaikan materi terkait peran dan fungsi TAGANA pada kegiatan sosialisasi Kesiapsiagaan / Penanggulangan Bencana Skala Lokal Desa yang digelar oleh Desa Sungai Harapan, Kec. Singkep Barat, senin (20/03/2023).

Kegiatan yang berlangsung di gedung serbaguna Desa Sungai Harapan tersebut dihadiri oleh Anggota Polsek Singkep Barat, Babinkamtibmas, Sekdes Sungai Harapan, anggota Tagana Kab. Lingga, tokoh masyarakat dan juga tokoh agama serta masyarakat Desa Sungai Harapan pada umumnya.

Baca Juga:  Pemkab Lingga Serius Ingin Kelola Pelabuhan Sungai Tenam, Dishub Masih Tunggu Kepastian Hibah Aset dari Provinsi Kepri

Kabid Dayasos dan PFM Dinsos PPPA Kab. Lingga, Aswin pada kesempatan itu menyampaikan bahwa Tagana berada di bawah naungan Dinas Sosial PPPA Kab. Lingga.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Di Kabupaten Lingga, Tagana berada di Bawah Dinsos PPPA Lingga dan mempunyai fungsi dalam beberapa hal seperti melaksanakan penanggulangan bencana, baik pada pra bencana, saat tanggap darurat, maupun pascabencana, dan tugas-tugas penanganan permasalahan sosial lainnya yang terkait dengan penanggulangan bencana,” jelas Aswin.

Baca Juga:  Langit Dabo Terbuka Wings Air Terbang Perdana dari Batam-Dabo: Nizar Sebut Ini Awal yang Baik untuk Ekonomi dan Pariwisata Lingga

Aswin mengatakan bahwa Tagana merupakan bagian dari Potensi Sumber Kesejahteraan Sosial (PSKS).

“Taruna Siaga Bencana (Tagana) merupakan bagian dari Potensi Kesejahteraan Sosial (PSKS) . Adapun PSKS itu terdiri dari beberapa elemen, seperti Pekerja Sosial, Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan (TKSK), Lembaga Kesejahteraan Sosial (LKS) seperti Panti Jompo dan Juga Tagana itu sendiri,” terang Kabid PFM.

Kabid PFM menjelaskan bahwa Kedudukan Tagana dibawah Kementerian Sosial dan bertanggung jawab kepada Menteri Sosial.

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Resmi Ditutup! 35 Tim Siap Panaskan Laga Open Turnamen LMG CUP II di Dabo Singkep
Pemkab Lingga Gelar Upacara HUT PGRI ke-80 dan Hari Guru Nasional 2025, Bupati Nizar Jadi Inspektur Upacara
DWP Kabupaten Lingga Gelar Bakti Sosial di SLB Negeri Singkep, Wujud Kepedulian untuk Anak Berkebutuhan Khusus
Sekda Lingga H. Armia Ikuti Senam Sehat dan Sambut Pawai Pendidikan Hari Guru Nasional 2025
Sekda Armia Resmi Tutup Seluruh Rangkaian Peringatan Hari Jadi Kabupaten Lingga 2025
Turnamen Mini Soccer Desa Sekanah Resmi Dibuka: Ketua DPRD Maya Sari Tekankan Pembinaan Atlet Muda dan Persatuan Warga
Perhelatan Kenduri Silat Alam Melayu Warnai Hari Jadi Lingga ke-22: Momentum Menyatukan Jati Diri Budaya Melayu
Wabup Lingga Hadiri โ€œSembang Stuntingโ€ di Posek: Perkuat Kolaborasi Tekan Angka Stunting 2025
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 26 November 2025 - 00:47 WIB

Resmi Ditutup! 35 Tim Siap Panaskan Laga Open Turnamen LMG CUP II di Dabo Singkep

Selasa, 25 November 2025 - 22:44 WIB

Pemkab Lingga Gelar Upacara HUT PGRI ke-80 dan Hari Guru Nasional 2025, Bupati Nizar Jadi Inspektur Upacara

Senin, 24 November 2025 - 22:36 WIB

DWP Kabupaten Lingga Gelar Bakti Sosial di SLB Negeri Singkep, Wujud Kepedulian untuk Anak Berkebutuhan Khusus

Minggu, 23 November 2025 - 15:00 WIB

Sekda Lingga H. Armia Ikuti Senam Sehat dan Sambut Pawai Pendidikan Hari Guru Nasional 2025

Minggu, 23 November 2025 - 14:40 WIB

Sekda Armia Resmi Tutup Seluruh Rangkaian Peringatan Hari Jadi Kabupaten Lingga 2025

Berita Terbaru