Kadisperindagkop Lingga Apresiasi Profesionalisme Polairud Polres Lingga Bongkar Kasus 22 Dus Bir di Mobil Pickup

Avatar photo

- Jurnalis

Sabtu, 23 Agustus 2025 - 20:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kadisperindagkop Lingga saat mengikuti rapat bersama Bupati Lingga | f. Diskominfo Lingga

Kadisperindagkop Lingga saat mengikuti rapat bersama Bupati Lingga | f. Diskominfo Lingga

Barang bukti yang sempat hilang akhirnya ditemukan di rumah pemilik mobil pickup, Polairud pastikan proses hukum tetap berjalan.

Ihand.id – Lingga – Kepala Dinas Perindustrian Perdagangan dan Koperasi (DisperindagKop) UMKM Kabupaten Lingga, Febrizal Taufik, memberikan apresiasi penuh atas profesionalisme Aparat Penegak Hukum (APH) dalam hal ini tim Penegakan Hukum (Gakum) Satpolairud Polres Lingga, yang berhasil mengungkap keberadaan 22 dus minuman kaleng jenis bir terkait insiden mobil pickup terguling di Ramp Door Pelabuhan Roro Jagoh.

Baca Juga:  AKBP. Apri Fajar Hermanto Pimpin Upacara PTDH In Absentia Terhadap Satu Personel Polres Lingga

Sebelumnya, pada saat tim Satpolairud Polres Lingga turun langsung ke Tempat Kejadian Perkara (TKP), tidak ditemukan adanya minuman kaleng sebagaimana yang beredar di media sosial.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Namun, penyelidikan tidak berhenti di sana. Dengan sikap profesional dan penuh ketelitian, tim Gakum Satpolairud terus melakukan penyisiran dan penelusuran lebih lanjut.

Baca Juga:  Lanal Dabo Singkep Gelar Program Nasional Kali Bersih Jelang HUT TNI AL Ke-78

Hasilnya, pada Jumat (22/8/2025), Polairud Polres Lingga akhirnya menemukan barang bukti tersebut di rumah pemilik mobil pickup yang terguling. Seluruh barang bukti kemudian diamankan ke Mako Polres Lingga untuk kepentingan penyelidikan dan proses hukum lebih lanjut.

Menanggapi hal ini, KadisperindagKop UMKM Lingga menegaskan dukungannya terhadap langkah tegas kepolisian.

Penulis : Cahyo Aji

Follow WhatsApp Channel ihand.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pemkab. Lingga Matangkan Persiapan Sambut Kedatangan Menko Polhukam, Sekda Pimpin Rakor
Rotasi Besar Jaksa Agung Sentuh Kejari Lingga: Rully Affandi Resmi Jabat Kajari Lingga Gantikan Amriyata
​Sukses Cetak Sejarah Ungkap Korupsi Terbesar Lingga, Kejari Lingga Amriyata Pindah Jabat Kajari Serdang Bedagai
OJK Kepri Gelar ToT “Masyarakat Cerdas Keuangan Menuju Indonesia Emas” di Dabo Singkep
BMKG Dabo Lingga Prediksi Musim Penghujan Akan Melanda Kabupaten Lingga Mulai November 2025 hingga Januari 2026
Kajati Kepri Dorong Penegakan Hukum Humanis dan Berkeadilan Saat Kunjungan Kerja ke Kejari Tanjungpinang
Gerakan Pangan Murah Digelar di 13 Kecamatan, Sambut Hari Jadi ke-22 Kabupaten Lingga
Cahaya Iman di Langit Panggak Laut: PENTAS PAI Kabupaten Lingga 2025 Resmi Ditutup Ketua DPRD Lingga Dengan Pesan Inspiratif
Berita ini 31 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 14 Oktober 2025 - 20:14 WIB

Pemkab. Lingga Matangkan Persiapan Sambut Kedatangan Menko Polhukam, Sekda Pimpin Rakor

Selasa, 14 Oktober 2025 - 13:54 WIB

Rotasi Besar Jaksa Agung Sentuh Kejari Lingga: Rully Affandi Resmi Jabat Kajari Lingga Gantikan Amriyata

Selasa, 14 Oktober 2025 - 13:31 WIB

​Sukses Cetak Sejarah Ungkap Korupsi Terbesar Lingga, Kejari Lingga Amriyata Pindah Jabat Kajari Serdang Bedagai

Selasa, 14 Oktober 2025 - 13:10 WIB

OJK Kepri Gelar ToT “Masyarakat Cerdas Keuangan Menuju Indonesia Emas” di Dabo Singkep

Selasa, 14 Oktober 2025 - 12:59 WIB

BMKG Dabo Lingga Prediksi Musim Penghujan Akan Melanda Kabupaten Lingga Mulai November 2025 hingga Januari 2026

Berita Terbaru